Karakteristik Responden ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Trikora no. 2 Yogyakarta. Dalam pemilihan responden untuk mengisi kuesioner, peneliti menanyakan terlebih dahulu kepada calon responden sesuai kriteria yang telah ditentukan sebelumnya, jika calon responden memenuhi kriteria yang diajukan oleh peneliti maka calon responden berhak mengisi kuesioner penelitian. Setelah mengisi kuesioner, peneliti memberikan souvenir kepada responden yang bersedia dijadikan responden sebagai ucapan terima kasih kepada responden. Dalam bab ini, karakteristik responden yang akan dipaparkan meliputi jenis kelamin, pekerjaan, jenis kartu prabayar Telkomsel kartu biasa yang digunakan, jenis kartu prabayar Telkomsel kartu paketan data yang digunakan, serta lama pemakaian kartu prabayar Telkomsel. Data kuantitatif pada variabel iklan, promosi penjualan, kualitas produk, harga, keputusan pembelian, kepuasan dan loyalitas meliputi uji instrumen uji validitas dan uji reliabilitas yang diperoleh dari uji outer model convergent validity, discriminant validity, average variance extracted, composite reliability, uji hipotesis inner model yang meliputi R 2 untuk variabel laten endogen dan p-value untuk menguji signifikansi. Pengolahan data menggunakan softwere PLS yakni WarpPLS 5.0 dan Microsoft Excel 2010.

