Emergency Response Green Action for Environmental Activities Effective and Eficient Energy and Material Usage Pendirian Perusahaan dan Informasi Umum Penawaran Umum Saham Public Offering of Shares Dewan Komisaris, Direksi, Komite Audit

PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report Program Kerja Komitmen Perseroan untuk turut serta dalam pelestarian lingkungan hidup diwujudkan dalam beberapa program kerja. a. Aksi Hijau Lingkungan Hidup - Drilling for Water. aksi penyediaan akses air bersih bagi masyarakat di area operasi. - Elnusa Go Green. Penanaman pohon mangrove bakau di pesisir pantai Jakarta. - Program edukasi lingkungan, salah satunya dalam bentuk edukasi mengenai bahaya pencurian minyak illegal tapping.

b. Penggunaan Energi dan Material Secara Efektif dan

Eisien Perseroan berkomitmen penuh dalam penggunaan energi serta material sehari-hari secara efektif dan eisien. Berikut adalah nilai eisiensi dari konsumsi energi dan material sepanjang 2013. Deskripsi Description Satuan Unit 2013 2012 Pertumbuhan Eisiensi Growth Eficiency Konsumsi Energi Energy Consumption - Kerosene barel 534 1.008 47,0 - solar Diesel barel 37.881 44.286 14,5 - Bensin gasoline barel 827 1.471 43,8 - Daya gel Power gel ton 91,5 104,8 12,7 - listrik electricity kWh 1.585.867 5.887.690 73,1 - air Water m 3 67.825 62.105 9,2 Konsumsi Material Material Consumption Kertas Paper rim 4.890 3.540 38,1 - Konsumsi Energi. selama 2013, konsumsi energi Perseroan baik bahan bakar minyak BBm, daya gel, maupun listrik mengalami penurunan jika dibandingkan tahun sebelumnya. Peningkatan konsumsi energi hanya terjadi pada air sebesar 9,2. namun demikian, melalui penerapan metode pengolahan limbah Sewage Treatment Plan sTP di area kantor pusat, Perseroan memastikan 100 terolah dengan baik dan termanfaatkan kembali. - Konsumsi Material. Tercatat pada 2013 ini terjadi peningkatan penggunaan kertas. Ke depan Perseroan akan lebih mengoptimalkan Document Management System Dms melalui digitalisasi dan aplikasi paperless.

c. Emergency Response

melalui Task Force elnusa emergency response eer, Perseroan melakukan kepedulian sosial atas bencana alam yang terjadi di indonesia. Sertiikasi Bidang Lingkungan Hidup oHsas 18001:2007 Occupational Health Safety Management System. Work Programs The Company’s commitment to participate in preserving the environment is realized in some work programs.

a. Green Action for Environmental Activities

- Drilling for Water. An action taken to provide clean water for people around the operational sites. - Elnusa Go Green. The planting of mangrove trees at the Jakarta coastal areas. - Environment Education Program, one of which is the education about the dangerous impact of illegal tapping.

b. Effective and Eficient Energy and Material Usage

The Company is highly committed to an effective and eficient energy and material usage in daily activities. Below is the eficiency value of energy and material consumption in 2013.- - Energy Consumption. During 2013, energy consumption of the Company, in terms of fuel, power gel and electricity, showed a declining trend compared to the previous year. However, the water consumption experienced a hike by 9.2. still, the implementation of a sewage Treatment Plan sTP in the head ofice area has ensured 100 of the energy recycled and consumed. - Material Consumption. During 2013, paper use also increased. Therefore, the Company will optimize the Document management system Dms through digitalization and paperless application.

