Logic Word Klausa Bentuk Aktif dan Pasif dalam Knowledge Graph

Berikut ini adalah penjelasan mengenai keempat frame relationships. Misalkan suatu graf merepresentasikan pernyataan p : hari ini hujan yang dinyatakan dengan frame Gambar 12 a. Negasi dari p dengan graf yang sama diberi frame relasi NEGPAR NEG, menjadi pernyataan hari ini tidak hujan Gambar 12 b. Possibility dari p dinyatakan dengan graf yang sama dan diberi frame relasi POSPAR POS menjadi pernyataan mungkin hari ini hujan Gambar 12 c. Necessity dari p dinyatakan dengan graf yang sama dan diberi frame relasi NECPAR NEC menjadi pernyataan seharusnya hari ini hujan Gambar 12 d. a b c d Gambar 12 Contoh penggunaan empat buah frame relationships.

2.5 Logic Word

Logika simbolik diawali oleh ahli matematika dan telah diaplikasikan pada banyak cabang ilmu pengetahuan. Pierce telah memberikan representasi grafik untuk logika simbolik. Misalnya p, q, dan r adalah proposisi pada logika simbolik, maka grafik simbol dari p, q, dan r adalah sebagai berikut. Tabel 3 Grafik logika simbolik Grafik simbolik Standar Logika Simbolik p  q  r  p  q  r   p  q  r Ket: p, q, dan r adalah proposisi Zhang 2002. Berikut ini adalah representasi bahasa logika ke dalam bentuk frame, seperti bahasa logika and, or, dan if ... then Zhang 2002. p p NEG p POS p NEC p q r p q r  p q r   Gambar 13 Frame bahasa logika and. Gambar 14 Frame bahasa logika or. Gambar 15 Frame bahasa logika if ... then.

2.6 Klausa Bentuk Aktif dan Pasif dalam Knowledge Graph

Kalimat pasif adalah kalimat yang subjeknya dari sudut pandang sintaks berkedudukan sebagai penerima aksi atau dikenai pekerjaan dari sudut pandang semantik Rusiyamti 2008. Dengan demikian, sebaliknya pada kalimat aktif subjeknya berkedudukan sebagai yang melakukan aksi atau yang melakukan pekerjaan. Begitu juga klausa bentuk pasif dan klausa bentuk aktif, keduanya satu pengertian dengan kalimat pasif dan kalimat aktif, karena pada intinya klausa dan kalimat merupakan satu satuan sintaksis yang minimal terdiri atas subjek dan predikat. Contoh klausa aktif dan pasif terdapat dalam kalimat berikut. 35 Ali makan pisang ketika Nenek pergi. 36 Pisang dimakan Ali ketika Nenek pergi. Klausa pada kalimat 35 yaitu Ali makan pisang, merupakan klausa aktif, sedangkan klausa pada kalimat 36 yaitu pisang dimakan Ali, merupakan klausa pasif. Knowledge graph lebih banyak memperhatikan aspek semantik daripada aspek sintaksis, sehingga perlu dibuat kesepakatan bahwa klausa aktif dan pasif pada knowledge graph mengacu pada sudut pandang semantik. Subjek S AND NEG NEG NEG NEG AND NEG merupakan pelaku kejadian atau pekerjaan sedangkan objek O merupakan penerima aksi atau yang dikenai pekerjaan, baik pada klausa aktif maupun pasif. Klausa Ali makan pisang dan pisang dimakan Ali, keduanya mempunyai subjek Ali, karena Ali merupakan pelaku kejadian, predikatnya P adalah makan atau dimakan dalam klausa pasif, sedangkan objeknya adalah pisang, karena pisang merupakan penerima aksi makan. Berdasarkan paper Nurdiati dan Hoede 2009, kedua klausa tersebut bisa direpresentasikan fungsi sintaksnya ke dalam sebuah graf sebagai berikut. Gambar 16 Graf klausa aktif atau graf klausa pasif. CAU ALI S CAU ALI P ALI O 3 METODE PENELITIAN Beberapa tahapan yang dilakukan dalam penelitian ini akan dibahas pada bab ini.

3.1 Studi Pustaka