Tempat dan Waktu Penelitian Subjek dan Objek Penelitian Variabel Penelitian dan Pengukurannya

32

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian Jenis penelitian yang dilakukan berupa studi kasus, yaitu penelitian tentang subjek tertentu dimana subjek tersebut terbatas, maka kesimpulan yang diperoleh hanya berlaku pada subjek yang diteliti. Dalam hal ini, penelitian dilakukan di SMA N 1 Sleman sehingga kesimpulan dari penelitian ini hanya berlaku di SMA tersebut.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

1. Tempat penelitian Penelitian dilakukan di SMA N 1 Sleman Yogyakarta yang terletak di Jalan Magelang km.14 Medari, Sleman. 2. Waktu penelitian Penelitian dilaksanakan pada bulan Agustus – September 2010.

C. Subjek dan Objek Penelitian

1. Subjek penelitian adalah siswa dan siswi kelas XII IPS di SMA N 1 Sleman. 2. Objek Penelitian adalah persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, motivasi belajar, disiplin belajar dan prestasi belajar ekonomi. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

D. Variabel Penelitian dan Pengukurannya

1. Variabel penelitian Variabel penelitian adalah objek penelitian yang bervariasi yang menjadi titik perhatian suatu penelitian. Dalam penelitian ini ada 3 variabel bebas independent variable, yang meliputi persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru X 1, motivasi belajar X 2, disiplin belajar X 3. Variabel terikat dependent variable adalah prestasi belajar ekonomi. 2. Pengukuran Variabel bebas Independent Variable a. Persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru Pengukuran variabel persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru menggunakan skala Likert, yaitu skala yang digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang atau kelompok orang tentang fenomena sosial. Skala pengukuran untuk setiap item pernyataan dinyatakan dalam lima skala pendapat sebagai berikut: 1 Selalu SL 2 Sering S 3 Kadang-kadang KK 4 Jarang J 5 Tidak Pernah TP PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Tabel 3.1 Kisi-kisi Kuesioner Variabel Variasi Gaya Mengajar Guru Dimensi Indikator Pernyataan Positif Nomor item dalam kuesioner Pernyataan Negatif Nomor item dalam kuesioner Ketrampilan mengadakan ketrampilan mengajar a Penggunaan variasi suara. b Kesenyapan dan kebisuan guru. c Mengadakan kontak pandang langsung. d Gerakan badan dan mimik wajah. 1,2 4 3 5,6 Variasi dalam penggunaan alat dan media a Variasi alatbahan yang dapat dilihat. b Variasi alatbahan yang dapat diraba, dimanipulasi. c Variasi alatbahan yang dapat dilihat, didengar, dan diraba. 8,9 10 7 Variasi pola interaksi dan kegiatan siswa a Kemampuan melakukan komunikasi aktif dengan siswa. b Kemampuan memberikan balikanfeedback bagi siswa. 11,12,13 15 14 c. Motivasi belajar siswa Pengukuran variabel motivasi belajar siswa dengan menggunakan skala Likert, yaitu skala yang digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang atau kelompok orang tentang fenomena sosial. Skala pengukuran untuk setiap item pernyataan dinyatakan dalam lima skala pendapat sebagai berikut: 1 Sangat Setuju SS 2 Setuju S PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 3 Netral N 4 Tidak Setuju TS 5 Sangat Tidak Setuju STS Tabel 3.2 Kisi-kisi Kuesioner Variabel Motivasi Belajar Siswa Dimensi Indikator Pernyataan Positif Nomor item dalam kuesioner Pernyataan Negatif Nomor item dalam kuesioner Motivasi Internal a Tanggung jawab siswa dalam melaksanakan tugas b Melaksanakan tugas dengan target yang jelas c Memiliki tujuan yang jelas dan menantang d Memiliki perasaan senang saat belajar e Selalu berusaha untuk lebih baik 1,8,10 9,6 2,4 3 11,12 7 Motivasi Eksternal a Belajar dengan harapan mendapat nilai yang bagus. b Fasilitas yang mendukung c Lingkungan belajar kondusif 5 14 13 d. Disiplin Belajar Pengukuran variabel disiplin belajar dengan menggunakan skala Likert, yaitu skala yang digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang atau kelompok orang tentang fenomena sosial. Skala pengukuran untuk setiap item pernyataan dinyatakan dalam lima skala pendapat sebagai berikut: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 1 Selalu SL 2 Sering S 3 Kadang-kadang KK 4 Jarang J 5 Tidak Pernah TP Tabel 3.3 Kisi-kisi Kuesioner Variabel Disiplin Belajar Siswa Dimensi Indikator Pernyataan Positif Nomor item dalam kuesioner Pernyataan Negatif Nomor item dalam kuesioner Kesiapan siswa 1 Kesiapan siswa memulai pelajaran 2 Keyakinan siswa terhadap kemampuan menguasai pelajaran 3 Kemauan belajar secara mandiri 4 Kemauan bertanya jika kurang jelas dan belum mengerti 1 4 2,7 3 Tanggung jawab 1 Disiplin siswa dalam megerjakan tugas dari guru 2 Pengulangan lagi materi yang diajarkan 3 Disiplin siswa dalam belajar ekonomi 5,13 6,10 8 9,11,12 e. Pengukuran Variabel Terikat Dependent Variabel Variabel terikat pada penelitian ini adalah prestasi belajar siswa. Pengukuran prestasi belajar menggunakan nilai raport semester genap tahun ajaran 2009-2010. Prestasi belajar siswa dikelompokan menjadi 2 kategori yaitu tinggi dan rendah dengan langkah-langkah sebagai berikut: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 1 Menunjukkan skor yang dicapai responden dari nilai raport. 2 Skor yang dicapai responden selanjutnya digolongkan dalam kategori tinggi dan rendah berdasarkan acuan kurve normal dan diberi skor sebagai berikut: Tabel 3.4 Pengukuran Variabel Prestasi Belajar Kategori Syarat pengukuran Tinggi Lebih dari mean Rendah Kurang sama dengan mean Mean dicari dengan rumus sebagai berikut Hadi, 1998:41: Mean = N fx ∑ Keterangan: ∑ fx = Total Skor N = Jumlah Sampel

E. Populasi dan Sampel

Dokumen yang terkait

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PERSEPSI SISWA MENGENAI VARIASI GAYA MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR Pengaruh Motivasi Belajar Dan Persepsi Siswa Mengenai Variasi Gaya Mengajar Guru Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Pada Siswa Kelas XI IPS SMA Ne

0 1 19

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PERSEPSI SISWA MENGENAI VARIASI GAYA MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR Pengaruh Motivasi Belajar Dan Persepsi Siswa Mengenai Variasi Gaya Mengajar Guru Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Pada Siswa Kelas XI IPS SMA Ne

0 1 13

Pengaruh motivasi belajar, disiplin belajar, dan persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi : studi kasus SMA Negeri 1 Nganglik.

0 0 188

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, motivasi belajar siswa, dan fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus SMA GAMA Yogyakarta.

1 11 179

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan motivasi belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus siwa-siswi SMK Koperasi Yogyakarta.

0 0 193

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 148

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, DISIPLIN SISWA, MOTIVASI BELAJAR SISWA, DAN FASILITAS BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 177

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 186

PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI

0 1 175

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA

0 0 118