Pelaksanaan tindakan Siklus II

commit to user 44 penutupan? Kemudian guru memberikan latihan soal posting ke buku besar dan membuat neraca saldo setelah penutupan. f Rayakan : Guru memberikan reward dan merayakan usaha yang telah dilakukan siswa dengan mengoreksi bersama-sama. Memberikan pujian pada semua siswa yang telah mengerjakan soal latihan. 2 Tindakan siklus II pertemuan II tanggal 7 Februari 2011 Tindakan siklus II pertemuan II direncanakan untuk evaluasi siklus II materi posting jurnal penutup ke buku besar dan membuat neraca saldo. Instrument evaluasi berupa kertas kerja dan dan jurnal penutup yang telah dikerjakan pada siklus I serta lembar kerja buku besar dan kolom neraca saldo setelah penutupan.

b. Pelaksanaan tindakan

Pelaksanaan siklus II pertemuan I dilaksanakan pada Rabu, 2 Februari 2011 pukul 10.00-11.35 WIB. Pelaksanaan sesuai dengan rencana yang telah dibuat sebagai berikut: 1 Tindakan siklus II pertemuan I tanggal 2 Februari 2011 a Tumbuhkan : Guru melakukan apersepsi dengan mengucap salam, berdoa, dan dilanjutkan presensi kehadiran siswa. Serta mengondisikan siswa agar suasana kondusif. Guru memulai pelajaran dengan menyiapkan sumber belajar buku Akuntansi SMA kelas XI materi posting jurnal penutup ke buku besar dan membuat neraca saldo setelah penutupan serta lembar kerja. b Alami : Guru memulai pelajaran dengan mengajak siswa mempelajari materi. Siswa secara individual mencoba menerapkan materi dengan yang pernah dialami sehari-hari. Posting jurnal penutup diibaratkan setelah mengetahui pembagian kelas IPS dan IPS kemudian siswa jurusan IPS berkumpul dengan siswa jurusan IPS dikelas IPS. Begitupun sebaliknya yang IPA. commit to user 45 c Namai : Guru melanjutkan dengan memberikan nama khusus pada konsep jurnal penutup. Akun yang perlu diposting ke buku besar adalah pendapatan, beban, prive, ikhtisar laba rugi dan modal. d Demonstrasikan : Guru memberikan contoh soal melalui slide show yang menarik dengan penggunaan warna yang membedakan akun satu dengan yang lainnya untuk mendemonstrasikan pemahaman yang sudah mereka dapat tentang posting jurnal penutup ke buku besar. Guru memposting jurnal penutup kedalam buku besar bersama-sama dengan siswa di laptop. e Ulangi : Guru mengulangi dengan cara memberikan pertanyaan singkat tentang materi jurnal penutup. Akun apa yang masih nampak setelah posting ke buku besar? Akun apa saja yang masih muncul di neraca saldo setelah penutupan? Kemudian guru memberikan latihan soal posting ke buku besar dan membuat neraca saldo setelah penutupan. f Rayakan : Guru memberikan reward dan merayakan usaha yang telah dilakukan siswa dengan mengoreksi bersama-sama. Memberikan pujian pada semua siswa yang telah mengerjakan soal latihan. 2 Tindakan siklus II pertemuan II tanggal 7 Februari 2011 Pelaksanaan tindakan siklus II pertemuan I dilaksanakan pada Senin, 7 Februari 2011 pukul 08.50 - 09.35 WIB. Pertemuan II digunakan untuk evaluasi siklus II meteri posting buku besar dan neraca saldo setelah penutupan.

c. Observasi

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DIRECT INSTRUCTION (DI) SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS 4 SMA N 4 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 4 89

Peningkatan prestasi belajar akuntansi melalui penerapan model pembelajaran problem based learning pada siswa kelas XI IPS 2 SMA Negeri 6 Surakarta tahun ajaran 2009 2010

0 4 248

UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN AKUNTANSI DENGAN PENERAPAN METODE RESITASI BAGI SISWA KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI 1 BATURETNO TAHUN AJARAN 2009 2010

0 5 84

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR EKONOMI AKUNTANSI DENGAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS PADA KELAS XI IPS 5 SMA NEGERI 2 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 3 83

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DENGAN MODEL ASSURE PADA SISWA KELAS XI ILMU PENGETAHUAN SOSIAL 4 SMA NEGERI 4 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010 2011

1 8 198

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI DALAM UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI I NOGOSARI KABUPATEN BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 3 86

PENDAHULUAN IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STAD SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI IPS 4 DI SMA NEGERI JUMAPOLO KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011.

0 1 9

PERBANDINGAN PRESTASI BELAJAR ANTARA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK BANGUNAN SMK NEGERI 5 SURAKARTA.

0 0 18

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE MIND MAPPING BAGI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013 (Penelitian Tindakan Kelas).

0 0 18

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI DENGAN PENDEKATAN KOOPERATIF TIPE PEER ASSESSMENT PADA SISWA KELAS XI IPS 4 SMA NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013.

0 0 18