Tujuan Pembelajaran Materi AjarPembelajaran Kegiatan Pembelajaran AKTIVITAS GURU

selective dalam menyampaikan materi tentang les heures. “Bagaimana cara kita menanyakan kepada teman kita jam berapa sekarang? Répétez après moi - Quelle heure est-il? - Il est ….. heures - Guru menjelaskan penggunaan kalimat tanya tersebut, kemudian fokus kembali pada les chiffres yang digunakan untuk menjawab pertanyaan yang sangat berkaitan dengan materi ini dan masih banyak mengalami kesulitan. - Guru menampilkan game yang berhubungan dengan les heures dengan tetap menggunakan metode Drill jenis répétition yaitu répétition simple, répétition regressive, question-reponse dan jenis substitution, yaitu substitution simple, substitution sélective. Gambar 5 Siswa memperhatikan Siswa memperhatikan dan mengikuti instruksi yang diberikan Guru dalam bermain game dan belajar Expression orale Gambar 6 Gambar 7 - Aplikasi ini sangat membantu guru dalam menerapkan Metode Drill , pada Gambar 6 dan Gambar 7 siswa dapat belajar prononciation tentang Les heures dengan mudah, karena disitu juga tertera tulisan dan gambar yang menarik, namun Guru tetap memfokuskan pada ketrampilan berbicara siswa. Gambar 8 - Pada Gambar 8, ini merupakan latihan untuk siswa sekaligus menilai siswa apakah sudah memahami materi yang disampaikan atau belum. Dengan mengeklik Gambar headphone akan muncul informasi tentang waktu tersebut, siswa mengulanginya hingga sesuai pronontiationnya kemudian siswa mencocokkan gambar jam analog dengan informasi yang didapatkan. Kegiatan Penutup Evaluasi : memberi pertanyaan singkat kepada siswa yang berhubungan dengan materi yang baru saja disampaikan Penutup : Guru mengingatkan siswa untuk mempelajari semua materi yang sudah didapat sebagai persiapan post-test. Menjawab Pertanyaan

J. Media, Alat dan Sumber Belajar

1. Media : Audio visual, macromedia flash 2. Alatbahan : LCD, laptop, speaker dll 3. Sumber belajar : buku panduan, internet, youtube Magelang, 23 April 2016 Mengetahui Guru Pendamping, Peneliti, Dra. Arumi Fauzia Hafni Galih Candra Nofiyanto NIP. 19590507 198603 2 003 NIM. 09204244034 MATERI METODE DRILL PERTEMUAN 3 Tema : Les heures Savoir - Faire : Dire et demander l’heure Unsur kebahasaan: - Quelle heure est-il? - Il est ….. heures - Les chiffres Dalam penyampaian materi dengan menggunakan Metode Drill, guru menjelaskan dengan cara berulang-ulang dengan memperhatikan pronontiation hingga siswa benar-benar mengucapkan sesuai penutur asli. Beberapa jenis metode Drill dan contoh yang digunakan guru dalam pertemuan terakhir antara lain :

1. Répétition Simple a. Guru : sept heures

Siswa : sept heures b. Guru : dix heures et quart Siswa : dix heures et quart c. Guru : les heures Siswa : les heures

2. Répétition Regressive a. Je vais à école à six heures

Guru : six heures Siswa : six heures Guru : à six heures Siswa : à six heures Guru : à école à six heures Siswa : à école à six heures Guru : vais à école à six heures Siswa : vais à école à six heures