Uji Validitas dan Reliabilitas

66 Pada tabel 4.2 dapat dilihat bahwa data responden menurut usia, disini terlihat yang lebih mendominasi adalah usia di kisaran 20 - 23 tahun yaitu sebesar 42 responden, lalu disusul pada urutan kedua yaitu kisaran usia 23 - 25 tahun sebanyak 14 responden, namun pada kisaran usia 18 - 20 tahun hanya berjumlah 4 responden. Tabel 4.3 Tahun Angkatan Pendidikan Absolut Persentase 20042005 4 7 20052006 17 28 20062007 25 42 20072008 8 13 Jumlah 60 100 Sumber: Data Primer Diolah Pada tabel 4.3 dapat dilihat bahwa jumlah responden berdasarkan tahun angkatan tersebar pada tahun angkatan 20042005 sebanyak 4 orang atau sebesar 7. Responden pada tahun angkatan 20052006 sebanyak 17 orang atau sebesar 28. Responden pada tahun angkatan 20062007 sebanyak 25 orang atau sebesar 42, kemudian responden pada tahun angkatan 20072008 sebanyak 8 orang atau sebesar 13.

2. Uji Kualitas Data

a. Uji Validitas dan Reliabilitas

Menurut Ghozali 2009:49 uji validitas digunakan utnuk mengulur sah atau valid tidaknya suatu kuesioner.diperoleh data yang menyatakan bahwa dari 63 item pertanyaan yang diberikan kepada 20 responden ditemukan nilai Corrected Item-Total Correlation lebih besar dari nilai 0,468 r tabel yang berarti valid.Hasil dari pengujian reliabilitas 67 digunakan untuk mengetahui apakah instrumen penelitian yang dipakai dapat digunakan berkali-kali pada waktu yang berbeda.Reliabilitas sebenarnya adalah alat untuk mengukur suatu kuesioner yang merupakan indikator dari variabel atau konstruk.Suatu kuesioner dapat dikatakan reliableatau handal jika jawaban responden terhadap pertanyaan adalah konsisten atau stabil dari waktu ke waktu.Dalam pengujian reliabilitas ini, peneliti menggunakan metode statistik Cronbach Alpha dengan signifikansi yang digunakan sebesar 0,6 dimana jika nilai Cronbach Alpha dari suatu variabel lebih besar dari 0,6 maka butir pertanyaan yang diajukan dalam pengukuran instrumen tersebut memiliki reliabilitas yang memadai. Sebaliknya, jika nilai Cronbach Alpha dari suatu variabel lebih kecil dari 0,6 maka butir pertanyaan tersebut tidak realible Ghozali, 2009:46. Sebelum kuisioner diberikan kepada 60 responden, penulis melakukan try out terhadap 20 responden dengan memberikan 42 butir pertanyaan untuk menguji tingkat validitas dan reliabilitas dari seluruh pernyataan tersebut. Kuesioner dibagi menjadi lima variabel utama, yaitu kualitas produk, promosi, desain, citra perusahaan, dan keputusan pembelian. Kuesioner dilakukan setelah penulis melakukan try out terhadap 20 responden. Berikut ini adalah hasil try out yang diberikan kepada 20 responden dengan 63 butir pertannyaan yang dibagi menjadi 5 variabel utama yaitu kualitas produk, promosi, desain, citra perusahaan, dan keputusan pembelian. 68 1 Kualitas Produk X 1 Berikut ini adalah hasil trayout pada variabel kualitas produk yang terdiri dari 15 pertanyaan, adapun hasil trayout adalah sebagai berikut: Tabel 4.4 Hasil Try Out Item Variabel Kualitas Produk Item Pertanyaan Corrected Item-Total Correlation r hitung Keterangan Alpha Cronbach’s Keterangan KP1 0,648 Valid 0,936 Reliabel KP2 0,520 Valid 0,939 Reliabel KP3 0,713 Valid 0,934 Reliabel KP4 0,791 Valid 0,932 Reliabel KP5 0,419 Valid 0,942 Reliabel KP6 0,791 Valid 0,932 Reliabel KP7 0,781 Valid 0,932 Reliabel KP8 0,701 Valid 0,935 Reliabel KP9 0,830 Valid 0,930 Reliabel KP10 0,769 Valid 0,932 Reliabel KP11 0,678 Valid 0,935 Reliabel KP12 0,877 Valid 0,930 Reliabel KP13 0,730 Valid 0,934 Reliabel KP14 0,511 Valid 0,939 Reliabel KP15 0,647 Valid 0,936 Reliabel Sumber: Data Primer Diolah Dari hasil output dapat dilihat untuk butir pertanyaan kualitas produk, semua nilai r hitung lebih besar dari r tabel 0,468 dan juga semua nilai total Cronbachs Alpha juga lebih besar dari nilai alpha yaitu Cronbachs Alpha 0,6 maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pertanyaan dari instrumen kualitas produk adalah valid dan reliabel. 