Kompetensi Inti Kompetensi Dasar

atas 4 siswa 2. Tiap kelompok mendapat tugas untuk mengoprasikan peralatan pengolahan makanan alat masak dan pesawat masak secara bergantian. Tugas di selesaikan berdasarkan worksheet atau lembar kerja yang dibagikan. Data processing : 1. Selama siswa bekerja didalam kelompok, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk dalam proses pengoprasian peralatan, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaanya. Verification : 1. Beberapa kelompok diskusi tidak harus terbaik diminta untuk mempresentasikan hasil diskusinya kedepan kelas, sementara kelompok lain, menanggapi dan menyempurnakan apa yang didemokan. 2. Guru mengumpulkan hasil diskusi tiap kelompok. Generalization : 1. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai jenis dan cara pengoprasian peralatan pengolahan makanan alat masak dan pesawat masak . 2. Guru memberikan 4 soal terkait jenis dan cara pengoprasian peralatan pengolahan makanan alat masak dan pesawat masak . 3. Dengan tanya jawab, siswa dan guru menyelesaikan ke 4 soal yang telah diberikan dengan menggunakan strategi yang tepat. Penutup 1. Siswa diminta menyimpulkan tentang cara pengoprasian peralatan, kegunaan dalam pengolahan makanan 2. Guru memberikan tugas pekerjaan rumah dengan tujuan siswa lebih mengetahui dan pamah akan penggunaan alat yang telah dipraktikkan. 3. Guru mengahiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar 10 menit

H. Penilaian

1. Teknik penilaian : pengamatan dan tes tulis 2. Prosedur penilaian : No Aspek yang dinilai Teknik penilaian Waktu penilaian 1 Sikap a. terlibat aktif dalam pembelajaran teori dan praktik peralatan pengolahan makanan alat masak dan pesawat masak b. bekerjasama dalam kegiatan kelompok c. toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif Pengamatan Selama pembelajaran, saat diskusi dan praktik pengoprasian peralatan pengolahan makanan alat masak dan pesawat masak 2 Pengetahuan peralatan pengolahan makanan alat masak dan pesawat masak Tes tertulis Penyelesaian tugas individu dan kelompok 3 Ketrampilan a. terampil menyebutkan jeni-jenis dan pengoprasian peralatan pengolahan Pengamatan Penyelesaian tugas individu maupun kelompok dan saat diskusi.