Karakteristik Profil Responden Sekilas Gambaran Umum Objek Penelitian

Tabel 4.5 Hasil Uji Deskriptif N Minimum Maximum Mean Std. Deviation Pelayanan X1 108 10.00 25.00 19.3241 2.65044 Lokasi X2 108 10.00 25.00 18.7037 3.33001 Promosi X3 108 6.00 19.00 14.3889 2.44503 Fasilitas Pembiayaan Y 108 9.00 25.00 19.2037 3.52232 Valid N listwise 108 Sumber : Hasil Pengolahan SPSS data primer tahun 2015 Tabel 4.5 menjelaskan bahwa pada variabel Pelayanan X1 jawaban minimum responden sebesar 10.00 dan maksimum sebesar 25.00 dengan rata rata total 19.3241 dan standar deviasi sebesar 2.65044. Variabel Lokasi X2 jawaban minimum 10.00 dan maksimum 25.00 dengan rata-rata total 18.7037 dan standar deviasi 3.33001. Variabel Promosi X3 jawaban minimum responden 6.00 dan maksimum 19.00 dengan rata-rata total 14.3889 dan standar deviasi 2.44503. Nilai standar deviasi utuk setiap variabel lebih kecil dari mean mengartikan bahwa standar error dari penelitian ini rendah sehingga penentuan variabel yang digunakan dalam penelitian ini baik untuk diteliti lebih lanjut. Dari enam variabel yang digunakan dalam penelitian ini, masing-masing variabel memiliki lima tingkat jawaban. Jawaban Sangat Tidak Setuju STS bernilai 1, Tidak Setuju TS bernilai 2, Netral N bernilai 3, Setuju S bernilai 4, dan Sangat Setuju SS bernilai 5. Berikut adalah tabel jawaban responden pada setiap variabel : Tabel 4.6 Variabel Deskriptif Variabel No STS TS N S SS Pelayanan P1 7 10.5 75 7.5 P2 5.6 14.7 67.8 11.9 P3 7.3 25.7 60.6 6.4 P4 5.5 17.2 58 19.3 P5 7.4 18.3 39.4 34.9 Total 32.8 86.9 300.8 79.5 Percent 0.0 7.0 17.0 60.0 16.0 STS TS N S SS Lokasi LO1 9.2 20.3 50.5 20 LO2 9 6.4 15.4 55.6 13.6 LO3 7.3 13.8 63.3 15.6 LO4 9 7.3 24.8 35.2 23.7 LO5 2.8 19.3 22 47.6 8.3 Total 20.8 49.5 96.3 252.2 81.2 Percent 4.0 10.0 19.0 51.0 16.0 STS TS N S SS Promosi PR1 9 7.3 23.9 57.8 9.2 PR2 5.5 30.8 51.8 11.9 PR3 3.7 8.3 31.9 50.5 5.6 PR4 3.7 6.4 32.1 45.9 11.9 Total 16.4 27.5 118.7 206 38.6 Percent 4.0 7.0 29.0 51.0 9.0 STS TS N S SS Fasilitas Pembiayaan F1 2.8 12.7 14.7 45.9 23.9 F2 1.8 5.9 25.7 45.9 20.7 F3 6.4 18.3 39.4 35.9 F4 5.5 5.5 16.5 54.1 18.4 F5 4.9 14.8 68.8 11.5 Total 10.1 35.4 90 254.1 110.4 Percent 2.0 7.0 18.0 51.0 22.0 Sumber : Hasil Pengolahan SPSS data primer tahun 2015

2. Hasil Uji Validitas

Validitas suatu instrument menggambarkan tingkat kemampuan alat ukur yang digunakan untuk mengungkapkan sesuatu yang menjadi sasaran pokok pengukuran. Uji validitas dilakukan guna mengetahui tingkat kesahihan data penelitian yang diisi oleh responden atau dengan kata lain uji yang dilakukan untuk mengetahui valid atau tidaknya suatu pertanyaan kuesioner yang digunakan dalam penelitian. Suatu penelitian akan valid jika instrumen penelitian yang digunakan dapat mengukur apa yang seharunya diukur. Valid menunjukan derajat ketepatan antara data yang sesungguhnya terjadi pada objek dengan data yang dikumpulkan peneliti. Syarat minimum untuk dianggap suatu butir instrumen valid adalah indeks validitasnya 0,3. Dengan demikian, jika korelasi antara butir dengan skor total kurang dari 0,3 maka butir instrumen terebut tidak valid. Semakin tinggi korelasi itu mendekati angka satu 1,00 maka semakin baik pula konsistensinya atau validitasnya.