Visi Misi Visi dan Misi Lembaga

58

b. Uraian Tugas dan Fungsi Pengurus PKBM Wiratama

1 Ketua mempunyai tugas dan fungsi sebagai berikut : a Bertanggung jawab secara teknis dan administratif b Mengadakan koordinasi dan konsultasi dengan instansi terkait tentang rencana kegiatan c Mengkoordinasi penyusunan rencana kerja d Melaporkan pemanfaatan dana e Memonitor dan mengevaluasi pengelolaan dana 2 Bendahara mempunyai tugas dan fungsi sebagai berikut: a Bertanggungjawab atas terselenggaranya pengelolaan administrasi keuangan berdasarkan pedoman petunjuk operasional b Menerima dan mengeluarkan dana sesuai dengan pedoman petunjuk operasional 3 Sekretaris mempunyai tugas dan fungsi sebagai berikut: a Mengadministrasikan semua kegiatan yang ada b Membantu tugas ketua dalam pelaksanaan kegiatan c Menjalankan tugas yang diberikan oleh ketua d Membantu administrasi tugas bendahara dan ketua

7. Fasilitas Penunjang

a. Luas Tanah dan Status Luas bangunan gedung PKBM Wiratama yaitu 4X3 meter dan berlantai dua, gedung PKBM berada di jalan tompeyan TR III162 RT03 59 RW01 Kecamatan Tegal Rejo Kota Yogyakarta, dengan status milik sendiri. Untuk pembelajaran kesetaraan paket B dan C terkadang menggunakan gedung sekolah SD Pingit yang berada dekat dengan gedung PKBM yang dipinjami kepala sekolah SD Pingit apabila warga belajar yang hadir sangat banyak atau sedang melaksanakan ujian. b. Kondisi Bangunan Kondisi bangunan secara umum sudah layak tetapi tidak terlalu luas apabila digunakan ujian atau kegiatan yang melibatkan banyak orang, sehingga masih perlu menggunakan ruang kelas SD Pingit. c. Kondisi Fasilitas Fasilitas yang dimiliki oleh PKBM Wiatama adalah sebagai berikut: Tabel 2. Fasilitas PKBM Wiratama NO NAMA BARANG JUMLAH KETERANGAN KONDISI 1. Meja Belajar 40 Milik SD Baik 2. Kursi Belajar 80 Milik SD Baik 3. Meja Sekretariat 2 Milik SD Baik 4. Kursi Sekretariat 6 Milik SD Baik 5. Papan Tulis 1 Milik SD Baik 6. Buku Pelajaran 12 Milik SD dan Milik PKBM Baik 7. Computer dan Printer 1 Milik PKBM Baik 8. Rak Buku 2 Milik SD dan Milik PKBM Baik