c. Emergency Response

The elnusa emergency response eer Task Force carried out social activities to respond to natural disasters in indonesia. Certiication on environment oHsas 18001:2007 occupational Health safety management system. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan | Corporate social responsibility selain memegang tanggung jawab terhadap pemeliharaan lingkungan hidup, Perseroan juga memberikan perhatian besar terhadap aspek ketenagakerjaan, serta aspek kesehatan keselamatan kerja. Kedua aspek ini memiliki peran besar dalam pencapaian sasaran strategi Csr dan upaya mewujudkan pertumbuhan usaha yang berkelanjutan. Ketenagakerjaan Kebijakan Terkait Ketenagakerjaan sesuai dengan fokus 2013 ‘Year of Human Resources’, kebijakan Perseroan dalam Ketenagakerjaan diutamakan pada peningkatan kompetensi dan daya saing, baik manusia maupun perusahaan. Peningkatan ini merupakan wujud komitmen perusahaan untuk merealisasikan visi untuk menjadi ‘Trusted Energy Services Company’, diterapkan dalam program kerja dan dikelola oleh Divisi Human Resources dan Elnusa Petroleum School. Program Kerja Program kerja terkait ketenagakerjaan yang dilaksanakan Perseroan untuk mendukung pertumbuhan yang berkelanjutan secara detail tersaji pada laporan Pengembangan sumber Daya manusia dalam laporan Tahunan ini. selain itu, Perseroan juga menjamin bahwa dalam penerapan ketenagakerjaan selalu mematuhi undang-undang yang berlaku, memberikan kebebasan berserikat, menjunjung tinggi kesetaraan gender maupun etika bisnis lainnya. sebagai hasil dari penerapan program ketenagakerjaan pada 2013 ini terbukti melalui penurunan tingkat turnover tenaga kerja menjadi 6 dari yang sebelumnya 11 pada 2012. Kesehatan dan Keselamatan Kerja Kebijakan Kesehatan dan Keselamatan Kerja Perseroan menekankan budaya Operation Excellence serta menjadikan ‘Hse is my Culture’ sebagai tolok ukur utama dalam pelaksanaan pekerjaan operasi. Penekanan ini merupakan komitmen Perseroan untuk menjaga tidak adanya kecelakaan kerja yang dapat mengakibatkan kematian zero fatality. Program Kerja Pada 2013, Perseroan telah menerapkan sejumlah kegiatan terkait perbaikan kesehatan dan keselamatan kerja di lingkungan perusahaan. Detail dari program kerja terkait kesehatan dan keselamatan kerja dapat dilihat pada Bagian Penerapan Kesehatan, Keselamatan Kerja dan lindung lingkungan dalam laporan Tahunan ini. While holding responsibility to the environmental management, the Company puts emphasis on the aspects such as employment and health and work safety. Those two aspects play important roles in reaching the objectives of the Csr strategies and realizing the sustainable business growth. employment Employment Policy as the 2013 focus ‘year of Human resources’, the corporate policy on employment puts emphasis on enhancement of competence and competitiveness, of the human resources as well as the company itself. The enhancement relects the company’s commitment to realize the vision to be ‘Trusted energy services Company’, which is carried out in the work programs and managed by Human resources and elnusa Petroleum school. Work Programs Work programs relating to the employment, which are designed to support sustainable growth, are detailed in Human resources Development report presented in this annual report. adding to that, the Company also ensures that the employment is managed with respect to the applying rules and regulations, by ensuring freedom of union, upholding the gender equality as well as other business ethics. The implementation of employment programs in 2013 in fact resulted in an employee turnover level which declined to only 6 from 11 in 2012. Health and Work safety Health and Work Safety Policy The Company prioritizes the implementation of operation excellence culture as well as ‘Hse is my Culture’ as the main parameter in the operational activitie. These cultural highlights relect the commitment of the Company to ensure zero fatalities. Work Programs in the course of 2013, the Company executed a number of activities relating to the improvement of health and work safety. The details of the work programs on health and work safety are presented on the Part of the implementation of Health, Work safety and environment of this annual report. Tanggung Jawab terhadap Ketenagakerjaan, Kesehatan dan Keselamatan Kerja resPonsiBiliTy For emPloymenT, HealTH anD WorK saFeTy PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report Kebijakan Pengembangan Sosial dan Kemasyarakatan Kebijakan Perseroan dalam pengembangan sosial dan kemasyarakatan adalah mengutamakan manfaat bagi masyarakat sekitar wilayah kerja, menerapkan pemberdayaan komunitas melalui aspek three fundamentals for a better life, serta mendukung pencapaian Millennium Development Goals mDg’s. Program Kerja sepanjang 2013, Perseroan tetap memfokuskan program pengembangan sosial dan kemasyarakatan pada aspek pendidikan, kesehatan dan ekonomi.

1. Bidang Pendidikan

a. Taman Belajar elnusa TBe Program ini memberikan layanan pendidikan gratis untuk anak usia dini bagi komunitas di sekitar kantor pusat Perseroan. sepanjang 2013, jumlah penerima manfaat program meningkat sebesar 17,9 dengan peningkatan dana tersalur sebesar 60,7 dibandingkan tahun sebelumnya. b. Beasiswa Terpadu BesT BesT merupakan wujud kepedulian Perseroan terhadap pentingnya pendidikan dan dampaknya bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat. Pada 2013, Perseroan kembali menyalurkan beasiswa bagi 62 siswa setingkat sD dan sma yang berada di wilayah Jakarta, Depok, Bekasi, Tangerang, indramayu dan lampung. c. Beasiswa HUT elnusa Program ini merupakan wujud berbagi di hari sukacita Perseroan kepada putrai karyawan baik, berstatus langsung maupun kontrak. lebih dari 20 anak karyawan mendapatkan beasiswa pada perayaan ulang tahun ini. d. Beasiswa Penghargaan Karyawan Pensiunan Program ini merupakan apresiasi Perseroan kepada karyawan pensiunan atas kontribusinya selama berkarya. Pada 2013, Perseroan mengawalinya dengan memberikan beasiswa kepada 30 anak karyawan pensiunan dan berkomitmen untuk terus dilakukan.

2. Bidang Kesehatan

a. Pos sehat Program ini merupakan komitmen Perseroan untuk mendukung penciptaan keluarga sehat dan mDg’s Poin 4 dan 5. sepanjang 2013, jumlah penerima manfaat program meningkat sebesar 9,3 dengan peningkatan dana tersalur sebesar 75,9 dibandingkan tahun sebelumnya. Policy on social and Community Development Corporate policy relating to social and community development is to give priority on providing beneits for the communities around the business locations, implementing community empowerment program through the aspect of three fundamentals for a better life, as well as supporting the realization of millennium Development goals mDg’s. Work Programs During 2013, the Company was focusing on the aspects of education, health and economy in the implementation of social and community development programs.

1. Education

a. Taman Belajar Elnusa TBe Through this program, we serve free education for children of early childhood years around the Company’s head ofice. in 2013, total recipients of this program increased by 17.9 and total fund disbursed for the program was realized at 60.7 higher compared to the previous year. b. integrated scholarship BesT BesT represents the Company’s care for the importance of education and its beneits for improving people’s welfare. in 2013, the Company relaunched its scholarship program, which was granted for 62 students of elementary and senior high schools in Jakarta, Depok, Bekasi, Tangerang, indramayu and lampung. c. elnusa anniversary scholarship The program relects the Company’s sincerity to grant the children of the direct and contract employees. more than 20 kids of the employees received scholarships in this anniversary celebration. d. scholarships reward for retired employees The program is to appreciate the retired employees for their contributions during their services in the Company. in 2013, The Company initially granted scholarships for 30 kids of the retired employees and held its commitment to continue the programs in the future.

