Masih adanya Praktik Pungutan Liar Pungli. Sarana dan Prasarana

Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan. Kualitas sumber daya manusia yang dimaksud diantaranya adalah penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya dalam memberikan pelayanan kunjungan bagi keluarga narapidana dan pengetahuan tentang pelaksanaan tugas pengamananpenjagaan terkait dengan hak asasi manusia HAM masih kurangrendah. 166 Untuk melakukan penelitian terhadap penghuni narapidana adalah benar- benar orang yang akan kunjungi oleh keluarganya bukanlah pekerjaan yang mudah. Para petugas penjagaanpengamanan harus memiliki kemampuan dan insting yang baik sehingga petugas tidak salah sasaran atau salah orang untuk mengeluarkanmemanggil bahwa yang bersangkutan akan dikunjugi oleh sanak familinya atau keluarganya. Perlakuan terhadap narapidana ditafsirkan agar supaya memberikan perlindungan yang seluas mungkin terhadap penyalahgunaan, apakah fisik atau mental. Para petugas penegak hukum harus menjamin perlindungan penuh untuk kesehatan orang-orang dalam tahanan mereka, dan terutama, harus mengambil tindakan segera untuk menjamin perawatan kesehatan setiap waktu diperlukan.

C. Masih adanya Praktik Pungutan Liar Pungli.

Harold J. Laski dalam Sabian menga takan “bahwa warga Negara berkewajiban mematuhi hukum tertentu hanya jika hukum itu memuaskan rasa keadilannya.” 166 Wawancara, JEF Gultom, Ibid, tanggal 07 Juni 2012.. Universitas Sumatera Utara Berkaitan dengan dengan penegakan hukum ini memanglah sangat rumit, bangsa Indonesia melakukan reformasi bertujuan memberantas kezaliman terut ama “korupsi” yang merajalela melalui penegakan supremasi hukum, namun kita saksikan bersama kenyatannya setelah sekian lama gerakan reformasi tidak mampu berbuat banyak, seperti contoh korupsi terus bertumbuh semakin subur, sementara supremasi hukum bagaikan menegakkan benang basah. 167 Kecenderungan masih adanya praktik pungutan liar pungli baik yang dilakukan oknum petugas pengamananstaf, oknum pejabat struktural maupun narapidana yang bekerja sebagai tamping di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan. Praktik pungutan liar pungli ini memberikan kesan kurang baik bagi Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan di bidang pelayanan kunjungan bagi keluarga narapidana. 168 Praktik pungutan liar pungli merupakan perbuatan yang melanggar hak asasi narapidana karena men gandung unsur “paksaaan” baik bagi pengunjung maupun narapidana tersebut. Praktik pungutan liar Pungli ini adalah salah satu bagian dari perbuatan yang melawan hukum yang disebut dengan Gratifikasi. Gratifikasi adalah setiap orang yang memberi hadiah, janji atau suap kepada Pegawai Negeri Sipil atau Penyelenggara Negara dengan mengingat kekuasaan atau wewenang yang melekat 167 Sabian Utsman, Op cit, halaman 228. 168 Wawancara, Ayub Suratman, Op cit, tanggal 06 Juni 2012. Universitas Sumatera Utara pada jabatan atau kedudukannya, atau oleh pemberi hadiah, janji atau suap dianggap melekat pada jabatan atau kedudukannya tersebut. 169

D. Sarana dan Prasarana

Menurut Ayub Suratman, 170 sarana dan prasarana yang dibutuhkan dalam pelaksanaan tugas penjagaanpengamanan khusunya dalam mendukung pengamanan terhadap pelayanan kunjungan bagi narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan masih belumm sesuai yang diharapkan. Pada zaman era teknologi dan informatika saat ini, untuk mencegah terjadinya peredaran narkoba atau masuk narkoba ke Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan dibutuhkan alat deteksi yang canggih dengan menggunakan sinar X atau Laser yang digunakan untuk melakukan pemeriksaan terhadap para pengunjung dan barang-barang bawaannya. Menurut JEF Gultom, 171 untuk mengontrol terjadinya praktik pungutan liar pungli dibutuhkan peralatan CCTV dengan tujuan memonitor aktivifitas petugas, para tamping maupun narapidana serta pengunjung yang ditempatkan di aularuangan bertamu, di dalam Blok Hunian, dan tempat-tempat lainnya yang dianggap strategis. Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan belum memiliki peralatan-peralatan yang cangggih, meskipun sudah menggunanak CCTV tapi tempatnya masih terbatas dan masih kurang dari segi jumlahnya. Keterbatasan sarana dan prasarana pendukung 169 Wawancara, Ayub Suratman, Ibid, tanggal 06 Juni 2012. 170 Wawancara, Ayub Suratman, Ibid, tanggal 07 Juni 2012. 171 Wawancara, JET Gultom, Op cit, tanggal 07 Juni 2012. Universitas Sumatera Utara pelaksanaan tugas pengamanan LAPAS terkait dengan pelayanan kunjungan keluarga bagi narapidana mengakibatkan pengamanan terhadap para pengunjung maupun narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan menjadi kurang optimal. 172 172 Wawancara, JET Gultom, Ibid, tanggal 08 Juni 2012. Universitas Sumatera Utara

BAB IV UPAYA-UPAYA YANG DILAKUKAN UNTUK MENGATASI HAMBATAN-

Dokumen yang terkait

Gambaran Perawatan Diri Narapidana Wanita di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Wanita Tanjung Gusta Medan

12 128 128

Hak Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan Dan Hubungannya Dengan Hak Asasi Manusia (Studi Di Lembaga Pemasyarakatan Klas II Anak Medan)

0 69 100

Pengaruh Pembebasan Bersyarat Dan Cuti Mengunjungi Keluarga Terhadap Perilaku Narapidana Di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan

0 68 125

Pola Pembinaan Narapidana Di Lembaga Pemasyarakatan Klas II A Wanita Tanjung Gusta Medan

5 92 134

Peranan Lembaga Pemasyarakatan Dalam Penegakan Hukum Dan Perlindungan Hak Asasi Tahanan Dan Narapidana (Studi Pada Lembaga Pemasyarakatan Klas II A Anak Medan)

1 86 148

RESILIENSI NARAPIDANA DEWASA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS IIA SRAGEN Resiliensi Narapidana Dewasa Di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Sragen.

0 1 16

RESILIENSI NARAPIDANA DEWASA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS IIA SRAGEN Resiliensi Narapidana Dewasa Di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Sragen.

0 2 17

BAB II PENGATURAN TENTANG PERATURA N PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP) TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN A. Undang-Undang Terkait Dengan Pemasyarakatan: 1. Undang-undang Nomor 12 Ta

0 1 69

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah - Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) Terkait dengan Hak Menerima Kunjungan Keluarga Bagi Narapidana Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan

0 0 37

PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP) TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN TESIS

1 0 16