Kondisi Umum Lanskap HASIL

22 melindungi, mengayomi, membela kaum tertindas dan menjaga keseimbangan alam semesta sebagai penunjang Kompetensi Belajar Mengajar KBM, dengan penekanan pada pengelolaan fasilitas yang terdapat di Sekolah Alam Cikeas agar berfungsi optimal.

4.3 Kondisi Umum Lanskap

4.3.1 Letak Geografis Sekolah Alam Bogor berlokasi di Jl. P. Ash-Shogiri 150 Kel. Tanah Baru Kec. Bogor Utara, Bogor, Jawa Barat. Lokasi Sekolah Alam Bogor terdapat di area pemukiman penduduk disekitar Tanah Baru, Kecamatan Bogor Utara dengan batas wilayah bagian Utara Kecamatan Sukaraja. Bagian Barat adalah Kali Ciliwung Kelurahan Tanah Sareal, Kedung Badak Kecamatan Tanah Sareal. Bagian Timur Kelurahan Katulampa dan Bagian Selatan adalah Kecamatan Bogor Tengah. Secara geografis, Sekolah Alam Bogor terletak pada 06°34’25.14” S 106° 49 ’23.32” E elev + 203.1 mdpl. Sekolah Alam Cikeas berlokasi di Komplek Puri Cikeas Jl. Letda Natsir, Nagrak, Kec. Gunung Putri, Bogor, Jawa Barat. Lokasi Sekolah Alam Cikeas terdapat di area pemukiman penduduk tepatnya di kompleks perumahan . Wilayah ini berbatasan dengan Kota Bekasi di sebelah Utara, Kota Depok di sebelah Barat, Cileungsi di sebelah Timur dan Citereup di sebelah Selatan. Secara geografis, Sekolah Alam Cikeas terleta k pada koordinat 06°23’26.21” S 106° 56’11.04” E elev + 69 mdpl. 4.3.2 Aksesibilitas Akses yang dapat ditempuh untuk menuju Sekolah Alam Bogor dapat dilalui dari dua arah dengan menggunakan mobil kendaraan pribadi atau umum dan motor. Akses pertama berwarna merah yang dapat dilalui adalah dari pintu keluar Tol Jagorawi yang menuju Jalan Pajajaran kemudian diarahkan pada arah Bangbarung menuju Perumahan Indraprasta. Akses kedua berwarna ungu dapat dilalui dari arah Talang Bogor Ring Road yang kemudian menuju Warung Jambu dan Bangbarung. Kedua akses ini akan melewati pertigaan menuju Tanah Baru kemudian mengikuti jalan Pangeran Ashagiri, tepat disebelah kanan terdapat perumahan Taman Seruni, area sekolah jaraknya tidak terlalu jauh dari gerbang perumahan. Sekolah Alam Bogor dapat diakses menggunakan kendaraan umum 23 07 dari Tugu Kujang kemudian akan berhenti di pintu masuk perumahan Taman Seruni Gambar 3. Gambar 3. Akses Sekolah Alam Bogor Sumber: Google Earth Akses menuju Sekolah Alam Cikeas dapat ditempuh dari dua arah dengan menggunakan mobil kendaraan pribadi atau umum dan motor. Akses pertama berwarna merah dapat melalui jalur bebas hambatan ataupun jalan biasa. Jika melalui jalan bebas hambatan, akses yang dituju menuju Cibubur dan keluar di jalan Trans Yogie, setelah melewati jembatan Trans Yogie tepat disebelah kiri diarahkan menuju jalan Letda Natsir dan gerbang perumahan Puri Cikeas. Tidak jauh dari gerbang diarahkan ke jalan sebelah kiri menuju lokasi Sekolah Alam Cikeas. Apabila melewati jalan alternatif biasa sepertijalur Citeureupdan Cileungsi berwarna ungu diarahkan menuju Cibubur kemudian bertemu dengan jalan Trans Yogie. Tepat di sebelah kiri akan melewati Kota Wisata Cibubur kemudian sekolah AL-Azhar Syifa Budi dan tidak jauh dari lokasi tersebut kita memasuki jalan ke sebelah kiri menuju jalan Letda Natsir Gambar 4. 