2. Health

a. Pos Sehat it is the Company’s commitment to support a healthy family creation program and to realize Point 4 and 5 of mDgs. in 2013, total recipients of the program beneit increased by 9.3 while total fund disbursed for the program increased by 75.9 compared to the previous year. Tanggung Jawab terhadap Pengembangan Sosial dan Kemasyarakatan resPonsiBiliTy For soCial anD CommUniTy DeVeloPmenT Tanggung Jawab Sosial Perusahaan | Corporate social responsibility b. Forum Posyandu Perseroan memfasilitasi layanan Posyandu bagi pemeliharaan kesehatan ibu dan balita. selama tahun 2013, jumlah penerima manfaat program ini meningkat sebesar 87 dengan peningkatan dana tersalurkan sebesar 15 dibandingkan tahun 2012. c. aksi Donor Darah Program ini merupakan preferensi karyawan serta penyewa gedung Perseroan dalam kepedulian terhadap sesama. Pada 2013, aksi donor darah ini terlaksana 4 kali dalam setahun, baik di Jakarta maupun Balikpapan dan diikuti oleh lebih dari 500 pendonor.

3. Bidang Ekonomi

a. Hari Pengusaha Kecil HPK Program pengembangan usaha mikro, kecil, dan menengah UmKm. sebanyak 84 pengusaha UmKm telah menerima manfaat dari program ini. Jumlah ini meningkat 37,5 dari tahun sebelumnya. b. Tabung Hikmah mandiri THm Program penyediaan bantuan inansial bagi pelaku UmKm di sekitar graha elnusa dengan konsep lembaga keuangan mikro syariah, Baitul Maal wat Tamwil BmT. Pada tahun ini, baik penerima manfaat maupun value creation program meningkat 76,7 dan 5,9. b. integrated Health Center Posyandu Forum The Company facilitates integrated health center or Posyandu program to support the health service for mothers and babies. in 2013, total recipients of the program beneit increased by 87 with total fund disbursed for the program rose by 15 compared to 2012. c. Blood Donor The program is one of the employees and tenants’ preferences to show their social care. in 2013, we held 4 blood donor activities in a year, located in Jakarta and Balikpapan, taking participation from 500 donors.

3. Economy

a. small enterprise Day HPK The program focuses on the development of small, micro, and medium enterprises smme. around 84 smme have beneited from the program. The number increased by 37.5 from the previous year. b. Tabung Hikmah Mandiri THm The program offers inancial support for smmes around graha elnusa, which applies the concept of sharia micro inancial institution, Baitul maal wat Tamwil BmT. in the year, both recipients and value creation program climbed by 76.7 and 5.9. Tanggung Jawab Terhadap Pelanggan resPonsiBiliTy To THe CUsTomers Kebijakan Kepuasan Pelanggan Kepuasan pelanggan merupakan prioritas utama Perseroan. oleh karena itu, Perseroan menitikberatkan kebijakan kepuasan pelanggan pada service excellence dan praktik bisnis yang sehat sesuai dengan prinsip tata kelola perusahaan gCg. Program Kerja Tanggung jawab Perseroan untuk memastikan kepuasan pelanggan yang optimal diwujudkan melalui berbagai program kerja, antara lain: 1. mitigasi aktif Program mitigasi risiko proyek dalam rangka pencapaian Operation Excellence yang menyasar pada zero fatality, kualitas layanan, serta keharmonisan hubungan dengan komunitas di wilayah kerja. mitigasi yang dilakukan meliputi aspek Hse, teknologi, biaya kerja serta kehumasan. Customer satisfaction Policy Customer satisfaction is always the top priority of the Company. Thus, the customer satisfaction policy of the Company focuses on the fulilment of service excellence and healthy business practices according to the gCg principles. Work Program The Company is responsible for ensuring optimum customer satisfaction achieved through the following work programs, consists of:

1. Active Mitigation

Project risk mitigation program is directed to realize the operation excellence with zero fatalities, quality of service as well as harmonious relationships with the community around the business locations. The mitigation efforts include aspects like Hse, technology, operational costs and public relations. PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report

