Perencanaan Planning Pelaksanaan Acting

7. Pembahasan hasil kerja siswa. 8. Siswa dan guru membuat kesimpulan

3. Pengamatan Observing

Pengamatan dilakukan untuk mengetahui apakah sudah ada peningkatan dibandingkan siklus sebelumnya, pengamatan lebih difokuskan untuk mengetahui adanya peningkatan dalam pembelajaran.

4. Refleksi Reflecting

Refleksi merupakan bagian yang sangat penting untuk memahami dan memberikan makna terhadap proses dan hasil pembelajaran yang terjadi, yang dilakukan dengan cara sebagai berikut: 1. Mencatat hasil evaluasi; 2. Mengevaluasi hasil observasi; 3. Menganalisis hasil pembelajaran; 4. Menyusun rencana tindakan berikutnya.

C. SubjekPartisipan dalam Penelitian

Dalam PTK ini, yang menjadi subjek penelitian adalah siswa kelas III MI. Ainul Yaqiin Parung Jaya semester II tahun pelajaran 20132014 yang terdiri dari delapan belas siswa.

D. Peran dan Posisi Peneliti dalam Penelitian

Dalam penelitian ini peneliti berperan sebagai penyampai materi dan juga berperan dalam perencanaan kegiatan pembelajaran, sedangkan yang menjadi observer adalah guru kelas III MI Ainul Yaqiin Parung Jaya.

E. Tahap Intervensi Tindakan

1. Rencana Tindakan Planning

Rencana merupakan serangkaian tindakan terencana untuk meningkatkan apa yang terjadi. Pada tahapan ini peneliti merencanakan tindakan yang akan dilakukan selama proses pembelajaran berlangsung. Langkah merencanakan merupakan langkah pertama dalam setiap kegiatan. Adapun kegiatan yang dilakukan peneliti yaitu: 1. Menyiapkan rencana pembelajaran RPP; 2. Menyiapkan lembar observasi; 3. Menyiapkan lembar pengamatan; 4. Menyiapkan lembar penilaian tes siswa; 5. Menyiapkan lembar catatan lapangan; 6. Menyiapkan angket respon siswa.

2. Pelaksanaan Tindakan Acting

pada tahap pelaksanaan tindakan, peneliti mengimplementasikan atau menerapkan apa yang sudah direncanakan sebelumnya, yaitu memberikan tindakan pada masalah yang dihadapi atau didapat dengan memberikan alternatif, sesuai dengan rencana yang telah dirancang dan juga sejalan dengan tujuan awal seperti kesesuaian materi dengan tindakan dan persiapan- persiapan yang dibutuhkan dalam kegiatan belajar mengajar, atau yang sesuai dengan materi yang terdapat pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP dan pengamatan teknik yang tepat.

3. Pengamatan Observing

Pada tahap ini peneliti hanya melakukan tindakan sedangkan pengamatan dilakukan oleh observer, sambil mendokumentasikan peristiwa yang terjadi. Peneliti juga akan melakukan evaluasi, jika evaluasi berfungsi untuk mngetahui kualitas proses tindakan, maka evaluasi berperan untuk mendeskripsikan hasil tindakan yang secara otomatis telah dirumuskan melalui tujuan tindakan. Dalam hal ini evaluasi yang ditujukan kepada hasil belajar siswa adalah assesment kinerja, tes dan respon siswa.

Dokumen yang terkait

Peningkatan kemampuan memahami bacaan melalui media gambar pada siswa kelas VII-4 SMP Darussalam Ciputat Tahun pelajaran 2013/2014

1 16 116

Peningkatan hasil belajar siswa dengan metode diskusi pada mata pelajaran IPS di kelas V MI Ta’lim Mubtadi I Kota Tangerang

0 12 121

Upaya meningkatan hasil belajar siswa mata pelajaran pkn pada pokok bahasan sejarah berdirinya asean melalui penerapan metode jigsaw pada siswa kelas VI di MI Arrobiatul Adawiyah Kota Tangerang Tahun ajaran 2012/2013

0 22 114

Peningkatan hasil belajar IPS siswa melalui strategi pembelajaran kooperatif tipe team game tournament materi masalah sosial lingkungan setempat kelas IV MI Dayatussalam Cileungsi Bogor Jawa Barat Tahun pelajaran 2013/2014

0 4 121

Peningkatan hasil belajar matematika siswa melalui pendekatan realistik pada pokok bahasan pecahan

2 17 79

Peningkatan keterampilan berbicara dengan menggunakan media gambar dalam pembelajaran bahasa indonesia kelas V MI Al-Husna Jurang Mangu Tanggerang Selatan

0 6 159

Peningkatan hasil belajar bahasa Indonesia dalam pokok bahasan mengarang melalui media gambar kolase di MI Ainul Yaqiin Parung Jaya Tangerang Tahun pelajaran 2013/2014

0 12 114

Peningkatan hasil belajar IPS siswa kelas IV melalui penggunaan media poster di MI Al Mukhlish Kota Jakarta Barat

1 7 0

Peningkatan motivasi belajar siswa melalui media audio visual pada mata pelajaran PKN siswa kelas II MI Al-Husna Ciledug Tahun pelajaran 2013/2014

3 12 126

Penggunaan media gambar untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas V A MI “Al-Husna” Kecamatan Karawaci Kota Tangerang

2 15 127