Ketersediaan Catatan Atas Laporan Keuangan DJPB

37 L A K I P S e k r e t a r i a t D J P B TAHUN 2013

c. Ketersediaan Catatan Atas Laporan Keuangan DJPB

Catatan Atas Laporan Keuangan CaLK merupakan gambaran atas kondisi keuangan, di mana didalamnya terdapat Laporan Akuntansi Keuangan, Laporan Barang Milik Negara, Tindak Lanjut temuan APIP, dan Neraca Keuangan atas Satuan Kerja. Tujuan penyusunan Catatan atas Laporan Keuangan adalah agar pengguna laporan keuangan dapat memperoleh informasi yang lebih lengkap tentang hal -hal yang termuat dalam laporan keuangan. Catatan atas Laporan Keuangan meliputi uraian tentang kebijakan fiskal, kebijakan akuntansi, dan penjelasan pos-pos laporan keuangan, daftar rinci atau uraian atas nilai pos yang disajikan dalam Laporan Realisasi Anggaran dan Neraca. Capaian Catatan Atas Laporan Keuangan CALK Eselon I Ditjen Perikanan Budidaya tahun 2013 sudah memenuhi 100 dengan tersedianya CALK Semester I dan Semester II Tahun 2013 yang disahkan oleh Kuasa Pengguna Anggaran. IKU diatas merupakan IKU baru tahun 2013 sehingga tidak bias dibandingkan dengan capaian di tahun-tahun sebelumnya. Capaian Ketersediaan Catatan Atas Laporan Keuangan DJPB dapat dilihat sebagaimana pada tabel 18 berikut. Tabel 18. Ketersediaan Catatan Atas Laporan Keuangan DJPB IKU 2010 2011 2012 2013 2014 Ketersediaan Catatan Atas Laporan Keuangan DJPB - Target Tersedia Tersedia - Realisasi Tersedia - - Persentase 100,00 - Ket : : Belum ditetapkan targetnya : Belum dilakukan pengukuran Kegiatan yang mendukung pencapaian kinerja ini adalah rekonsiliasi penyusunan laporan semester I dan II serta apresiasi sistem akuntasi instansi lingkup DJPB. Kendala dalam pembuatan CALK i Data belum tersedialengkap; ii data masih belum sempurna; iii komponen laporan yang diinput jumlahnya banyak dan bervariasi; dan iv dalam penginputan data memerlukan waktu yang lama dikarenakan rekonsiliasi antara keuangan dan barang. Guna mendukung pelaksanaan kegiatan dimaksud maka perlu dilakukan rekonsiliasi penyusunan laporan semester I dan II. 38 L A K I P S e k r e t a r i a t D J P B TAHUN 2013

d. Jumlah Rekomendasi Aparat Pengawas Internal dan Eksternal Pemerintah APIEP