2. Layanan Responsif

selain mitigasi aktif, Perseroan membuka akses yang luas bagi pelanggan untuk menyampaikan keluhannya melalui jalur-jalur berikut ini: a. layanan kontak pelanggan Perseroan menyediakan dua bentuk layanan kontak langsung bagi pelanggan yang hendak melakukan pengaduan atas praktik kerja tidak sehat maupun untuk perbaikan layanan. - Kontak pelanggaran praktik kerja, melalui e-mail: pengaduanelnusa.co.id - Kontak perbaikan layanan umum, melalui contact us www.elnusa.co.id b. layanan perlindungan konsumen Khusus untuk pelanggan yang ingin mendapatkan penyelesaian permasalahan proyek secara spesiik, Perseroan mempersilahkan untuk menghubungi Division Head dari masing-masing layanan. - geoscience services Division land, Transition Zone, marine Processing Ts Winarso Division Head Tel: 62-21 7883 0850 ext. 1337 Fax: 62-21 7883 1072 e-mail: Ts Winarso ts.winarsoelnusa.co.id - Drilling oilield services Division Budhi n. Pangaribuan Division Head Tel: T 62-21 7883 0850 ext. 6001 Fax: 62-21 7883 1209 e-mail: Budhi n Pangaribuan bnugrahaelnusa.co.id Untuk keluhan pelanggan yang terkait dengan praktik kerja di anak-anak perusahaan, pelanggan dapat mengarahkannya ke alamat yang tertera di bagian informasi Perusahaan dari laporan Tahunan ini. selain itu untuk menjaga kepercayaan pelanggan, Perseroan juga melakukan program kerja lain untuk terus meningkatkan kepuasan pelanggan. Detail dari program kerja dan pencapaiannya dapat dilihat pada Bagian Jaminan mutu dalam laporan Tahunan ini. Dampak Keuangan Pelaksanaan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Dalam rangka mendukung pelaksanaan berbagai kegiatan tanggung jawab sosial perusahaan, Perseroan mengalokasikan anggaran tersendiri. Pada 2013, biaya pelaksanaan Csr Perseroan mencapai rp20,53 miliar.

