Usia Jenis Kelamin Masa Kerja

Tabel 4. Karakteristik responden Karakteristik Responden Jumlah Orang Persentase Jenis Kelamin Laki-laki 26 76,5 Perempuan 8 23,5 Usia 20 tahun 5 14,8 20 – 25 tahun 8 23,5 26 – 40 tahun 15 44,1 40 tahun 6 17,6 Tingkat Pendidikan SMP 12 35,3 SMA 20 58,8 Diploma 2 5,9 S1 Masa Kerja 1 tahun 7 20,6 1 – 5 tahun 18 52,9 6 – 10 tahun 5 14,7 10 tahun 4 11,8 Bagian Produksi 14 41,2 Penjualan 7 20,6 Gudang 8 23,5 Keuangan 5 14,7

4.2.1 Usia

Berdasarkan usia, diketahui bahwa sebagian besar karyawan masuk kelompok usia 26-40 tahun, yaitu sebanyak 15 orang atau sekitar 44 sedangkan sebanyak 8 orang atau sekitar 23 berusia 20-25 tahun, 6 orang karyawan atau sekitar 18 persen berusia diatas 40 tahun, dan sisanya adalah sekitar 15 persen atau berjumlah 5 orang yaitu pada kelompok usia kurang dari 20 tahun tahun. Karakteristik responden berdasarkan usia selengkapnya dapat dilihat pada Gambar 14. Gambar 14. Jumlah karyawan berdasarkan kelompok usia

4.2.2 Jenis Kelamin

Jenis kelamin karyawan pada PT. Mitra Makmur Industri didominasi oleh Laki-laki sebanyak 26 orang atau sebesar 76,5 , sedangkan yang berjenis kelamin perempuan sebanyak 8 orang atau sebesar 23,5 persen. Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin selengkapnya dapat dilihat pada Gambar 15. Gambar 15. Jumlah karyawan berdasarkan jenis kelamin

4.2.3 Masa Kerja

Lama kerja karyawan PT. Mitra Makmur Industri adalah mulai dari karyawan bekerja sampai penelitian ini dilaksanakan. Karyawan yang menjadi responden dalam penelitian ini pada umumnya memiliki masa kerja 20 tahun 15 20 – 25 tahun 23 26 – 40 tahun 44 40 tahun 18 Usia Laki-laki 76,5 Perempuan 23,5 Jenis Kelamin 1-5 tahun dengan jumlah 18 orang atau sebesar 53 sedangkan sebanyak 7 orang karyawan memiliki masa kerja kurang dari 1 tahun atau sekitar 20 persen dan sebanyak 5 orang atau sebesar 15 karyawan yang memiliki masa kerja 6-10 tahun dan hanya 4 orang atau sebesar 12 yang memiliki masa kerja lebih dari 10 tahun. Karakteristik responden berdasarkan masa kerja selengkapnya dapat dilihat pada Gambar 16. Gambar 16. Jumlah karyawan berdasarkan masa kerja

4.2.4 Pendidikan