Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

64

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Hasil Penelitian 1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian

Desa Wukirsari merupakan bagian dari wilayah Kecamatan Cangkringan. Secara geografis Desa Wukirsari berada di 7 38’01” Lintang Selatan – 07 40’20” Lintang Selatan dan 110 25’58” Bujur Timur – 110 27’540” Bujur Timur dengan luas wilayah 1.456 Ha. Desa Wukirsari terdiri dari empat Kelurahan yaitu Sintoksari, Tanggalsari, Dawungsari dan Tanjungsari. Kelurahan Tanjungsari terdiri dari lima Dusun yaitu Dusun Tanjung, Brayut, Gatak, Cancangan, Bedoyo. Desa Wukirsari memiliki struktur tanah yang subur dan mempunyai sumber air yang sangat melimpah. Penduduk sekitar memanfaatkan alam sebagai lahan untuk mencari penghidupan dan menjadikannya sebagai mata pencaharian utama. Letak wilayah yang jauh dari kota tidak menyebabkan kesulitan dalam mencukupi kebutuhan ekonomi. Menjadi petani merupakan hal yang telah dipilih oleh masyarakat sekitar sebagai pekerjaan. Desa Wukirsari berada di kaki Gunung Merapi sehingga menjadi jalan utama bagi wisatawan. Hal tersebut juga dimanfaatkan oleh masyarakat untuk mencari nafkah yaitu dengan membuka warung makan kecil atau toko kelontong. 65 Desa Wukirsari merupakan desa yang mempunyai jumlah penduduk yang cukup banyak. Data jumlah penduduk Desa Wukirsari dapat dilihat pada table berikut: Tabel 6. Data Jumlah Penduduk Desa Wukirsari Berdasarkan Kelompok Usia Periode Semester II Tahun 2014 Usia Wukirsari L P L+P 0-14 tahun Belum Produktif 1822 1658 3.480 15-64 tahun Produktif 5.943 5.752 11.695 64 tahun ke atas Tidak Produktif 693 875 1.568 Jumlah 8.458 8.285 16.743 Sumber: Data Kependudukan Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta Tabel 7. Data Jumlah Penduduk Desa Wukirsari Berdasarkan Kelompok Usia Periode Semester I Tahun 2015 Usia Wukirsari L P L+P 0-14 tahun Belum Produktif 1.150 1.159 2.309 15-64 tahun Produktif 3.517 3.583 7.100 64 tahun ke atas Tidak Produktif 582 677 1.259 Jumlah 5.249 5.419 10.668 Sumber: Data Kependudukan Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta Jumlah penduduk Desa Wukirsari berdasarkan golongan usia dan rentang produktif pada periode semester II tahun 2014 yaitu sebanyak 16.743 jiwa, terdiri dari 8.458 laki-laki dan 8.285 perempuan. Sedangkan pada periode semester I tahun 2015 jumlah penduduk mengalami penurunan menjadi 10.668 jiwa, terdiri dari 5.249 laki-laki dan 5.419 perempuan.

Dokumen yang terkait

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGAMBILAN KEPUTUSAN PETANI DALAM PENERAPAN PERTANIAN SAYURAN ORGANIK DI DESA WUKIRSARI KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN

14 65 146

HUBUNGAN ANTARA STRES DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LANSIA DI SHELTER DONGKELSARI DESA WUKIRSARI KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

0 4 93

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI KELOMPOK TERNAK SAPI “LEMBU AJI” DI DUSUN PONDOK KULON KECAMATAN BERBAH KABUPATEN SLEMAN YOGYAKARTA.

2 5 161

PENYELENGGARAAN PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PADA KORBAN ERUPSI MERAPI DI HUNIAN TETAP (HUNTAP) DONGKELSARI DESA WUKIRSARI KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN.

1 5 177

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNY DI SMK N 1 CANGKRINGAN Sintokan, Wukirsari, Cangkringan, Sleman, Yogyakarta.

0 2 125

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNY LOKASI SMK N 1 CANGKRINGAN Sintokan, Wukirsari, Cangkringan, Sleman.

4 29 103

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNY SMK NEGERI 1 CANGKRINGAN Sintokan Wukirsari Cangkringan Sleman Yogyakarta.

0 4 34

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN Lokasi: SMP NEGERI 1 CANGKRINGAN Watuadeg, Wukirsari, Cangkringan, Sleman, Yogyakarta 10 Agustus-12 September 2015.

0 0 113

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN Lokasi: SMP NEGERI 1 CANGKRINGAN Watuadeg, Wukirsari, Cangkringan, Sleman, Yogyakarta 10 Agustus-12 September 2015.

0 1 118

PELAKSANAAN NILAI DEMOKRASI DI SD NEGERI KIYARAN 2 DESA WUKIRSARI KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN.

0 0 76