2. Responsive Services

adding to the active mitigation program, the Company has created access for the customers to deliver their complaints through the following channels: a. Customer service The Company provides two direct customer service channels that will accommodate any complaints regarding unhealthy work practices and for service improvement. - Contact service for Violation on Work Practices through e-mail: pengaduanelnusa.co.id - Contact service for service improvement, through contact us: www.elnusa.co.id b. Consumer care service For the customers seeking for solutions for their speciic project problems, the Company opens access to directly contact the Division Head of each segment. - geoscience services Division land, Transition Zone, marine Processing Ts Winarso Division Head Tel: 62-21 7883 0850 ext. 1337 Fax: 62-21 7883 1072 e-mail: Ts Winarso ts.winarsoelnusa.co.id - Drilling oilield services Division Budhi n. Pangaribuan Division Head Tel: T 62-21 7883 0850 ext. 6001 Fax: 62-21 7883 1209 e-mail: Budhi n Pangaribuan bnugrahaelnusa.co.id For any complaints regarding work practices at subsidiaries, cu- stomers can proceed to the addresses on the part of Corporate information of this annual report. Then, to secure the customer’s trust, the Company also has other work programs to escalate the customer satisfaction. De- tails of the work programs and the achievements are presented on the part of Quality assurance of this annual report. Financial impact of the implementation of Corporate social responsibilities in order to support the implementation of any Csr activities, the Company has certain allocations. in 2013, the Company spent rp20.53 billion to fund the Csr programs. Informasi Tambahan | additional information PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report Informasi Tambahan additional information Informasi Tambahan | additional information Head Ofice: PT elnUsa TBK graha elnusa Building 16 th Floor Jln. TB simatupang Kav. 1B Jakarta 12560 – indonesia Phone : 62-21-78830850 Hunting Facsimile : 62-21-7883 0883 62-21-7883 0907 Homepage : www.elnusa.co.id email : corporateelnusa.co.id Jaringan Perseroan oFFiCe neTWorK Divisions: GEOSCIENCE SERVICES DIVISION graha elnusa Building 13 th - 14 th Floor Jln. TB simatupang Kav. 1B Jakarta 12560 – indonesia Phone : 62-21-7883 0850 Hunting Facsimile : 62-21-7883 1072 DRILLING OILFIELD SERVICES DIVISION graha elnusa Building 6 th Floor Jln. TB simatupang Kav. 1B Jakarta 12560 – indonesia Phone : 62-21-7883 0850 Hunting Facsimile : 62-21-7884 5507 Balikpapan Branch Jln. mulawarman no.91, Batakan Balikpapan 76116 – indonesia Phone : 62-542-770139, 770169 Facsimile : 62-542-770230 Cirebon Branch Jln. moh. Toha no. 59 Kebon Baru, Kejaksaan Cirebon 45124 – indonesia Phone : 62-231-246 157 Facsimile : 62-231-207 258 PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report Subsidiaries: PT ELNUSA FABRIKASI KONSTRUKSI d.h. PT Purna Bina Nusa representative ofice Jakarta Jln. iskandarsyah raya no.106 Jakarta 12160 – indonesia Phone : 62-21-7399162, 7205487 Facsimile : 62-21-722 2205 Head ofice and Factory Jln. Tenggiri no.2 Batu ampar Batam island – indonesia Phone : 62-0778-412152, 412156 Facsimile : 62-0778-412151 email : infoelnusa-konstruksi.com PT ELNUSA PETROFIN graha elnusa Building 12 th Floor Jln. TB simatupang Kav. 1B Jakarta 12560 – indonesia Phone : 62-21-7883 0860 Hunting, Facsimile : 62-21-7883 0853 email : epnelnusapetroin.co.id Website : www.elnusapetroin.co.id PT ELNUSA PATRA RITEL graha elnusa Building 12 th Floor Jln. TB simatupang Kav. 1B Jakarta 12560 – indonesia Phone : 62-21-7883 0860 Hunting, Facsimile : 62-21-7883 0853 PT SIGMA CIPTA UTAMA graha elnusa Building 2 nd Floor Jln. TB simatupang Kav. 1B Jakarta 12560 – indonesia Phone : 62-21-7883 0856 Hunting, Facsimile : 62-21-7883 0857 Taman Tekno BsD Tekno i Blok B5-B7 sektor Xi Tangerang 15314– indonesia Phone : 62-21-7587 1955 Facsimile : 62-21-7587 1933 Website : www.scu.co.id PT PATRA NUSA DATA graha elnusa Building 5 th Floor Jln. TB simatupang Kav. 1B Jakarta 12560 – indonesia Phone : 62-21-7816 770 Facsimile : 62-21-7816 775 Website : www.patranusa.com email : marketingpatranusa.com Taman Tekno BsD Xi Blok g21 Tangerang 15314 – indonesia Phone : 62-21-7588 2510 Facsimile : 62-21-7588 2511 Website : www.patranusa.com email : pndpatranusa.com PT ELNUSA TRANS SAMUDERA graha elnusa Building 14 th Floor Jln. TB simatupang Kav.1B Jakarta 12650 – indonesia Phone : 62-21-78830850 Facsimile : 62-21-78831173 Laporan Keuangan Audit Konsolidasian | Consolidated audited Financial statement PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report Laporan Keuangan Audit Konsolidasian Consolidated audited Financial statements Halaman ini sengaja dikosongkan This page is intentionally left blank PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report PT ELNUSA Tbk. DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Laporan Keuangan Konsolidasian | Consolidated Financial statement PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report Laporan Keuangan Konsolidasian | Consolidated Financial statement PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 11 Schedule Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain CONSOLIDATED STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated Catatan Notes 2013 2012 ASET ASSETS ASET LANCAR CURRENT ASSETS Kas dan setara kas 4 1,319,686 928,199 Cash and cash equivalents Piutang usaha - bersih Trade receivables - net Pihak ketiga 5 319,162 621,940 Third parties Pihak berelasi 5,29a 638,762 496,572 Related parties Aset keuangan lancar lainnya 6 47,681 81,050 Other current financial assets Persediaan - bersih 7 102,555 92,725 Inventories - net Uang muka 8 42,205 27,694 Advance payments Aset dimiliki untuk dijual 9 6,648 99 Assets held for sale Pajak dibayar dimuka- Prepaid taxes- bagian lancar 18a - 56,438 current Beban dibayar dimuka 10 15,520 5,639 Prepayments Jumlah aset lancar 2,492,219 2,310,356 Total current assets ASET TIDAK LANCAR NON-CURRENT ASSETS Aset keuangan tidak lancar Other non-current financial lainnya 11 262,758 163,893 assets Investasi dalam saham - bersih 12 - 46,127 Investment in shares - net Pajak dibayar dimuka - bagian Prepaid taxes - tidak lancar 18a 334,542 318,594 non - current Aset pajak tangguhan 18d 122,700 103,045 Deferred tax benefits Aset dimiliki untuk dijual 9 28,034 - Assets held for sale Piutang pihak berelasi 1,285 2,920 Due from related parties Aset tetap - bersih 13 1,048,948 1,257,235 Fixed assets - net Aset takberwujud 14 14,388 7,389 Intangible assets Properti investasi - bersih 15 35,802 36,204 Investment property - net Aset program imbalan pensiun 21a 2,290 7,504 Pension benefits plan assets Aset lain-lain 27,998 41,290 Other assets Jumlah aset tidak lancar 1,878,745 1,984,201 Total non-current assets JUMLAH ASET 4,370,964 4,294,557 TOTAL ASSETS Laporan Keuangan Konsolidasian | Consolidated Financial statement PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 12 Schedule Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain CONSOLIDATED STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated Catatan Notes 2013 2012 LIABILITAS LIABILITIES LIABILITAS JANGKA PENDEK CURRENT LIABILITIES Utang usaha Trade payables Pihak ketiga 16 253,436 245,321 Third parties Pihak berelasi 16,29b 52,341 123,284 Related parties Pinjaman jangka pendek 17 - 186,771 Short-term loans Liabilitas keuangan lainnya - Other current - jangka pendek 140,461 68,692 financial liabilities Utang pajak Taxes payable Pajak penghasilan 18b 42,054 10,832 Corporate income tax Pajak lain-lain 18b 20,617 23,146 Other taxes Akrual 19 782,708 765,476 Accruals Estimasi kerugian kontrak Estimated loss on contract dalam penyelesaian - 15,920 in progress Bagian jangka pendek dari Current portion of pinjaman bank 20 268,580 247,008 bank loans Jumlah liabilitas jangka pendek 1,560,197 1,686,450 Total current liabilities LIABILITAS JANGKA NON-CURRENT PANJANG LIABILITIES Utang pihak berelasi - 151 Due to related parties Pinjaman bank setelah dikurangi bagian Bank loans - jangka pendek 20 495,773 531,464 net of current portion Penyisihan imbalan Provision for employee karyawan 21 29,880 34,247 benefits Jumlah liabilitas Total non-current jangka panjang 525,653 565,862 liabilities Jumlah liabilitas 2,085,850 2,252,312 Total liabilities PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 