Penilaian KESIMPULAN DAN SARAN

Lampiran 2 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP KEANEKARAGAMAN HAYATI KELAS EKSPERIMEN Sekolah : SMAN 10 Tangerang Selatan Mata Pelajaran : BIOLOGI KelasSemester : XGenap Materi Pokok : Keanekaragaman Hayati Pertemuan : Kedua Alokasi waktu : 3 x 45 menit

A. Standar Kompetensi SK

3. Memahami manfaat keankearagaman hayati.

B. Kompetensi Dasar KD dan Indikator

3.1 Mendeskripsikan konsep keanekaragaman gen, jenis, ekosistem melalui kegiatan pengamatan. 3.2 Mengkomunikasikan keanekaragaman hayati Indonesia, dan usaha pelestarian serta pemanfaatan sumber daya alam. Indikator: 3.2.1 Menjelaskan flora dan fauna khas Indonesia. 3.2.2 Menjelaskan manfaat keanekaragaman hayati bagi kehidupan. 3.2.3 Menganalisis dampak kegiatan manusia terhadap keanekaragaman hayati. 3.2.4 Mengkomunikasikan upaya-upaya pelestarian dan perlindungan keanekaragaman hayati.

C. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menjelaskan pesebaran flora dan fauna di Indonesia melalui gambar peta persebaran. 2. Siswa dapat menjelaskan manfaat keanekaragaman hayati bagi kehidupan melalui studi literatur. 3. Siswa dapat menganalisis dampak kegiatan manusia terhadap keanekaragaman hayati melalui sumber data. 4. Siswa dapat mengkomunikasikan upaya-upaya pelestarian dan perlindungan keanekaragaman hayati melalui studi literatur.

D. Materi Pembelajaran

E. Metode dan Pendekatan Pembelajaran

Model pembelajaran yang digunakan:  Problem Based Learning PBL diberikan Integreted Reading and Writing Task Metode pembelajaran yang digunakan:  Tanya jawab dan Diskusi

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

1. Media  GambarAnimasiVideo 2. Alat  Whiteboard  Laptop  LCD  Spidol  Speaker 3. Sumber Pembelajaran  Buku teks pelajaran Biologi Kelas X SMA  Internet yang bersifat relevan dengan materi ajar

G. Langkah- langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Kedua Waktu : 3x45 menit 135 menit Tahapan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu Guru Siswa Pendahuluan Mengucapkan salam serta mengkondisikan siswa dalam kelas, berdoa, dan mengecek kehadiran siswa. Menyampaikan tujuan pembelajaran Memberikan apersepsi dengan mengajukan beberapa Menjawab salam guru dan menunjukan sikap siap belajar dan berdoa bersama. Menyimak tujuan pembelajaran yang disampaikan oleh guru. Siswa menjawab pertanyaan guru dengan pengetahuan awal yang dimilikinya. 15 menit Tahapan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu Guru Siswa pertanyaan, seperti: Bagaimana pesebaran flora dan fauna dibedakan? Bagaimana cara menjaga flora dan fauna tersebut agar tidak punah? Apabila fauna dan flora punah, apa dampak yang ditimbulkannya? Motivasi: Memberikan gambaran umum manfaat mempelajari keanekaragaman hayati Memperhatikan dan mendengarkan penjelasan dari guru tentang manfaat mempelajari materi keanekaragaman hayati Inti Menemukan masalah Eksplorasi Membimbing siswa untuk menemukan masalah dengan memberikan Integrated Reading and Writing Task IRWT. Eksplorasi Setelah melihat IRWT siswa melakukan kajian dan analisis permasalahan apa yang ada pada IRWT tersebut 10 menit Membimbing siswa mendefinisikan Berusaha mendefinisikan 10 menit

Dokumen yang terkait

Perbedaan keterampilan generik sains siswa yang diajar dengan menggunakan model Problem Based Learning (PBL) dan Project Based Learning (PJBL) pada konsep bakteri

13 145 275

PENGARUH SKILL ARGUMENTASI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP LITERASI SAINS SISWA SMP

3 24 50

Pengaruh Pembelajaran Berbasis Problem Based Learning (PBL) Terhadap Keterampilan Memecahkan Masalah Pada Konsep Keanekaragaman Hayati

1 13 250

MENINGKATKAN KOMUNIKASI MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PBL (PROBLEM BASED LEARNING) BERBASIS CIRC Meningkatkan Komunikasi Matematika Melalui Model Pembelajaran Pbl (Problem Based Learning) Berbasis Circ (Cooperative Integrated Reading And Compos

0 2 17

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN FIELD TRIP TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI KELAS X.

1 12 41

PENGARUH PEMBERIAN INTEGRATED READING AND WRITING TASK DALAM PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN TEMA MESIN UAP TERHADAP PENINGKATAN LITERASI FISIKA SISWA SMP.

2 4 44

EMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP SAINS DAN SIKAP ILMIAH SISWA SD.

11 39 51

Developing teaching strategies based on reflective pedagogy for integrated reading and writing.

0 0 223

Pengembangan Bahan Ajar Keanekaragaman Hayati berbasis Problem Based Learning untuk Membangun Kesadaran Lingkungan Hidup Siswa di SMA Negeri 1 Menyuke.

0 2 20

PENGARUH SKILL ARGUMENTASI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP LITERASI SAINS SISWA Arina Khusnayain

0 0 8