Diklat Jenjang Menengah PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

Materi Penunjang Diklat Jenjang Lanjut 1. Profesionalisme Guru 3 jam Bahan kajian terdiri atas: Pengertian profesi, konsep profesionaliosme guru, kompetensi professional guru, kinerja guru, pengembangan kemampuan professional guru, kemampuan professional guru dan peningkatan mutu pendidikan. 2. Angka kredit jabatan fungsional Guru 3 jam Bahan kajian terdiri atas ; jabatan fungsional guru, jenjang jabatan dan pangkat, rincian tugas dan unsur kegiatan serta angka kreditnya, bidang dan unsur kegiatan dan angka kerditnya, penetapan angka kredit, mekanisme penilaian angka kredit jabatan guru.

E. Diklat Jenjang Menengah

Diklat Jenjang Menengah diberikan kepada pengawas madya dan utama yang telah menempuh dan lulus Diklat Jenjang Lanjut. Tujuan Diklat Jenjang Menengah adalah mempersiapkan pengawas satuan pendidikan agar memiliki kemampuan dalam merencanakan dan melaksanakan penelitian pendidikan khususnya kepengawasan serta mampu menyusun karya tulis ilmiah untuk pengumpulan angka kredit jabatan fungsioanl pengawas satuan pendidikan. Diklat Jenjang Menengah dilaksanakan di tingkat propinsi oleh LPMP bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Propinsi dengan bimbingan Direktorat Tenaga Kependidikan. Alokasi waktu untuk pelaksanaan Diklat ini berkisar antara 60-70 jam atau sekitar satu minggu. Materi Diklat diberikan dalam bentuk teori dan praktek dengan perbandingan 40 persen teori dan 60 persen praktek. Materi Diklat terdiri atas : Materi Umum Diklat Jenjang Menengah 1. Kebijakan Pendidikan Nasional 3 jam Bahan kajian terdiri atas: peraturan perundang-undangan pendidikan, arah dan tujuan pendidikan nasional Renstra Depdiknas, delapan standar nasional pendidikan, struktur organisasi departemen pendidikan. © DEPDIKNAS 2006 86 2. Kebijakan Direktorat Jenderal PMPTK 3 jam Bahan kajian terdiri atas: visi, misi, dan tujuan Ditjen PMPTK, program- program Ditjen PMPTK, peningkatan mutu tenaga pendidik, peningkatan mutu Tenaga Kependidikan, program dan kegiatan Direktorat Tenaga Kependidikan serta implikasinya bagi pengawas. Materi IntiPokok Diklat Jenjang Menengah 1. Hakekat Penelitian Pendidikan 3 jam Bahan kajian terdiri atas: pengertian penelitian pendidikan, langkah- langkah penelitian, jenis dan ruang lingkup penelitian pendidikan, penelitian kualitatif dan kuantitatif, bidang kajian penelitian kepengawasan. 2. Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif 6 jam Bahan kajian terdiri atas ; Perumusan masalah, kajian teori dan hipotesis, metode penelitian, populasi dan sample, tehnik pengumpulan data dan instrumen, tehnik analisis data 3. Metodologi Penelitian Kualitatif 6 jam Bahan kajian terdiri atas, fokus masalah, acuan teori, pendekatan dan metode, data dan sumber data, tehnik pengumpulan data, tehnik analisis data. 4. Penyusunan proposal penelitian 4 jam Bahan kajian terdiri atas: pengertian dan fungsi proposal penelitian, langkah penyusunan proposal penelitian, isi dan sistematika proposal penelitian kuantitatif dan kualitatif, penilaian proposal penelitian. 5. Teknik Penulisan Karya Ilmiah 3 jam Bahan kajian terdiri atas: pengertian karya ilmiah, tata carateknik penulisan, notasi ilmiah, bahasa ilmiah, penulisan makalah, penulisan artikel. 6. Praktek Penyusunan Proposal Penelitian 12 jam Praktek penyusunan proposal kuantitatif dan penelitian kualitatif dalam bidang kepengawasan © DEPDIKNAS 2006 87 Materi Penunjang Diklat Jenjang Menengah 1. Statistika Untuk Penelitian 4 jam Bahan kajian terdiri atas: pengertian dan fungsi statistika, jenis data dan pengukurannya, statistika parametrik dan non-parametrik, statistika deskriptif, statistika inferensial. 