24 Gambar 4. Akses Sekolah Alam Cikeas Sumber: Google Earth 4.3.3 Iklim Berdasarkan pengukuran dari Badan Meteorologi dan Geofisika Dramaga Bogor, rata-rata kelembaban udara pada kedua sekolah periode tahun 2002 hingga 2012 berkisar antara 76,75 hingga 86,25 Tabel 9. Sementara itu, data temperatur menunjukkan suhu terendah 25,3 C pada bulan Januari dan suhu tertinggi sebesar 26,76 C pada bulan Oktober Tabel 10. Rata-rata curah hujan bulanan berkisar 175,45 mmbulan - 474,57 mmbulan. Bulan basah tertinggi terjadi antara bulan Oktober sampai bulan Mei dengan jumlah hari hujan rata-rata sebanyak 13 haribulan . Tabel 9. Kelembaban Udara Kawasan SAB dan SAC Bulan Tahun Rata- Rata 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 Januari 74,4 79,4 88,3 88,3 86,6 77,9 81,9 88,0 88,0 83,0 86,0 83,80 Februari 86,9 80,8 88,1 87,8 86,9 89,2 90,1 88,0 85,0 79,0 87,0 86,25 Maret 83,9 83,7 82,9 88,3 83,4 84,2 83,8 82,0 86,0 82,0 80,0 83,65 April 83,6 83,8 82,0 83,4 82,0 87,2 83,3 82,0 77,0 84,0 n.a 82,83 Mei 80,5 80,0 83,8 81,5 79,5 82,7 79,7 85,0 84,0 84,0 n.a 82,07 Juni 79,9 78,0 76,9 84,9 77,2 82,0 79,1 81,0 86,0 77,0 n.a 80,20 Juli 82,4 72,4 83,8 82,4 78,4 77,3 73,6 77,0 84,0 80,0 n.a 79,13 Agustus 76,1 73,9 74,2 81,0 70,9 76,3 81,1 75,0 84,0 75,0 n.a 76,75 September 75,1 81,1 82,4 80,8 64,5 76,3 78,6 75,0 84,0 73,0 n.a 77,08 Oktober 72,0 83,1 80,5 82,5 71,8 81,2 80,1 82,0 86,0 75,0 n.a 79,42 November 83,3 85,9 84,8 83,0 81,7 85,6 85,5 81,0 82,0 80,0 n.a 83,28 Desember 84,7 87,7 86,1 84,3 87,3 89,6 86,5 85,0 83,0 84,0 n.a 85,40 Rata-Rata 81,65 25 Tabel 10. Suhu Udara Kawasan SAB dan SAC Bulan Tahun Rata- Rata C 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 Januari 24,3 24,2 23,4 25,0 25,1 24,3 24,0 25,0 25,3 25,4 25,1 24,64 Februari 24,4 24,6 24,4 25,9 25,1 24,3 25,2 25,1 25,9 25,6 25,6 25,10 Maret 25,9 25,1 26,0 25,6 25,3 25,6 25,2 25,8 26,0 25,7 26,2 25,67 April 26,0 26,3 26,4 26,5 25,7 25,7 26,2 26,2 27,1 25,8 n.a 26,19 Mei 26,2 26,0 26,2 26,7 26,8 26,7 26,6 26,1 26,7 26,1 n.a 26,41 Juni 26,2 26,6 25,7 26,3 26,5 25,9 26,3 26,1 25,9 26,1 n.a 26,16 Juli 25,5 26,2 25,4 26,0 26,7 26,2 26,9 25,8 25,8 25,8 n.a 26,00 Agustus 25,8 27,1 26,3 26,0 26,6 26,7 26,6 26,3 25,8 25,7 n.a 26,29 September 26,4 26,4 26,5 26,1 27,7 26,8 27,0 26,6 25,3 25,1 n.a 26,40 Oktober 28,3 26,1 27,4 26,6 27,7 26,3 27,5 26,0 25,4 26,3 n.a 26,76 November 26,1 25,9 26,4 26,8 27,2 25,8 26,0 26,3 25,9 25,3 n.a 26,17 Desember 26,0 24,9 25,2 25,1 25,6 24,3 25,6 26,1 25,5 26,1 n.a 25,44 Rata-Rata C 25,93 Keterangan: n.a Not Available

4.4 Kondisi Tapak