69 2 Citra Perusahaan X 2 Berikut ini adalah hasil trayout pada variabel citra perusahaan yang terdiri dari 8 pertanyaan, adapun hasil trayout adalah sebagai berikut: Tabel 4.5 Hasil Try Out Item Variabel Citra Perusahaan Item Pertanyaan Corrected Item-Total Correlation r hitung Keterangan Alpha Cronbach’s Keterangan CP1 0,738 Valid 0,891 Reliabel CP2 0,764 Valid 0,889 Reliabel CP3 0,813 Valid 0,884 Reliabel CP4 0,529 Valid 0,909 Reliabel CP5 0,588 Valid 0,904 Reliabel CP6 0,825 Valid 0,883 Reliabel CP7 0,765 Valid 0,889 Reliabel CP8 0,591 Valid 0,905 Reliabel Sumber: Data Primer Diolah Dari hasil output dapat dilihat untuk butir pertanyaan citra perusahaan, semua nilai r hitung lebih besar dari r tabel 0,468 dan juga semua nilai total Cronbachs Alpha juga lebih besar dari nilai alpha yaitu Cronbachs Alpha 0,6 maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pertanyaan dari instrumen citra perusahaan adalah valid dan reliabel. 3 Promosi X 3 Berikut ini adalah hasil trayout pada variabel promosi yang terdiri dari 10 pertanyaan, adapun hasil trayout adalah sebagai berikut: 70 Tabel 4.6 Hasil Try Out Item Variabel Promosi Item Pertanyaan Corrected Item-Total Correlation r hitung Keterangan Alpha Cronbach’s Keterangan P1 0,835 Valid 0,918 Reliabel P2 0,728 Valid 0,924 Reliabel P3 0,695 Valid 0,925 Reliabel P4 0,835 Valid 0,918 Reliabel P5 0,626 Valid 0,929 Reliabel P6 0,725 Valid 0,924 Reliabel P7 0,678 Valid 0,926 Reliabel P8 0,755 Valid 0,922 Reliabel P9 0,835 Valid 0,918 Reliabel P10 0,576 Valid 0,932 Reliabel Sumber: Data Primer Diolah Dari hasil output dapat dilihat untuk butir pertanyaan promosi, semua nilai r hitung lebih besar dari r tabel 0,468 dan juga semua nilai total Cronbachs Alpha juga lebih besar dari nilai alpha yaitu Cronbachs Alpha 0,6 maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pertannyan dari instrumen promosi adalah valid dan reliabel. 4 Desain X 4 Berikut ini adalah hasil trayout pada variabel Desain yang terdiri dari 5 pertanyaan, adapun hasil trayout adalah sebagai berikut: Tabel 4.7 Hasil Try Out Item Variabel Desain Item Pertanyaan Corrected Item-Total Correlation r hitung Keterangan Alpha Cronbach’s Keterangan DS1 0,703 Valid 0,778 Reliabel DS2 0,675 Valid 0,785 Reliabel DS3 0,556 Valid 0,820 Reliabel DS4 0,614 Valid 0,803 Reliabel DS5 0,611 Valid 0,803 Reliabel Sumber: Data Primer Diolah 71 Dari hasil output dapat dilihat untuk butir pertanyaan desain, semua nilai r hitung lebih besar dari r tabel 0,468 dan juga semua nilai total Cronbachs Alpha juga lebih besar dari nilai alpha yaitu Cronbachs Alpha 0,6 maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pertannyan dari instrumen desain adalah valid dan reliabel. 5 Keputusan Pembelian Y Berikut ini adalah hasil trayout pada variabel keputusan pembelian yang terdiri dari 10 pertanyaan, adapun hasil trayout adalah sebagai berikut: Tabel 4.8 Hasil Try Out Item Variabel Keputusan Pembelian Item Pertanyaan Corrected Item-Total Correlation r hitung Keterangan Alpha Cronbach’s Keterangan KPM1 0,752 Valid 0,950 Reliabel KPM2 0,783 Valid 0,950 Reliabel KPM3 0,552 Valid 0,955 Reliabel KPM4 0,788 Valid 0,950 Reliabel KPM5 0,737 Valid 0,951 Reliabel KPM6 0,763 Valid 0,950 Reliabel KPM7 0,771 Valid 0,950 Reliabel KPM8 0,722 Valid 0,951 Reliabel KPM9 0,721 Valid 0,951 Reliabel KPM10 0,793 Valid 0,950 Reliabel KPM11 0,838 Valid 0,949 Reliabel KPM12 0,783 Valid 0,950 Reliabel KPM13 0,755 Valid 0,950 Reliabel KPM14 0,648 Valid 0,953 Reliabel KPM15 0,783 Valid 0,950 Reliabel Sumber: Data Primer Diolah 72 Dari hasil output dapat dilihat untuk butir pertanyaan keputusan pembelian, semua nilai r hitung lebih besar dari r tabel 0,468 dan juga semua nilai total Cronbachs Alpha juga lebih besar dari nilai alpha yaitu Cronbachs Alpha 0,6 maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pertanyaan dari instrumen keputusan pembelian adalah valid dan reliabel.

