Pelaksanaan Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

adalah 81,23 maka dapat dikatakan bahwa guru memiliki persepsi yang baik terhadap pemahaman tentang pembelajaran. Pada aspek penguasaan materi, rata-rata skor guru adalah 89,96 maka dapat dikatakan bahwa guru memiliki persepsi yang sangat baik terhadap penguasaan materi. Pada aspek strategi pembelajaran, rata-rata skor guru adalah 84,67 sehingga dapat dikatakan bahwa persepsi guru terhadap strategi pembelajaran tergolong baik. Untuk aspek interaksi dengan siswa, rata-rata skor guru adalah 84,43 maka dapat dikatakan bahwa persepsi guru tentang interaksi dengan siswa tergolong pada kategori baik. Dan pada aspek yang terakhir yaitu pengelolaan kelas, rata-rata skor guru adalah 85,61 sehingga dapat dikatakan bahwa persepsi guru terhadap pengelolaan kelas tergolong pada kategori baik. Berdasarkan gambar 4.1 dapat dilihat bahwa dari seluruh aspek pembelajaran, guru IPA Sekolah Menengah memiliki persepsi yang paling baik pada aspek penguasaan materi. Sedangkan dari kelima aspek, rata-rata skor persepsi guru tentang pembelajaran paling rendah yaitu pada aspek pemahaman tentang pembelajaran.

b. Persepsi IPA SMP dan SMA terhadap Pembelajaran

Tabel 4.3 Persepsi Guru IPA SMP dan SMA terhadap Pembelajaran No Aspek Skor Guru IPA SMP SMA 1 Pemahaman tentang pembelajaran 79,17 82,58 2 Penguasaan Materi 90,48 89,45 3 Strategi Pembelajaran 83,48 85,45 4 Interaksi dengan siswa 84,35 84,49 5 Pengelolaan Kelas 85,71 85,74 Rata-Rata 83,87 85,20 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Gambar 4.2 Grafik Persepsi Guru IPA SMP dan SMA terhadap Pembelajaran Dari tabel 4.3 di atas, dapat dikatakan bahwa secara keseluruhan guru IPA SMP memiliki persepsi yang baik terhadap pembelajaran dengan rata- rata skor sebesar 83,87 dan juga secara keseluruhan guru IPA SMA memiliki persepsi yang baik terhadap pembelajaran dengan rata-rata skor sebesar 85,20 . Setelah melihat persepsi guru IPA SMP dan SMA secara keseluruhan terhadap pembelajaran, maka selanjutnya dideskripsikan persepsi guru untuk setiap aspek pembelajaran. Pada aspek yang pertama yaitu pemahaman tentang pembelajaran, rata- rata skor guru IPA SMP sebesar 79,17 dan guru IPA SMA sebesar 82,58 maka dapat dikatakan bahwa guru IPA SMP dan SMA memiliki persepsi yang baik terhadap aspek pemahaman tentang pembelajaran. Pada aspek 60 65 70 75 80 85 90 95 Pemahaman tentang pembelajaran Penguasaan Materi Strategi Pembelajaran Interaksi dengan siswa Pengelolaan Kelas Ra ta -ra ta Sk o r Aspek Pembelajaran Persepsi Guru IPA SMP dan SMA terhadap Pembelajaran Guru SMP Guru SMA