Unsur-Unsur Bahan Ajar Bahan Ajar a. Pengertian Bahan Ajar

20 penyampaian informasi. Contoh : handout, buku, modul, lembar kerja peserta didik LKS, leaflet, brosur, wallchart, dan foto atau gambar. b Bahan Ajar Dengar audio : bahan ajar yang menggunakan sinyal radio secara langsung, dapat dimainkan atau didengar oleh seseorang atau sekelompok orang. Contoh : kaset, radio, piringan hitam, dan compact disk audio. c Bahan Ajar Pandang Dengar audiovisual : segala sesuatu yang memungkinkan sinyal audio dikombinasikan dengan gambar bergerak. Contoh : video compact disk, film. d Bahan Ajar Interaktif : Kombinasi dari dua atau lebih media audio, teks, grafik, gambar, animasi, dan video. 2 Bahan Ajar Menurut Cara Kerjanya Menurut cara kerjanya, bahan ajar dibedakan menjadi 5 macam, yaitu : a Bahan ajar tidak diproyeksikan : bahan ajar yang bisa langsung digunakan peserta didik membaca, melihat, dan mengamati tanpa alat bantu proyektor. Contoh : foto, diagram, dan display. b Bahan ajar yang diproyeksikan : bahan ajar yang memerlukan alat bantu proyektor untuk dapat dipelajari oleh peserta didik. Contoh : slide, proyeksi komputer. c Bahan ajar audio : bahan ajar berupa audio suara yang direkam dalam media rekam, penggunaannya memerlukan alat pemain player seperti tape combo, CD VCD player. Contoh : kaset, CD, flash disk, dan lain-lain. 21 d Bahan ajar video : bahan ajar berupa audio dan gambar yang direkam secara bersamaan dan penyajiaannya memerlukan alat pemutar berbentuk video tape player, VCD DVD player. Contoh : video dan film. e Bahan ajar media komputer : berbagai bahan ajar noncetak yang membutuhkan komputer untuk menayangkan sesuatu untuk belajar. 3 Bahan Ajar Menurut Sifatnya Menurut Rowntree 2003, bahan ajar menurut sifatnya dibedakan menjadi 4 macam, yaitu : a Bahan ajar berbasis cetak, misalnya buku, pamflet, panduan belajar peserta didik, bahan tutorial, foto, lembar kerja peserta didik, charts, majalah, koran dan sebagainya. b Bahan ajar berbasis teknologi, misalnya audio cassette, siaran radio, slide, film, video cassette, televisi, video interaktif, computer based tutorial, dan multimedia. c Bahan ajar untuk praktek atau proyek, misalnya kit sains, lembar observasi, lembar wawancara dan sebagainya. d Bahan ajar untuk keperluan interaksi manusia keperluan pendidikan jarak jauh misalnya telepon, handphone, video conferencing, dan lain sebagainya.

3. Modul a. Pengertian Modul

Modul merupakan salah satu bentuk bahan ajar yang dikemas secara utuh dan sistematis, didalamnya memuat seperangkat pengalaman belajar yang