b. Distribusi Frekuensi Pernyataan Kuesioner

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Popularitas Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha V-Ixion Pada Mahasiswa Universitas Sumatera Utara

2 131 157

Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Promosi, Kepercayaan Merek, dan Kepuasan Konsumen terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha Mio Soul (Studi pada pengguna Yamaha Mio Soul di wilayah Ciputat

1 10 152

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA MIO DI BANDAR LAMPUNG

2 19 75

PENGARUH HARGA, PROMOSI, DAN DESAIN PRODUK TERHADAP PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA Pengaruh Harga, Promosi, Dan Desain Produk Terhadap Pembelian Sepeda Motor Yamaha (Studi Kasus Area di Sekitar Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 6 16

PENGARUH HARGA, PROMOSI, DAN DESAIN PRODUK TERHADAP PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA Pengaruh Harga, Promosi, Dan Desain Produk Terhadap Pembelian Sepeda Motor Yamaha (Studi Kasus Area di Sekitar Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 3 16

PENGARUH HARGA, KUALITAS, DAN DESAIN PRODUK SEPEDA MOTOR YAMAHA MIO TERHADAP KEPUASAN Pengaruh Harga, Kualitas, Dan Desain Produk Sepeda Motor Yamaha Mio Terhadap Kepuasan Konsumen Di Kecamatan Banyudono.

0 1 15

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 1 22

PENGARUH KUALITAS PRODUK, PROMOSI DAN DESAIN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KENDARAAN BERMOTOR YAMAHA MIO.

1 2 105

PENGARUH KUALITAS PRODUK, PROMOSI, FAKTOR SOSIAL DAN FAKTOR PSIKOLOGI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR MATIC YAMAHA MIO (STUDI PADA YAMAHA AGUNG MOTOR SEMARANG)

0 0 9

PENGARUH CITRA MERK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA MIO

4 40 13