Struktur Grup Group structure

PT TIMAH Persero Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 55Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN INTERIM 31 MARET 2015 DAN 31 DESEMBER 2015 SERTA UNTUK PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2016 DAN 2015 Nilai dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2015 AND 31 DECEMBER 2015 FOR THE THREE-MONTH PERIODS ENDED 31 MARCH 2016 AND 2015 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated 1. UMUM lanjutan 1. GENERAL continued b. Struktur Grup lanjutan b. Group structure continued Pada tanggal 31 Maret 2016 dan 31 Desember 2015, struktur Grup adalah sebagai berikut: lanjutan As at 31 March 2016 and 31 December 2015, the structure of the Group was as follows: continued Persentase Tahun Kepemilikan Operasi Efektif Komersial Jenis usaha Effective Start of Entitas Anak Kedudukan Nature of Percentage Commercial Subsidiary Domicile business of Ownership Operations 31 Maret 31 Desember March December 2016 2015 PT Timah Agro Manunggal Indonesia Pertanian dan Perdagangan agriculture and trading 100.00 - 2,500 2,500 PT Tanjung Alam Jaya TAJ Indonesia Pertambangan batubara Coal mining 99.95 1998 187,247 242,564 PT Kutaraja Tembaga Raya KTR Indonesia Eksplorasi mineral Mineral exploration Kegiatan usaha telah dihentikan ceased operations 100.00 1997 3 3 Great Force Trading Limited “GFT” Hongkong Perdagangan Trading 100.00 2012 33,594 33,782 Timah International Investment TIN Singapura Perusahaan Induk Investasi lainnya other investment Holding Companies 100.00 2014 7,947 4,977 Rumah Sakit Bakti Timah Indonesia Jasa Sercices 99.90 2014 85,183 80,094 PT Truba Bara Banyu Enim TBBE Indonesia Pertambangan batubara Coal mining 100.00 2012 17,735 16,610 PT.Timah Properti Indonesia Jasa Services 99.90 2014 45,300 45,300 Jumlah aset sebelum eliminasi Total assets before elimination

c. Penawaran umum saham Perusahaan

c. Public offering of the Company’s shares

Pada tanggal 27 September 1995, Perusahaan memperoleh persetujuan dari Bapepam melalui suratnya No. S-1246PM1995 untuk melakukan penawaran umum atas 176.155.000 saham Seri B dan Global Depositary Receipts “GDRs” milik Perusahaan di Bursa Saham London. On 27 September 1995, the Company obtained approval from Bapepam through its letter No. S-1246PM1995 to conduct a public offering of the Companys 176,155,000 B Class shares and Global Depositary Receipts “GDRs” on the London Stock Exchange. Terhitung mulai tanggal 12 Oktober 2006, Perusahaan melakukan penghentian pencatatan atas GDRs milik Perusahaan di Bursa Saham London. Penghentian pencatatan tersebut dilakukan mengingat jumlah GDR yang beredar semakin kecil dan tidak likuid. Effective 12 October 2006, the Company delisted its GDRs on the London Stock Exchange. The listing cancellation was due to lac k of outstanding GDRs and the GDR becoming illiquid. PT TIMAH Persero Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 56Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN INTERIM 31 MARET 2015 DAN 31 DESEMBER 2015 SERTA UNTUK PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2016 DAN 2015 Nilai dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2015 AND 31 DECEMBER 2015 FOR THE THREE-MONTH PERIODS ENDED 31 MARCH 2016 AND 2015 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated 1. UMUM lanjutan 1. GENERAL continued c. Penawaran umum saham Perusahaan lanjutan

c. Public offering of the Company’s shares

continued Pada tanggal 8 Agustus 2008, Perusahaan melakukan pemecahan nominal saham menjadi Rp50 nilai penuh per lembar saham, dari sebelumnya Rp500 nilai penuh per lembar saham. Jumah saham yang diperdagangkan pun berubah dari 503.301.999 lembar nilai penuh sebelum pemecahan menjadi sejumlah 5.033.019.999 lembar nilai penuh. On 8 August 2008, the Company conducted a stock split resulting in sharesof a nominal value of Rp50 per share full amount, from the previous Rp500 per share full amount. The total number of shares changed from 503,301,999 shares full amount before being splitto 5,033,019,999 shares full amount after the split. Berdasarkan RUPSLB pada tanggal 25 Maret 2014, pemegang saham menyetujui untuk melakukan pembagian saham bonus yang menyebabkan jumlah saham bertambah sebanyak 2.414.733.454 lembar nilai penuh Catatan 22. Based on the EGMS on 25 March 2014, the shareholders agreed to distribute bonus shares which resulted in the number of shares increasing by 2,414,733,454 shares full amount Note 22.

d. Izin Usaha Pertambangan tidak diaudit

d. Mining Business Permits unaudited

Timah Tin Grup memiliki 117 Izin Usaha Pertambangan “IUP” timah yang meliputi 507.257 hektar “ha”, dan 117 IUP seluas 511.361 ha masing- masing pada tanggal 31 Maret 2016 dan 31 Desember 2015, dengan rincian sebagai berikut: The Group owns 117 Mining Business Permits “IUP” for tin covering 507,257 hectares “ha”, and 117IUPs covering 511,361 ha as of 31 March 2016 and 31 December 2015 respectively, with the following details: 2016 2015 2016 2015 2016 2015 2016 2015 Lintas Kabupaten di Bangka Belitung 10 10 93,279 93,279 28,491 28,491 121,770 121,770 Lintas Provinsi Riau dan Kepulauan Riau 1 1 - - 19,594 19,594 19,594 19,594 Bangka 19 19 68,501 68,501 19,756 19,756 88,257 88,257 Bangka Barat 34 34 63,785 63,767 41,109 41,109 104,894 104,876 Bangka Selatan 16 16 25,937 25,937 14,358 14,358 40,295 40,295 Bangka Tengah 8 8 22,306 26,960 5,039 5,039 27,345 32,000 Belitung 7 7 15,863 15,863 - - 15,863 15,863 Belitung Timur plus bijih besi 16 16 32,914 33,217 30,910 30,075 63,824 63,292 Provinsi Riau 2 2 - - 6,540 6,540 6,540 6,540 Karimun 4 4 - - 18,875 18,875 18,875 18,875 117 117 322,585 327,524 184,672 183,837 507,257 511,361 JumlahTotal 2015 danand 2014 Luas Wilayah haArea ha LokasiLocation Jumlah IUPNumber of IUPs DaratOnshore LautOffshore Izin pertambangan tersebut berlaku sampai dengan antara tahun 2016 dan 2027. These mining rights are valid until dates between 2016 to 2027. Batubara Coal Pada tanggal 13 Oktober 1999, TAJ menandatangani Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batubara “PKP2B” seluas 9.721 ha di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan. PKP2B ini berlaku selama 30 tahun. Pada tanggal 22 November 2011, TBBE menandatangani IUP Operasi Produksi Batubaraseluas 10.220 ha di Ka bupaten Muara Enim, Sumatera Selatan. IUP ini berlaku selama 20 tahun. On 13 October 1999, TAJentered into a Coal Contract of Work “CCoW” covering 9,721 ha in Banjar Regency, South Kalimantan. This CCoW is valid for 30 years. On 22 November 2011, TBBE entered into a coal Operating Production IUP covering 10,220 ha in Muara Enim Regency, South Sumatera. This IUP is valid for 20 years.