Saran SIMPULAN DAN SARAN

102 Fitriani Diah Utami. 2012. Pengembangan Modul Menyediakan Layanan Makanan Dan Minuman Di Restoran Bagi Peserta Didik Kelas X Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Magelang. Skripsi. Yogyakarta : UNY. Methy Meyliana Fijayanti. 2015. Pengaruh Kedisiplinan Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental Kelas XI SMK N 3 Wonosari. Skripsi. Yogyakarta : UNY. Nurul Azizah. 2015. Pengembangan Modul Pembelajaran Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia Kelas XI Jasa Boga di SMK Negeri 6 Yogyakarta. Skripsi. Yogyakarta : UNY. Rachmawati Sartika Dewi. 2012. Pengembangan Modul Busana Anak Untuk Siswa Kelas X SMK Negeri 6 Yogyakarta. Skripsi. Yogyakarta : UNY Sri Handayani. 2013. Pengembangan Modul Pembelajaran Pembuatan Bebe Anak untuk Siswa Kelas X SMK Negeri 1 Pengasih. Jurnal. Yogyakarta : UNY Sugiyono. 2006. Metode penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R D. Bandung: Alfabeta Sugiyono. 2012. Statistik untuk Penelitian. Bandung. Alfabeta Tim Penyusun Kamus. 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Tim Tugas Akhir Skripsi FT UNY. 2013. Pedoman Penyusunan Tugas Akhir. Yogyakarta. FT UNY. LAMPIRAN 103 Lampiran 1. Surat Keputusan Dekan tentang Pengangkatan Pembimbing 104 Lampiran 2. Permohonan Validasi Instrumen TAS 105 Lampiran 3. Hasil Validasi Instrumen TAS 106 Lampiran 4. Surat Pernyataan Kelayakan Instrumen Tugas Akhir Skripsi 107 Lampiran 5. Instrumen Tugas Akhis Skripsi LEMBAR INSTRUMEN PENILAIAN UNTUK AHLI MATERI Materi : Hidangan Penutup Dessert Sasaran Program : Peserta didik SMK Negeri 6 Yogyakarta Judul Penelitian : Pengembangan Modul Pengolahan dan Penyajian Hidangan Penutup Dessert untuk Peserta didik Kelas XI Jasa Boga di SMK Negeri 6 Yogyakarta. Validator : Tanggal :

A. Petunjuk :

1. Lembar instrumen ini dibuat untuk mengetahui pendapat ibu bapak sebagai Ahli Materi berkaitan dengan modul pengolahan dan penyajian hidangan penutup dessert. 2. Pendapat, kritik, saran, penilaian dan komentar Ibu akan sangat bermanfaat untuk memperbaiki dan meningkatkan kaulitas program pembelajaran ini. Sehubungan dengan hal tersebut, mohon Ibu memberikan pendapatnya pada setia pernyataan yang tersedia dengan memberikan tanda check list “√” pada kolom yang telah tersedia. Keterangan : No. Kriteria Keterangan 1. TS Tidak Setuju 2. KS Kurang Setuju 3. S Setuju 4. SS Sangat Setuju 108

B. Instrumen

No. Pernyataan Kriteria 1 2 3 4 TS KS S SS 1. Materi sesuai dengan silabus 2. Kesesuaian kompetensi dasar dengan standar kompetensi. 3. Kesesuaian kompetensi dasar dengan tujuan pembelajaran 4. Kesesuaian isi modul dengan tujuan pembejaran 5. Materi yang disajikan berupa pengertian dessert, fungsi, porsi dan macam-macam dessert. 6. Klasifikasi dessert diuraikan dengan rinci dan jelas, lengkap dengan gambar dari contoh-contoh hidangan. 7. Pengolahan dessert dimulai dari persiapan hingga penyajian diuraikan dengan jelas. 8. Seni menghias dessert diuraikan dengan jelas 9. Materi yang disajikan dalam modul pengolahan dan penyajian hidangan penutup disusun secara sistematis. 10. Kesesuaian materi dengan kebutuhan siswa 11. Modul pembelajaran pengolahan dan penyajian hidangan penutup mudah digunakan peserta didik. 12. Petunjuk penggunaan modul petunjuk belajar dibuat secara rinci dan jelas. 13. Modul menggunakan bahasa yang mudah dipahami peserta didik. 14. Materi disusun secara sistematis sesuia dengan tingkat kesulitan dari isi materi. 15. Materi modul dapat memotivasi belajar siswa karena menggunakan bahasa dan gambar yang mudah dipahami. 16. Materi sesuai dengan pembelajaran untuk peserta didik SMK kelas XI Jasa Boga 17. Materi dibagi pada sub-sub pokok bahasan. 18. Soal evaluasi yang disajikan pada akhir bab pembelajaran sesuai dengan tujuan kompetensi. 19. Ketepatan pemberian jawaban pada soal tes. 109

C. Saran Revisi

................................................................................................................................. ................................................................................................................................. ................................................................................................................................. ..................................................................................................................................

D. Kesimpulan

Modul Pembelajaran Pengolahan dan Penyajian Hidangan Penutup Dessert untuk Peserta Didik Kelas XI Jasa Boga SMK Negeri 6 Yogyakarta dinyatakan : a. Layak digunakan tanpa revisi b. Layak digunakan dengan revisi c. Tidak layak digunakan mohon di check list “√” pada kotak sesuai dengan kesimpulan BapakIbu Yogyakarta, 2016 Validator Ahli Materi NIP.