2. Praktek Pengolahan dan Analisis Data Hasil Penelitian 4 jam Bahan kajian: studi kasus pengolahan dan analisis data hasil penelitian. 6. Diklat Jenjang Tinggi Diklat Jenjang Tinggi diberikan kepada pengawas utama yang telah menempuh Diklat Jenjang Menengah. Tujuan Diklat ini adalah mempersiapkan pengawas yang siap memberikan pendampingan dan bimbingan kepada pengawas pratama dan muda dalam melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya serta siap melaksanakan tugas apapun di bidang kepengawasan termasuk pengawasan Sekolah Nasional Bertaraf Internasional. Diklat pengawas jenjang tinggi dilaksanakan di tingkat Nasional oleh Direktorat Tenaga Kependidikan selama 7 hari efektif atau sekitar 70 jam dalam bentuk TOT dan atau Workshop Manajerial Skill Kepengawasan. Materi atau mata Diklat diberikan daslam bentuk teori dan praktek dengan proporsi 50 persen teori dan 50 persen praktek. Materi atau mata Diklat adalah sebagai berikut : Materi Umum Diklat Jenjang Tinggi 1. Kebijakan Pendidikan Nasional 3 jam Bahan kajian terdiri atas: peraturan perundang-undangan pendidikan, arah dan tujuan pendidikan nasional Renstra Depdiknas, delapan standar nasional pendidikan, struktur organisasi departemen pendidikan. 2. Kebijakan Direktorat Jenderal PMPTK 3 jam Bahan kajian terdiri atas: visi, misi, dan tujuan Ditjen PMPTK, program- program Ditjen PMPTK, peningkatan mutu tenaga pendidik, peningkatan © DEPDIKNAS 2006 88 mutu tenaga Kependidikan, program dan kegiatan Direktorat Tenaga Kependidikan serta implikasinya bagi pengawas. Materi Pokok Inti 1. Inovasi Pendidikan 6 jam Bahan kajian terdiri atas: inovasi kurikulum, inovasi pembelajaran, inovasi kepengawasan, inovasi penilaian dan ujian, inovasi manajemen pendidikan, inovasi tentang pendidikan alternatif. 2. Pendampingan Tugas Kepengawasan 4 jam Bahan kajian terdiri atas: pengertian tujuan dan fungsi pendampingan pengawasan, model-model pendampingan, perencanaan pendampingan tugas kepengawasan, strategi pelaksanaan pendampingan, penilaian keberhasilan tugas pendampingan, pelaporan tugas pendampingan. 3. Sekolah Nasional Berstandar Internasional 6 jam Bahan kajian terdiri atas: kurikulum dan system, pendidikan, strategi pembelajaran, sistem penilaian dan ujian, administrasi dan manajemen pendidikan, tenaga kependidikan, sarana dan prasarana pendidikan, kompetensi lulusan, pembiaayan pendidikan, peran serta masyarakat, networking lembaga pendidikan. 4. Sistem Informasi Manajemen Pendidikan 6 jam Bahan kajian terdiri atas: pengenalan komputer bagi pemula, konsep dasar sistem informasi, teknologi informasi, pemanfaatan teknologi informasi, jaringan kepengawasan, penggunaan computer untuk sistem informasi. 5. Manajemen Kepengawasan 4 jam Bahan kajian terdiri atas: otonomi pendidikan dan implikasinya bagi kepengawasan, struktur organisasi kepengawasan, pengembangan networking, koordinasi internal dan eksternal, koordinasi tugas kepengawasan, penilaian dan pengendalian kepengawasan, kepengawas- an dan peningkatan mutu pendidikan. © DEPDIKNAS 2006 89 6. Studi BandingStudi lapangan 20 jam Studi banding ke Sekolah Nasional Bertaraf Internasional di Jakarta dan kota lainnya di Nusantara selama dua hari penuh. Materi Penunjang 1. Praktek Komputer 8 jam Bahan praktek terdiri atas: pengenalan computer, pengenalan programsoftware, 2. Praktek penggunaan komputer, website, email dll. Silabus semua jenjang Diklat yang dikemukakan di atas sebagaimana terlihat pada lampiran.

F. Perencanan dan Pelaksanaan Diklat