Uji Multikolinieritas Uji Asumsi Klasik

3. Uji Multikolinieritas

Uji multikolinieritas bertujuan untuk menguji apakah pada model regresi ditemukan adanya korelasi antarvariabel independen. Model regresi yang baik seharusnya tidak terjadi korelasi di antara variabel independen. Berikut ini disajikan cara mendeteksi multikolinieritas dengan menganalisis matrik korelasi antar variabel independen dan perhitungan nilai Tolerance dan Variance Inflation Factor VIF: Tabel 4.6 Uji Nilai Tolerance dan VIF Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. Collinearity Statistics B Std. Error Beta Tolerance VIF 1 Constant -4.388 1.641 -2.674 .009 NilaiNilaiEkon .184 .123 .101 1.499 .137 .655 1.526 Psikologis .803 .103 .495 7.785 .000 .739 1.353 Sosial .551 .144 .276 3.816 .000 .573 1.745 Fungsional .305 .108 .182 2.834 .005 .726 1.377 Sumber: Hasil Penelitian diolah Febuari, 2010 Berdasarkan Tabel 4.6 dapat terlihat bahwa: a. Nilai VIF dari Nilai-nilai Ekonomis, Psikologis, Sosial, Fungsional, lebih kecil atau dibawah 5 VIF 5, ini berarti tidak terdapat multikolinieritas antarvariabel independen dalam model regresi. b. Nilai Tolerance dari Nilai-nilai Ekonomis, Psikologis, Sosial, Fungsional lebih besar dari 0,1, ini berarti tidak terdapat multikolinieritas antar variabel independen dalam model regresi. Universitas Sumatera Utara

C. Analisis Data

1. Analisis Deskriptif Responden

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah daftar-daftar pertanyaan kuesioner. Jumlah pertanyaan seluruhnya adalah 18 butir pertanyaan, yakni tiga butir pertanyaan untuk variabel nilai-nilai ekonomis X 1 , tiga butir pertanyaan untuk variabel psikologis X 2 , tiga butir pertanyaan untuk variabel sosial X 3 , empat butir pertanyaan untuk variabel fungsional X 4 , dan lima pertanyaaan untuk variabel loyalitas Y. Kuesioner yang disebarkan kepada mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Medan sebagai responden berisikan pertanyaan- pertanyaan mengenai faktor-faktor yang ada pada Kartu simPATI, meliputi faktor ekonomis X 1 , faktor psikologis X 2 , fakor sosial X 3 , faktor fungsional X 4 dan loyalitas Y. Penulis sebelum mengetahui hasil dari analisis statistik deskriptif, terlebih dahulu pembagian karakteristik responden sebagai berikut

a. Pembagian Responden Berdasarkan Lama Mengunakan Kartu

simPATI Berikut ini adalah tabulasi karakteristik responden berdasarkan lama Menggunakan Kartu simPATI: Tabel 4.7 Karakteristik Responden Berdasarkan lama Menggunakan Kartu simPATI Lama Memakai Jumlah orang Persentase 1-2 tahun 29 25,34 2 tahun 85 74,56 Sumber : Hasil penelitian diolah Febuari 2010 , diolah Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepuasan dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pasta Gigi Merek Pepsodent (Studi Kasus : Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

5 89 100

Pengaruh Produk Positioning Kartu Seluler Simpati Terhadap Keputusan Pembelian Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

4 66 116

Pengaruh Hambatan Berpindah (Switching Barrier) Terhadap Loyalitas Pelanggan Handphone Nokia Pada Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara

3 71 95

Analisis Pengaruh Customer Value terhadap Loyalitas Pelanggan kartu As (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Hukum USU)

3 86 94

Pengaruh Kepercayaan dan Citra Perusahaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Kartu simPATI (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)

2 49 113

Pengaruh Hambatan Berpindah (Switching Barrier)Terhadap Loyalitas Pelanggan Handphone Nokia Pada Mahasiswa Politeknik Negeri Medan

1 65 103

Pengaruh Hambatan Berpindah (Switching Barrier) Terhadap Loyalitas Pelanggan Kartu Simpati Telkomsel (Studi Kasus Pada Siswa Sma Negeri 2 Medan

5 73 70

ANALISIS LOYALITAS KONSUMEN TERHADAP KARTU SELULER SIMPATI (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 0 8

Pengaruh Hambatan Berpindah (Switching Barrier) terhadap Loyalitas Pelanggan Kartu CDMA Esia.

0 3 27

HUBUNGAN ANTARA HAMBATAN BERPINDAH (SWITCHING BARRIER) DENGAN MINAT PEMBELIAN ULANG (REPURCHASE INTENTION) PELANGGAN KARTU IM3 PADA MAHASISWA JURUSAN EKONOMI DAN ADMINISTRASI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA - Repository Fakultas Ekonomi UNJ

0 0 11