13 Schedule Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain CONSOLIDATED STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated Catatan Notes 2013 2012 EKUITAS EQUITY Ekuitas yang dapat Equity attributable diatribusikan kepada to owners of pemilik entitas induk the parent Modal saham - nilai nominal Share capital - Rp100 Rp100 nilai penuh full amount per saham par value per share - Modal dasar Authorized - 22.500.000.000 saham 22,500,000,000 shares - Modal ditempatkan dan disetor penuh - Issued and fully paid - 7.298.500.000 saham 22a 729,850 729,850 7,298,500,000 shares Tambahan modal disetor 22c 431,422 421,768 Additional paid-in capital Saldo laba Retained earnings Dicadangkan 55,033 55,033 Appropriated Tidak dicadangkan 1,041,797 816,529 Unappropriated Saham treasuri 22b - 5,721 Treasury shares Jumlah ekuitas yang dapat diatribusikan kepada Total equity attributable pemilik entitas induk 2,258,102 2,017,459 to owners of the parent Kepentingan non-pengendali 23 27,012 24,786 Non-controlling interest Jumlah ekuitas 2,285,114 2,042,245 Total equity JUMLAH LIABILITAS TOTAL LIABILITIES DAN EKUITAS 4,370,964 4,294,557 AND EQUITY Laporan Keuangan Konsolidasian | Consolidated Financial statement PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 2 Schedule Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. LAPORAN LABA RUGI KOMPREHENSIF KONSOLIDASIAN UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain CONSOLIDATED STATEMENTS OF COMPREHENSIVE INCOME FOR THE YEARS ENDED 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated Catatan Notes 2013 2012 Pendapatan 24 4,111,973 4,777,083 Revenue Beban pokok pendapatan 25 3,465,322 4,225,983 Cost of revenue Laba bruto 646,651 551,100 Gross profit Beban penjualan 26 3,377 9,079 Selling expenses Beban umum dan General and administrative administrasi 26 350,205 289,950 expenses Penghasilan bunga 20,168 11,094 Interest income Beban keuangan 27 53,932 88,171 Finance cost Lain-lain - bersih 28 76,803 60,371 Others - net Bagian atas labarugi bersih Shares of net incomeloss entitas asosiasi dan of associates and jointly pengendalian bersama 1,092 24,294 controlled entity Laba sebelum pajak Profit before penghasilan 337,200 211,071 income tax Beban pajak penghasilan 18c 94,595 75,474 Income tax expense Laba tahun berjalan 242,605 135,597 Profit for the year Pendapatan komprehensif lainnya - - Other comprehensive income Jumlah laba Total comprehensive komprehensif 242,605 135,597 income Laba yang diatribusikan kepada: Profit attributable to: Pemilik entitas induk 238,060 127,920 Owners of the parent Kepentingan non-pengendali 4,545 7,677 Non-controlling interests 242,605 135,597 Jumlah laba komprehensif Total comprehensive income yang diatribusikan kepada: attributable to: Pemilik entitas induk 238,060 127,920 Owners of the parent Kepentingan non-pengendali 4,545 7,677 Non-controlling interests 242,605 135,597 Laba bersih per saham Earnings per share nilai penuh 32 32.82 17.69 full amount 165 PT Elnusa Tbk Laporan T ahunan 20 13 Annual R eport PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 3 Schedule Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIAN UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain CONSOLIDATED STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITY FOR THE YEARS ENDED 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated Atribusikan kepada Pemilik Entitas IndukAttributable to Owners of the Parent Saldo LabaRetained Earnings Tambahan Telah Belum Kepentingan Modal Disetor Ditentukan Ditentukan non-pengendali Jumlah Catatan Modal Saham Additional Saham Treasuri Penggunaannya Penggunaannya Jumlah Non-controlling Ekuitas Notes Share Capital Paid-in Capital Treasury Shares Appropriated Unappropriated Total Interest Total Equity Saldo 1 Januari 2012 729,850 421,768 14,721 55,033 688,609 1,880,539 24,286 1,904,825 Balance as at 1 January 2012 Jumlah laba komprehensif - - - - 127,920 127,920 7,677 135,597 Total comprehensive income Saham treasuri 22 - - 9,000 - - 9,000 - 9,000 Treasury shares Dividen kas 22 - - - - - - 7,177 7,177 Cash dividend Saldo 31 Desember 2012 729,850 421,768 5,721 55,033 816,529 2,017,459 24,786 2,042,245 Balance as at 31 December 2012 Jumlah laba komprehensif - - - - 238,060 238,060 4,545 242,605 Total comprehensive income Saham treasuri 22 - 9,654 5,721 - - 15,375 - 15,375 Treasury shares Dividen kas 22 - - - - 12,792 12,792 2,319 15,111 Cash dividend Saldo 31 Desember 2013 729,850 431,422 - 55,033 1,041,797 2,258,102 27,012 2,285,114 Balance as at 31 December 2013 Laporan Keuangan Konsolidasian | Consolidated Financial statement PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 41Schedule Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan rupiah, kecuali dinyatakan lain CONSOLIDATED STATEMENTS OF CASH FLOW FOR THE YEARS ENDED 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of rupiah, unless otherwise stated 2013 2012 Cash flows from operating Arus kas dari aktivitas operasi activities Penerimaan kas dari pelanggan 4,231,259 4,865,974 Cash receipts from customers Pembayaran kas kepada pemasok Cash paid to suppliers dan kontraktor 2,888,056 3,793,171 and contractors Pembayaran kas kepada karyawan 651,378 520,395 Cash paid to employees Kas yang dihasilkan dari operasi 691,825 552,408 Cash generated from operations Penerimaan penghasilan bunga 20,168 11,094 Interest received Pembayaran beban keuangan 60,461 94,325 Payment of finance cost Pembayaran pajak penghasilan 83,071 100,689 Payment of income tax Penerimaan restitusi pajak 185,088 161,861 Receipts of tax refunds Pembayaran atas Payment for other aktivitas operasi lainnya - bersih - 6,940 operating activities - net Kas bersih yang diperoleh dari Net cash provided from aktivitas operasi 753,549 537,289 operating activities Cash flows from investing Arus kas dari aktivitas investasi activities Penerimaan dividen dari perusahaan Dividend received from asosiasi 1,619 1,479 associates Penerimaan dari penjualan Proceeds from sale of aset tetap 8,714 59,057 fixed assets Pembelian aset tetap 110,179 103,676 Purchase of fixed assets Penerimaan uang muka Advanced received for aset dimiliki untuk dijual 64,923 - assets held for sale Penerimaan penjualan Proceeds from sale of saham treasuri 15,375 9,001 treasury shares Penerimaan dari Proceeds from sale penjualan properti investasi - 6,205 of investment property Penerimaan penjualan Proceeds from sale of investasi dalam saham 45,600 906 investments in share Pembelian Purchase of intangible aset takberwujud 15,190 - assets Penempatanpenarikan atas aktivitas Placementwithdrawal for other investasi lainnya 30,000 60,000 operating activities Kas bersih yang diperoleh dari digunakan untuk Net cash provided from used aktivitas investasi 40,862 87,028 in investing activities Cash flows from Arus kas dari aktivitas pendanaan financing activities Pembayaran wesel bayar - 449,000 Repayment of notes payable Penerimaan dari pinjaman bank 88,374 887,098 Proceeds from bank loans Pembayaran pinjaman bank 481,528 611,728 Payment of bank loans Pembayaran biaya pinjaman - 15,013 Payment of costs of loans Pembayaran dividen kas 15,113 7,177 Cash dividend paid Kas yang dibatasi penggunaannya 116,555 39,128 Restricted cash Kas bersih yang digunakan untuk Net cash used in financing aktivitas pendanaan 524,822 234,948 activities PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 42Schedule Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan rupiah, kecuali dinyatakan lain CONSOLIDATED STATEMENTS OF CASH FLOW FOR THE YEARS ENDED 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of rupiah, unless otherwise stated 2013 2012 Dampak perubahan selisih Effect of exchange rate kurs terhadap kas changes on cash and dan setara kas 121,898 24,068 cash equivalents Kenaikan bersih Net increase in cash and cash kas dan setara kas 391,487 239,381 equivalents Kas dan setara kas Cash and cash equivalents at pada awal tahun 928,199 688,818 the beginning of the year Kas dan setara kas Cash and cash equivalents at pada akhir tahun 1,319,686 928,199 the end of the year Lihat Catatan 36 untuk penyajian transaksi non-kas Grup. Refer to Note 36 for presentation of the Group’s non-cash transactions. Laporan Keuangan Konsolidasian | Consolidated Financial statement PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 51 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated

