Responden Berdasarkan Penghasilan Bulanan

Tabel 4.4 Karakteristik Pendidikan Terakhir 10 20 30 40 50 60 Pendidikan Terakhir Identitas responden berdasarkan pendidikan terakhir Sumber : Diolah dari data kuesioner Dari gambar 4.4 terlihat di atas terlihat bahwa frekuensi atau jumlah responden dengan pendidikan terakhir SMA sebanyak 22 responden dengan presentasi sebesar 56,4 dan responden dengan pendidikan terakhir S1 sebanyak 17 responden dengan presentasi sebesar 43,6. Hal ini membuktikan bahwa lulusan SLTA mendominasi bekerja di Koperasi Jasa Keuangan Syariah ataupun BMT.

B. Hasil Analisis Data

Untuk mengetahui bagaimana tingkat kesadaran pegawai BMT dalam membuat perencanaan keuangan syariah, penulis membagi kuesioner dalam empat bagian yaitu, pemahaman tentang perencanaan keuangan, pemahaman tentang perencanaan keuangan syariah, tingkat pengetahuan aspek kognitif, tingkat keyakinan sikap aspek afektif, dan tingkat kecenderungan bertindak aspek psikomotorik, dan perilaku pegawai BMT dalam mengelola harta. Dengan hasil sebagai berikut: 1. Pemahaman Tentang Perencanaan Keuangan Tabel 4.5 Apakah Saudara Mengetahui Arti dari Perencanaan Keuangan Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid sangat tidak tahu 2 5.1 5.1 5.1 tidak tahu 1 2.6 2.6 7.7 ragu-ragu 4 10.3 10.3 17.9 tahu 27 69.2 69.2 87.2 sangat tahu 5 12.8 12.8 100.0 Total 39 100.0 100.0 Tabel 4.5 menggambarkan bahwa dari 39 responden sebagian besar sudah tahu tentang perencanaan keuangan. Hal ini terlihat dari tabel di atas, sebanyak 27 responden dengan presentase 69,2 tahu tentang perencanaan keuangan, sebanyak 5 responden dengan presentase 12,8 sangat tahu tentang perencanaan keuangan, sebanyak 4 responden dengan presentase 10,3 ragu-ragu tentang perencanaan keuangan, sebanyak 2 responden dengan presentase 10,3 sangat tidak tahu tentang perencanaan keuangan dan sedangkan sebanyak 1 responden dengan presentase 2,6 tidak tahu tentang perencanaan keuangan.