Uji Kelayakan Model Regresi Logistik

dikelompokkan menjadi 3 faktor komponen utama. Hal ini diindikasikan dengan eigenvaluenya 1. Ketiga komponen baru tersebut dapat menjelaskan sebesar 73,51 dari variabilitas keseluruhan variabel faktor yang diamati Tabel 6. Meskipun komponen pertama relatif lebih besar daripada komponen kedua dan ketiga, perbedaannya tidaklah terlalu besar. Hal ini dapat mengindikasikan bahwa antara kedua faktor komponen memberikan informasi yang relatif sama besar untuk dapat menggambarkan kondisi habitat kirinyuh. Tabel 6 Keragaman total komponen utama Komponen Akar Ciri Initial Eigen Values Total Keragaman Kumulatif Keragaman 1 2.873 35.909 35.909 2 2.004 25.052 60.961 3 1.004 12.545 73.506 4 0.946 11.826 85.332 5 0.549 6.868 92.200 6 0.506 6.321 98.521 7 0.099 1.238 99.759 8 0.019 0.241 100.000 Hasil analisis tersebut nilai total dari akar ciri kemudian digunakan untuk menentukan bobot masing-masing variable. Keeratan hubungan antara keempat variable kesesuaian habitat kirinyuh. dengan komponen utama seperti disajikan pada Tabel 7 berikut. Tabel 7 Vektor ciri PCA Variabel Komponen Utama 1 2 3 Slope 0.198 0.274 0.378 Aspect -0.104 -0.762 0.173 Suhu -0.915 0.229 0.194 NDVI -0.019 0.820 .116 NDMI 0.266 0.486 0.596 Elevasi 0.979 0.020 -0.002 Jarak Jalan Trail -0.038 -0.616 0.652 Jarak Kebun 0.977 -0.083 -0.010 Komponen variabel elevasiketinggian adalah variabel yang cukup berpengaruh pada faktor komponen pertama PC1, diikuti jarak dari kebun. Komponen penutupan vegetasi NDVI adalah variabel yang berpengaruh pada faktor komponen kedua PC2, sedangkan komponen kelembaban vegetasi NDMI serta jarak dari jalan trail merupakan variabel yang berpengaruh pada faktor komponen ketiga PC3. Hasil di atas menunjukan bahwa variabel elevasi dan jarak kebun mempunyai hubungan positif yang tinggi terhadap komponen utama pertama. Sedangkan variabel NDVI mempunyai hubungan positif yang tinggi terhadap komponen kedua. Dan terakhir variabel NDMI dan nilai jarak dari sungai dan kemiringan lereng mempunyai hubungan positif yang tinggi terhadap komponen utama ketiga. Dengan demikian besarnya bobot masing-masing variabel sajikan dalam Tabel 8. Tabel 8 Koefisien tiap variable kesesuaian habitat kirinyuh No. Variable Nilai Bobot 1. Elevasi elv 2,873 2. Jarak Kebun jkb 2,873 3. NDVI NDVI 2,004 4. NDMI NDMI 1,004 5. Jarak jalan taril jtr 1,004

5.3.2.2 Kelas Kesesuaian Habitat Kirinyuh