1. UMUM

1. GENERAL

a. Pendirian Perusahaan dan Informasi Umum

a. Establishment of the Company and General

Information PT Elnusa Tbk “Perusahaan” didirikan dengan nama PT Electronika Nusantara pada tanggal 25 Januari 1969 berdasarkan Akta Notaris Tan Thong Kie, S.H., No. 18 tanggal 25 Januari 1969 sebagaimana diubah melalui Akta Notaris No. 10 tanggal 13 Februari 1969 oleh notaris yang sama. Akta pendirian ini, yang merupakan Anggaran Dasar Perusahaan, telah mendapat pengesahan dari Menteri Kehakiman Republik Indonesia melalui Surat Keputusan No. J.A.51824 tanggal 19 Februari 1969, serta telah diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia No. 35, Tambahan No. 58 tanggal 2 Mei 1969. Anggaran Dasar Perusahaan yang disebutkan diatas telah mengalami beberapa kali perubahan. Perubahan terakhir untuk menyesuaikan ruang lingkup kegiatan Perusahaan yang diaktakan dengan Akta Notaris No. 55 tanggal 15 Mei 2013 yang dibuat dihadapan Aryanti Artisari, S.H., M.Kn. notaris di Jakarta yang telah mendapat persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU- 34338.AH.01.02.Tahun 2013 tanggal 25 Juni 2013. Originally, PT Elnusa Tbk the “Company” was established under the name of PT Electronika Nusantara on 25 January 1969 based on Notarial Deed of Tan Thong Kie, S.H. No. 18 dated 25 January 1969, subsequently amended by Notarial Deed No. 10 dated 13 February 1969 of the same notary. The Deed of Establishment, which is the Company’s Articles of Association, was approved by the Minister of Justice of Republic of Indonesia in his Decision Letter No. J.A.51824 dated 19 February 1969, and was published in the Supplement No. 58 of State Gazette of Republic of Indonesia No. 35 dated 2 May 1969. The above mentioned Company’s Articles of Association have been amended several times. The latest amendment was made to adjust the scope of the Company activities, under Notarial Deed No. 55 dated 15 May 2013 made before Aryanti Artisari, S.H., M.Kn, notary in Jakarta which was approved by the Minister of Law and Human Rights of Republic of Indonesia No. AHU- 34338.AH.01.02.Tahun 2013 dated 25 Juni 2013. Berdasarkan Anggaran Dasar Perusahaan, ruang lingkup kegiatan Perusahaan adalah bergerak di bidang jasa, perdagangan, pertambangan, pembangunan dan perindustrian. Perusahaan berdomisili di Graha Elnusa Lt. 16, Jl. T.B. Simatupang Kav. 1B, Jakarta Selatan dan mulai beroperasi secara komersial pada bulan September 1969. Saat ini, Perusahaan dan entitas anak bersama-sama disebut “Grup” beroperasi di bidang jasa hulu migas dan penyertaan saham pada entitas anak serta entitas ventura bersama yang bergerak dalam berbagai bidang usaha, yaitu jasa dan perdagangan penunjang hulu migas, jasa dan perdagangan hilir migas, jasa pengolahan dan penyimpanan data migas, pengelolaan aset lapangan migas dan jasa telekomunikasi. Perusahaan juga beroperasi di bidang penyediaan barang dan jasa termasuk penyediaan dan pengelolaan ruang perkantoran kepada entitas anak, pihak berelasi dan pihak ketiga. In accordance with the Company’s Articles of Association, the scope of its activities is to provide services, trading, mining, construction and industry. The Company is domiciled at Graha Elnusa Fl. 16, Jl. T.B. Simatupang Kav. 1B, South Jakarta and started its commercial operations in September 1969. Currently, the Company and subsidiaries collectively referred to as the “Group” are engaged in upstream oil and gas services and investing in shares of stock in subsidiaries and joint venture company that are engaged in several industries, such as upstream oil and gas support services and trading, downstream oil and gas services and trading, oil and gas data management and storage services, oil and gas field asset management and telecommunication services. The Company also provides goods and services including providing and managing office space for its subsidiaries, related parties and third parties. PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2013 Annual Report PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 52 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated

