Media Pembelajaran Kajian Pustaka

21 2013;67 menambahkan bahwa implementasi kemampuan berpikir kreatif dalam pembelajaran meliputi indikator-indikator diantaranya mengembangkan pengetahuan yang dimiliki oleh peserta didik, membangkitkan rasa ingin tahu, memandang informasi dari sudut pandang yang berbeda, merumuskan masalah, merumuskan hipotesis, dan menguji hipotesis. Berdasarkan beberapa pendapat yang telah dipaparkan diatas, dapat disimpulkan bahwa kemampuan berpikir kreatif adalah kegiatan mental yang memunculkan pendapat asli dan informasi-informasi yang baru dari sudut pandang lain. Dalam penelitian pengembangan ini kemampuan berpikir kreatif peserta didik diukur dengan menggunakan tes tertulis. Peningkatan kemampuan berpikir kreatif peserta didik dilihat berdasarkan perbedaan hasil tes awal kemampuan berpikir kreatif pretest yang dibagikan sebelum proses pembelajaran, dan hasil tes akhir kemampuan berpikir kreatif posttest yang dibagikan pada akhir pembelajaran.

4. Media Pembelajaran

Nadiman Liandiani : 2013 menyatakan bahwa sumber belajar sebagai segala sesuatu yang dapat digunakan untuk belajar, dapat berupa orang, benda, pesan, bahan, teknik dan latar. Penggunaan sumber belajar biasanya digunakan untuk mempermudah perserta didik dalam mencari referensi materi dan mempermudah dalam memahaminya. Sumber belajar dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu sumber belajar yang dirancang dan sumber belajar yang dimanfaatkan. Sumber 22 belajar yang dirancang adalah sumber belajar yang didesain atau dikembangkan untuk memberikan fasilitas yang dapat menunjang proses belajar peserta didik. Sumber belajar yang dimanfaatkan adalah sumber belajar yang yang tidak didesain khusus untuk menunjang hal tertentu, dan sumber belajar ini mudah ditemukan serta nantinya dapat dimanfaatkan guna keperluan pembelajaran. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sekarang ini sangatlah cepat, seperti penggunaan smartphone android. Perkembangan yang pesat pada bidang teknologi dapat memungkinkan adanya media pembelajaran yang memanfaatkan kecanggihan teknologi. Hosnan 2014: 88 menjelaskan literasi teknologi informasi dan komunikasi merupakan salah satu kegiatan yang dapat menantang peserta didik untuk mengembangkan kecakapannya. Pemanfaatan teknologi pada smartphone dapat disajikan dalam bentuk tayangan materi ajar berbantuan android yang dapat diakses kapan saja dimana saja, sehingga dapat menumbuhkan proses pembelajaran yang terpusat pada peserta didik. Pemakaian media pembelajaran dalam proses pembelajaran dapat meningkatkan motivasi, meningkatkan pemahaman, memadatkan informasi dan minat peserta didik terhadap pembelajaran. Sehinnga tujuan dari media pembelajaran itu untuk memfasilitasi terjadinya proses komunikasi antar guru dan peserta didik, serta dapat meningkatkan hasil pembelajaran. Gagne, Briggs Wager 1992 dalam Sumaryanto 2016: 18 menyatakan bahwa media pembelajaran meliputi alat yang secara fisik 23 digunakan untuk menyampaikan isi materi pelajaran yang terdiri dari buku, tape recorder, kaset, video camera, video recorder, film, slide, foto, gambar, grafik, televisi, dan komputer. Berbagai penjabaran di atas dapat menghasilkan simpulan bahwa media pembelajaran fisika merupakan semua cara dan alat dalam bentuk apapun untuk menyampaikan pesan maupun informasi untuk menunjang proses terjadinya interaksi antara pelajar peserta didik dan pengajar pendidik sebagai usaha mencapai tujuan pembelajaran fisika. Media pembelajaran yang dikembangkan dalam penelitian pengembangan ini adalah majalah fisika PhysicsMagz berbasis Clenovio Apps.

5. Multimedia pembelajaran

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI TEAMS GAMES TOURNAMENT BERBASIS PERCOBAAN FISIKA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK

0 16 309

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS PROYEK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA SMA.

0 0 41

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS MEDIA PERMAINAN JUMANJI UNTUK MENGUKUR PENGUASAAN MATERI FISIKA DAN PENCAPAIAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK SMA.

1 11 344

PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS SIBI PADA MATERI KALOR SEBAGAI MEDIA BELAJAR MANDIRI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK TUNARUNGU.

0 0 2

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS MEDIA PERMAINAN DOMINO UNTUK MENGUKUR PENGUASAAN MATERI FISIKA DAN PENCAPAIAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK SMA.

0 0 2

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS MEDIA PERMAINAN MONOPOLI UNTUK MENGUKUR PENGUASAAN MATERI FISIKA DAN PENUMBUHAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK SMA.

0 0 2

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS MEDIA PERMAINAN MONOPOLI UNTUK MENGUKUR PENGUASAAN MATERI FISIKA DAN PENUMBUHAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK SMA.

0 0 2

PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS SIBI PADA MATERI GETARAN DAN GELOMBANG SEBAGAI MEDIA BELAJAR MANDIRI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PADA PESERTA DIDIK TUNARUNGU.

0 0 3

Pengembangan Model Pembelajaran Fisika berbasis Malcom’s Modeling Method untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis dan Motivasi Belajar Peserta Didik.

1 6 2

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS MEDIA PERMAINAN ULAR TANGGA UNTUK MENGUKUR PENGUASAAN MATERI FISIKA DAN PENCAPAIAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK SMA.

0 0 2