Pengujian Hipotesis secara Parsial

Tabel 4.10 Hasil Analisis Regresi secara Parsial Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 11.050 11.137 .992 .330 Kepribadian .376 .104 .502 3.610 .001 Profesionalitas .396 .140 .393 2.825 .009 a. Dependent Variable: Prestasi_belajar Hipotesis : Ho : 3 = 0, Variabel independen tidak berpengaruh terhadap variabel dependen. Ha : 3 0, Variabel independen berpengaruh terhadap variabel dependen. Kriteria pengambilan keputusan : Dengan tingkat kepercayaan = 95 atau = 0,05. Derajat kebebasan df = n-k-1 = 30-2-1 = 27, serta pengujian dua sisi diperoleh dari nilai t 0,05 = 2,05. Ho diterima apabila – t tabel t hitung t tabel atau sig ≥ 5 Ho ditolak apabila t hitung – t tabel atau t hitung t tabel dan sig 5. Hasil pengujian statistik dengan SPSS pada variabel kepribadian kepribadian diperoleh nilai t hitung = 3,610 2,05 = t tabel , dan sig = 0,001 5 jadi Ho ditolak. Ini berarti variabel kepribadian secara statistik berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen prestasi belajar. Pada variabel profesionalitas profesionalitas diperoleh nilai t hitung = 2,825 2,05 = t tabel , dan sig = 0,009 5 jadi Ho ditolak. Ini berarti variabel independen profesionalitas secara statistik berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen prestasi belajar.

4.1.2.4.3 Koefisien Determinasi Ganda R

2 Untuk melihat besarnya pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen secara keseluruhan dapat dilihat pada tabel model summary berikut ini. Tabel 4.11 Hasil Koefisien Determinasi Ganda Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .769 a .591 .560 5.24902 a. Predictors: Constant, PROFESIONALITAS, KEPRIBADIAN Pada tabel di atas diperoleh nilai Adjusted R 2 = 0,560 = 56 ini berarti variabel bebas kepribadian dan profesionalitas secara bersama-sama mempengaruhi variabel dependen prestasi belajar sebesar 56 dan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak masuk dalam penelitian ini.

4.1.2.4.4 Koefisien Determinasi Parsial r

2 Selain melakukan uji t maka perlu juga mencari besarnya koefisien determinasi parsialnya untuk masing-masing variabel bebas. Uji determinasi parsial ini digunakan untuk mengetahui seberapa besar sumbangan dari masing- masing variabel bebas terhadap variabel terikat. Secara parsial kontribusi kepribadian dan profesionalitas terhadap prestasi belajar dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.12 Hasil Koefisien Determinasi secara Parsial Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardize d Coefficients t Sig. Correlations B Std. Error Beta Zero- order Partial Part 1 Constan t 4.966 10.402 .477 .637 KEPRIB ADIAN .564 .156 .502 3.610 .001 .685 .571 .444 PROFES IONALIT AS .594 .210 .393 2.825 .009 .627 .478 .348 a. Dependent Variable: Y Berdasarkan tabel di atas, diketahui besarnya r 2 kepribadian adalah 32,60, yang diperoleh dari koefisien korelasi parsial untuk variabel kepribadian dikuadratkan yaitu 0,571 2 . Besarnya pengaruh profesionalitas adalah 22,85, yang diperoleh dari koefisien korelasi parsial untuk variabel profesionalitas dikuadratkan yaitu 0,478 2 . Hal ini menunjukkan bahwa variabel kepribadian memberikan pengaruh lebih besar terhadap prestasi belajar dibandingkan variabel profesionalitas.

4.2 Pembahasan

Berdasarkan hasil analisis hasil penelitian tentang pengaruh kepribadian dan profesionalitas guru terhadap prestasi belajar siswa program studi ilmu pengetahuan sosial untuk mata pelajaran ekonomi-akuntansi SMA Negeri se- Kabupaten Kebumen diperoleh keterangan bahwa secara simultan variabel