Waktu dan Tempat Penelitian 5.

yang sudah diperoleh melalui observasi dan wawancara. Data-data tersebut berasal dari artikel, media elektronik, dan foto-foto sebagai lampirannya.

6. Teknik Pengolahan Data

Dalam penelitian kualitatif, data diperoleh dari berbagai sumber, dengan menggunakan teknik triangulasi, dan dilakukan secara terus menerus samapai datanya jenuh. 16 Dalam penelitian seluruh temuan harus dicek keabsahannya, agar hasil penelitiannya dapat dipertanggungjawabkan dan dibuktikan. Untuk mengecek keabsahan temuan ini teknik yang dipakai oleh peniliti adalah triangulasi. Triangulasi menurut Moeloeng adalah teknik pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu yang lain diluar data itu untuk keperluan pengecekan atau sebagai pembanding terhadap data itu”, 17 Pengolahan data yang dilakukan oleh peneliti adalah : 1. Triangulasi Data, yaitu dengan cara membandingkan data hasil pengamatan dengan hasil wawancara, data hasil wawancara dan data hasil denga dokumentasi. Hasil perbandingan ini diharapkan dapat menyatukan persepsi atas data yang diperoleh. 2. Triangulasi Metode, yaitu dengan cara mencari data lain tentang sebuah fenomena yang diperoleh dengan menggunakan metode yang beebeda yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Kemudian hasil yang diperoleh dengan menggunakan metode ini dibandingkan dan disimpulkan sehingga memperoeh data yang bisa dipercaya. 3. Triangulasi Sumber, yaitu dengan cara membandingkan kebenaran suatu fenomena berdasarkan data yang diperoleh oleh peneliti, baik dilihat dari dimensi waktu maupun sumber lainnya. 18 16 Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kulaitatif dan RD. Bandung:Alfabeta, 2013, h.243 17 Lexy J Moeloeng, Metode Penelitian Kualitatif,hlm. 178 18 Rofa’atul Fauziyah, Aplikasi Pembelajaran Kitab Al-akhlâq Lil Banîn Dalam Pembentukan Akhlaq Santri Di Pondok Pesantren Babussalam Kalibening Tanggalrejo Mojoagung

7. Teknik Analisis Data

Analisis Data menurut Moeleong adalah proses mengorganisasikan dan menggurutkan data kedalam pola, kategori, dan satuan uraian dasar sehingga dapat ditemukan tema dan dapat dirumusan hipotesis kerja seperti yang disarankan oleh data. 19 Teknik Analisis data yang digunakan peneliti yaitu dengan melakukan langkah-langkah sebagai berikut: 20 a. Tahap pertama adalah pengumpulan data yang didapat saat observasi dan wawancara di lapangan. b. Tahap kedua adalag reduksi data, dimana reduksi adalah merangkum, memilih hal-hal yang pokok, memfokuskan pada hal- hal yang penting, dicari tema dan polanya. c. Tahap ketiga tahap display data adalah tahap penyajian data, dimana dalam penyajian data yang sudah dikelompokkan akan disajikan dalam bentuk uraian singkat, hubungan anatara kategori, flowchart dan sejenisnya. d. Tahap keempat adalah tahap penarikan kesimpulan atau verifikasi atas data yang sudah disajikan.atau menarik kesimpulan. Jombang.Skripsi S1 Fakultas Tarbiyah, Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, 2011, h.11 19 Lexy J Moeloeng, Metode Penelitian Kualitatif, h.103 20 Haris Herdiansyah, Metode Penelitian Kualitatif, Jakarta: Salemba Humaika, 2012, hal. 164

8. Pedoman Penulisan

Dalam penulisan skripsi ini penulis menggunakan pedoman penulisan skripsi karya ilmiah skripsi, tesis, dan disertasi yang dterbitkan oleh CeQDA April 2007.

F. Tinjauan Pustaka

Buku yang dijadikan tinjauan pustaka oleh peneliti adalah buku sebagai berikut : 1. Kitab Al Akhlaq Lil Banat juz 1. Karangan Al Ustadz Umar Baradja terjemahan jilid 1. 2. Buku Teori Komunikasi Sejarah, Metode, dan Terapan di dalam Media Massa, karangan Warner J. Severin, James W dan Tankard, Jr. Tahun 2001. 3. Buku Etika Komunikasi Richard L. Johanesen. Pengantar Dr. Deddy Mulyana, M.A. 1996. Kemudian penelitian terhadap kitab ini di lingkungan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta sebelumnya belum ada. Namun demikian, ada beberapa penelitian terhadap kitab ini dan di lakukan pada Magister atau S2. Penelitian mengenai ini penulis telusuri melalui website-website dan sebagian bias dibaca secara keseluruhan. Menurut penulis ada beberapa perbedaan yang signifikan antara penelitian terdahulu dengan penelitian yang penulis lakukan, khususnya dari pendekatan yang digunakan. Bahkan tempat penelitian pun berbeda. Adapunpenelitian-penelitianterdahuluadalahsebagaiberikut: