PT. BPD Sulawesi Tenggara PT. BPD Sulawesi Selatan dan Barat PT. BPD Sulawesi Tengah PT. BPD Sulawesi Utara

terakhir berganti nama menjadi PT. BPD Riau Kepri pada tanggal 23 September 2010. Dikenal dengan sebutan Bank Riau Kepri dan mendapatkan izin menjadi Bank Devisa pada tanggal 16 Maret 2007. Pemegang saham oleh Pemerintah Provinsi Riau dan Kepulauan Riau masing-masing sebesar 46,84 dan 1,34, sedangkan oleh Pemerintah KabupatenKota Seprovinsi Riau dan Kepulauan Riau sebesar 51,82. Berkantor pusat di Jl. Jend. Sudirman No. 377, Pekanbaru 28116.

4.1.19 PT. BPD Sulawesi Tenggara

Pendirian bank pada tanggal 27 Januari 1970 dengan nama hingga kini PT. BPD Sulawesi Tenggara. Dikenal dengan sebutan BPD Sultra. Pemegang saham oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara sebesar 31,01 dan Pemerintah KabupatenKota Seprovinsi Sulawesi Tenggara sebesar 68,99. Berkantor pusat di Jl. May. Jend. Sutoyo No. 95, Kendari, Sulawesi Tenggara.

4.1.20 PT. BPD Sulawesi Selatan dan Barat

Pendirian bank pada tanggal 18 Mei 1961 dengan nama BDP Sulawesi Selatan, kemudian berganti nama menjadi PT. BPD Sulawesi Selatan pada tanggal 10 Mei 2005, dan terakhir berganti nama menjadi PT. BPD Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat pada tanggal 10 Mei 2011. Dikenal dengan sebutan Bank Sulselbar. Pemegang saham oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat masing-masing sebesar 40,85 dan 0,38, sedangkan oleh Pemerintah KabupatenKota Seprovinsi Universitas Sumatera Utara Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat masing-masing sebesar 53,14 dan 5,63. Berkantor pusat di Jl. Dr. Sam Ratulangi No. 16, Makassar 90125.

4.1.21 PT. BPD Sulawesi Tengah

Pendirian bank pada tanggal 27 Januari 1970 dengan nama BDP Sulawesi Tengah, dan terakhir berganti nama menjadi PT. BPD Sulawesi Tengah pada tanggal 10 Desember 1999. Dikenal dengan sebutang PT. Bank Sulteng. Pemegang saham oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah sebesar 53,28 dan Pemerintah KabupatenKota Seprovinsi Sulawesi Tengah sebesar 46,72. Berkantor pusat di Jl. Emmy Saelan Komp Mall Tatura Palu Kav. 36, Palu.

4.1.22 PT. BPD Sulawesi Utara

Pendirian bank pada tanggal 18 Mei 1961 dengan nama PT. BPD Sulawesi Utara Tengah, kemudian berganti nama menjadi PD BPD Sulawesi Utara pada tanggal 4 Februari 1966, dan terakhir berganti nama menjadi PT. BPD Sulawesi Utara pada tanggal 30 Desember 1999. Dikenal dengan sebutan PT. Bank Sulut. Pemegang saham oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara sebesar 33,88, Pemerintah KabupatenKota Seprovinsi Sulawesi Utara dan Gorontalo masing-masing sebesar 17,92 dan 16,49, Koperasi Karyawan PT. Bank Sulut 6,81, dan PT. Mega Corpora sebesar 24,90. Berkantor pusat di Jl. Sam Ratulangi No. 9 Manado 95111.

4.1.23 PT. BPD Sumatera Barat

Dokumen yang terkait

Pengaruh Capital Adequwacy Ratio (CAR),Retrn On Asset (ROA), Retrn On Equwacy (ROE), Loan To Deposit Ratio (LDR), Dan Price EarningRatio (PER) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bei

1 41 115

Pengaruh Beban Operasional Pendapatan Operasional, Non Performing Loan, Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Net Interest Margin Dan Bank Size Terhadap Return On Asset Pada Bank Bumn Go Public Di Bursa Efek Indonesia

0 54 99

Analisis pengaruh dana pihak ketiga, capital adequacy ratio, dan suku bunga sertifikasi

0 3 132

Analisis Pengaruh Retum oh Assets (ROA), Loan to Deposit Ratio (LDR), dan Non Performing Loan (NPL) Terhadap Penyaluran Kredit (Studi kasus pada Sektor Perbankan yang terdaftar di BEI)

0 4 128

Pengaruh Rentabilitas Dan Likuiditas Terhadap Capital Adequacy Ratio (Car) Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 - 2015

0 3 96

Pengaruh Return on Asset, Loan to Deposit Ratio, dan Non Performing Loan Terhadap Penyaluran Kredit

0 7 105

Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, Loan to Deposit Ratio, Non Performing Loan, Return on Assets dan Loan to Asset Ratio terhadap Jumlah Penyaluran Kredit Pada Bank Umum Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 5 139

Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, Non Performing Loan, Loan to Deposit Ratio, dan Return on Asset terhadap Penyaluran Kredit Bank Pembangunan Daerah di Indonesia

0 0 28

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, Non Performing Loan, Loan to Deposit Ratio, dan Return on Asset terhadap Penyaluran Kredit Bank Pembangunan Daerah di Indonesia

0 0 11

Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, Non Performing Loan, Loan to Deposit Ratio, dan Return on Asset terhadap Penyaluran Kredit Bank Pembangunan Daerah di Indonesia

0 0 11