1. UMUM lanjutan

1. GENERAL continued

b. Penawaran Umum Saham

b. Public Offering of Shares

Pada tanggal 25 Januari 2008, Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan Bapepam-LK menerbitkan Surat Pemberitahuan Efektif Pernyataan Pendaftaran sehubungan dengan Penawaran Umum Saham Perdana Perusahaan sebanyak 1.460.000.000 saham. Pada tanggal 6 Februari 2008, saham Perusahaan mulai diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia dengan harga penawaran perdana sebesar Rp400 nilai penuh per saham. On 25 January 2008, the Capital Market and Financial Institutions Supervisory Agency issued the Effective Statement Letter in accordance with the Company’s Initial Public Offering of 1,460,000,000 shares. On 6 February 2008, the Company’s shares were listed on the Indonesia Stock Exchange at an initial offering price of Rp400 full amount per share.

c. Dewan Komisaris, Direksi, Komite Audit

dan Karyawan c. Board of Commissioners, Directors, Audit Committee and Employees Pada tanggal 31 Desember 2013, susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan adalah sebagai berikut: As at 31 December 2013, the composition of the Company’s Boards of Commissioners and Directors was as follows: Dewan Komisaris Board of Commissioners Komisaris Utama Luhur Budi Djatmiko President Commissioner Komisaris Adhi Utomo Jusman Commissioner Komisaris Rony Gunawan Commissioner Komisaris Independen Tri Siwindono Umar Santosa Independent Commissioner Komisaris Independen Pradana Ramadhian Independent Commissioner Direksi Directors Direktur Utama Elia Massa President Director Direktur Operasi Lusiaga Levi Susila Operation Direction Direktur Pengembangan Usaha Business Development Director Direktur Tidak Terafiliasi Tony Harisman Soetoro Unaffiliated Director Direktur Keuangan Sabam Hutajulu Finance Director Direktur SDM dan Umum Helmy Said HR and General Affairs Director Pada tanggal 31 Desember 2012, susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan adalah sebagai berikut: As at 31 December 2012, the composition of the Company’s Boards of Commissioners and Directors was as follows: Dewan Komisaris Board of Commissioners Komisaris Utama Andri T. Hidayat President Commissioner Komisaris M. Suluhuddin Noor Commissioner Komisaris Rony Gunawan Commissioner Komisaris Independen Surat Indrijarso Independent Commissioner Komisaris Independen Erry Firmansyah Independent Commissioner Direksi Directors Direktur Utama Elia Massa President Director Direktur Operasi Merangkap Pejabat sementara Direktur Operation and Acting Business Pengembangan Usaha Development Director Direktur Tidak Terafiliasi Tony Harisman Soetoro Unaffiliated Director Direktur Keuangan Sabam Hutajulu Finance Director Direktur SDM dan Umum Helmy Said HR and General Affairs Director Laporan Keuangan Konsolidasian | Consolidated Financial statement PT ELNUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 53 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated

1. UMUM lanjutan

1. GENERAL continued

c. Dewan Komisaris, Direksi, Komite Audit

dan Karyawan lanjutan c. Board of Commissioners, Directors, Audit Committee and Employees continued Pada tanggal 31 Desember 2013, susunan anggota komite audit Perusahaan adalah sebagai berikut: As at 31 December 2013, members of the Company’s audit committee were as follows: Ketua Pradana Ramadhian Chairman Anggota Bambang W Sasmito Member Anggota Reynold M Batubara Member Anggota Eddy Rachmadi Member Pada tanggal 31 Desember 2012, susunan anggota komite audit Perusahaan adalah sebagai berikut: As at 31 December 2012, members of the Company’s audit committee were as follows: Ketua Surat Indrijarso Chairman Anggota Erry Firmansyah Member Anggota Bambang W Sasmito Member Anggota Lindawati Gani Member Anggota Soenarso Soemodiwirjo Member Grup memiliki 1.716 karyawan 1.450 karyawan tetap dan 266 karyawan kontrak pada tanggal 31 Desember 2013 dan 1.642 karyawan 1.381 karyawan tetap dan 261 karyawan kontrak pada tanggal 31 Desember 2012 tidak diaudit. The Group had 1,716 employees 1,450 permanent employees and 266 contract employees on 31 December 2013 and 1,642 employees 1,381 permanent employees and 261 contract employees on 31 December 2012 unaudited.

d. Entitas anak