A. Karakteristik Responden

Pada sub bab ini karakteristik responden yang digunakan untuk mengukur gambaran tentang responden yang diteliti kemudian dilakukan perhitungan menggunakan statistik deskriptif. Adapun karakteristik responden diklasifikasikan sebagai berikut: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 1. Jenis Kelamin Dalam klasifikasi ini, jenis kelamin dikelompokkan menjadi dua kelompok, seperti yang tercantum pada tabel berikut ini: Tabel V.1 Karakteristik Responden bedasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah Persentase Laki-laki 42 42 Perempuan 58 58 Total 100 100 Sumber: diolah oleh peneliti, 2017 Berdasarkan tabel V.1 tersebut dapat disimpulkan bahwa responden pengguna kartu Telkomsel yang diteliti terdiri dari laki-laki dan perempuan, 42 pengguna kartu prabayar Telkomsel dari 100 responden adalah laki-laki dengan persentase sebesar 42, sedangkan 58 responden adalah perempuan dengan persentase sebesar 58. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dalam penelitian ini pengguna produk Telkomsel lebih banyak diminati oleh perempuan daripada laki-laki walaupun perbedaan persentasenya tidak terlalu jauh, artinya bahwa produk Telkomsel diminati laki-laki maupun perempuan, dan Telkomsel memiliki peluang yang besar pada segmentasi pasar berdasarkan jenis kelamin. 2. Pekerjaan Dalam klasifikasi ini, pekerjaan dikelompokkan menjadi delapan kelompok, seperti yang tercantum pada tabel V.2 berikut ini: Tabel V.2 Karakteristik Responden bedasarkan Pekerjaan Pekerjaan Jumlah Persentase Pelajarmahasiswa 69 69 PNSpegawai swasta 18 18 Wirausaha 6 6 Musisi 1 1 Ibu rumah tangga 3 3 Freelance 1 1 Pengangguran 1 1 Pedagang 1 1 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel V.2 tersebut dapat disimpulkan bahwa 69 pengguna kartu prabayar Telkomsel dari 100 responden adalah mahasiswa atau pelajar dengan persentase 69, 18 responden adalah PNS atau pegawai swasta dengan persentase sebesar 18, 6 responden adalah wirausaha dengan persentase 6, 3 responden adalah ibu rumah tangga dengan persentase sebesar 3, serta 1 responden adalah musisi, freelance, pedagang dan pengangguran belum mendapat pekerjaan dengan masing- masing persentase sebesar 1. Dengan demikian, dalam penelitian ini dapat diketahui bahwa produk Telkomsel lebih diminati dari kalangan pelajarmahasiswa dan PNSwiraswasta. Telkomsel memiliki peluang yang besar pada segmentasi pasar berdasarkan pekerjaan yaitu pelajarmahasiswa dan PNSwiraswasta. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 3. Kartu prabayar Telkomsel kartu biasa yang digunakan responden Dalam klasifikasi ini, kartu prabayar Telkomsel kartu biasa yang digunakan dikelompokkan menjadi tiga kelompok, seperti yang tercantum pada tabel V.3 berikut ini: Tabel V.3 Karakteristik Responden bedasarkan Jenis Kartu Prabayar Kartu Biasa Telkomsel yang Digunakan Responden Kartu Prabayar Telkomsel Jumah Persentase Simpati 67 67 AS 19 19 Loop 14 14 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel V.3 dapat disimpulkan bahwa 67 pengguna kartu prabayar kartu biasa Telkomsel dari 100 responden menggunakan jenis kartu simpati dengan persentase 67, 19 responden menggunakan jenis kartu AS dengan persentase 19 dan 14 responden menggunakan jenis kartu loop dengan persentase 14. Dengan demikian, dalam penelitian ini dapat diketahui bahwa jenis kartu prabayar kartu biasa Telkomsel simpati lebih banyak digunakan dibanding jenis kartu Telkomsel yang lain, hal ini dapat diketahui bahwa produk Telkomsel kartu simpati merupakan produk kartu prabayar yang duluan diluncurkan sehingga kartu simpati lebih dikenal oleh pelanggan daripada produk Telkomsel yang lain. 4. Kartu prabayar Telkomsel kartu paketan data yang digunakan responden Dalam klasifikasi ini, kartu prabayar Telkomsel kartu paketan data yang digunakan dikelompokkan menjadi tiga kelompok, seperti yang tercantum pada tabel V.4 berikut ini: Tabel V.4 Karakteristik Responden bedasarkan Jenis Kartu Prabayar Paketan Data Telkomsel yang Digunakan Responden Kartu Paket Data Telkomsel Jumlah Persentase Simpati 64 64 AS 12 12 Loop 24 24 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel V.4 dapat disimpulkan bahwa 64 pengguna kartu prabayar kartu paketan data Telkomsel dari 100 responden menggunakan jenis kartu simpati dengan persentase 64, 12 responden menggunakan jenis kartu AS dengan persentase 12 dan 24 responden menggunakan jenis kartu loop dengan persentase 24. Dengan demikian dapat diketahui bahwa dalam penelitian ini responden lebih banyak menggunakan paketan data simpati dari pada jenis paketan data kartu Telkomsel yang lain. Hal ini dapat diketahui karena paketan data simpati lebih duluan diluncurkan daripada paketan data kartu Telkomsel yang lain, sehingga paketan data simpati lebih duluan dikenal oleh pelanggan. 5. Lama Pemakaian Produk Telkomsel Dalam klasifikasi ini, lama pemakaiana produk Telkomsel seperti yang tercantum pada tabel V.5 berikut ini: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Tabel V.5 Lama Pemakaian Produk Telkomsel Lama pemakaian produk Telkomsel Jumlah Persentase 1 tahun 10 10 1 sampai 3 tahun 47 47 4 sampai 6 tahun 26 26 7 sampai 10 13 13 10 tahun 4 4 Tahun 100 100 Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel V.5 dapat disimpulkan bahwa 10 pengguna kartu prabayar Telkomsel dari 100 responden menggunakan kartu prabayar Telkomsel kurang dari setahun 1 tahun dengan persentase 10, 47 responden sudah menggunakan kartu prabayar Telkomsel selama 1 sampai 3 tahun dengan persentase 47, 26 responden sudah menggunakan kartu prabayar Telkomsel selama 4 sampai 6 tahun dengan persentase 26, 13 responden sudah menggunakan kartu prabayar Telkomsel selama 7 sampai 10 tahun dengan persentase 13, 4 responden sudah menggunakan kartu prabayar Telkomsel selama lebih dari 10 tahun dengan persentase 4. Dengan demikian dalam penelitian ini, dapat diketahui bahwa kebanyakan responden sudah menggunakan produk Telkomsel selama 1 sampai 3 tahun. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

B. Analisis Deskriptif

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Citra Merek Dan Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah di Medan

50 398 112

Analisis Pengaruh Iklan Televisi, Harga, Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian serta dampaknya pada Loyalitas Pelanggan Merek Mie Sedap (Studi Kasus pada Masyarakat di Wilayah Kec. Cinangka Depok)

0 6 228

Pengaruh Kualitas Produk Dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Produk T-Shirt Linecoltd Clothing Bandung

1 26 109

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN.

1 7 18

pengaruh harga, kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas konsumen melalui kepuasan konsumen pada PO nugroho.

0 2 19

ANALISIS PENGARUH HARGA, K UALITAS PRODUK DAN IKLAN TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Iklan Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian Konsumen Pada Pasar Modern (Studi Kasus Carrefour Solo Baru)

0 3 18

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Dalam Pembelian Roti Ganeca Terhadap Loyalitas Konsumen Di Wirosari.

0 2 12

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA KONSUMEN Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Produk Oriflame Studi Kasus pada Konsumen Pengguna Pro

0 2 14

PENGARUH HARGA, IKLAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PENGARUH HARGA, IKLAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PRODUK PT. DJARUM INDONESIA (Studi Pada Konsumen Produk PT. Djarum Indonesia di Kota Surakarta).

0 1 16

PERAN MINAT PEMBELIAN KONSUMEN SEBAGAI MEDIASI KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PERUSAHAAN KUE

0 0 11