Membentuk Kepanitiaan Mempersiapkan Pertunjukkan Tari

194 Seni Tari untuk SMAMA Kelas XII Penentuan hari pentas untuk setiap kelompok dilakukan dengan cara mengundi. Nomor undian yang didapat menentukan pada hari ke berapa kelompok yang bersangkutan akan tampil.

f. Organisasi Pelaksana

1 Ketua Panitia 2 Sekretaris 3 Bendahara 4 Pengarah artistik a Tata Panggung b Tata Suara c Tata Cahaya d Tata Rias dan Kostum 5 Penggalang Dana 6 Pengelola KarcisUndangan 7 Publikasi dan Promosi 8 Akomodasi dan Transportasi 9 Dewan Juri Guru tari atau guru kesenian

g. Metode Evaluasi

Keberhasilan kegiatan akan diukur melalui wawancara, kuesioner, rekapitulasi karcis yang terjual, dan pendataan jumlah penonton.

h. Rencana Lanjutan

Kegiatan lomba akan diselenggarakan secara periodik tahunan sambil memperbaiki dan meningkatkan kinerja yang sudah ada.

i. Anggaran

Anggaran Dana Tersedia Kekurangan Target Fundraising 27.500.000,00 6.500.000,00 21.000.000,00 21.000.000,00 ANGGARAN PERTUNJUKAN TARI SMU SINERGI 2010 PENGELUARAN BIAYA KETERANGAN x Rp1.000 • Pembentukan Panpel • Pemilihan naskah lomba • Pengumunanpenjaringan peserta • Pendataran peserta • Desain dan penataan panggung • Fundraising 100 100 400 100 2.000 250 Pelajaran 12 Berekspresi Tari Kreasi 195 • Pengadaan penataan Tata suara • Pengadaan penataan Tata lampu • Pengadaan karcis dan Undangan • Pengadaan properti Baku • Pengadaan alat rias Baku • Penyebaran karcis dan Undangan • Pengedaanpemasangan Pamlet • Permohonan perjinan Keramaian • Promosi dan publikasi • Dokumentasi • Temu teknis • Pergelaran lomba • Pengadaan konsumsi kesehatan • Honor Dewan Juri • Evaluasi dan pembubaran Panpel 1.500 2.500 500 250 250 150 400 150 900 750 200 7.500 3.000 3.000 3.500 Total 27.500

3. Menata Ruangan Pergelaran

Suatu pergelaran tidak luput dari persoalan penataan ruang. Dengan kata lain, menata ruangan merupakan rangkaian yang harus ada dalam suatu pertunjukan. Perhitungan cermat mengenai ruang pergelaran selalu berhubungan dengan bentuk pertunjukan itu sendiri. Perubahan penataan ruang bisa saja terjadi jika diperlukan. Ruangan ideal bagi suatu pertunjukan adalah ruangan yang sesuai dengan jenis musik, jumlah peserta, dan penonton. Oleh karena itu, segala sesuatu yang berhubungan dengan penataan ruang pertunjukan itu sendiri harus dipersiapkan dengan matang. Ruangan pergelaran tidak harus selalu berupa gedung. Dalam pengertian yang luas, ruangan dapat juga diartikan sebagai lapangan, stadion, hall, alun-alun, gedung pertunjukan, aula, hingga ruang kelas. Gambar 12.1 Menata ruangan pergelaran Sumber: www.ou.edu Susunlah sebuah rundown susunan kegiatan dari mulai persiapan sampai evaluasi untuk acara pergelaran tari di sekolah Pelatihan 2