Pengertian Media Pembelajaran Jenis - Jenis Media Pembelajaran

21 Media ini adalah media pembelajaran yang informasinya melibatkan banyak indera dan organ tubuh selama proses pembelajaran. Penyajian bahan multimedia ini seperti komputer, dan pengalaman langsung. Jadi menurut pendapat Munadi, jenis media pembelajaran dikelompokkan menjadi lima yaitu media audio, media visual, media audio vidual, multimedia dan peralatan proyeksi. Akan tetapi, dalam penelitian ini penulis menggunakan media visual untuk membantu siswa dalam menulis karangan deskripsi.

3. Karakter Media Visual

A. Pesan Visual

a Gambar Gambar secara garis besar dapat dibagi pada tiga jenis, yakni sketsa, lukisan, dan photo. Pertama, sketsa atau bisa disebut juga sebagai gambar garis stick figure, yakni gambar sederhana atau draft kasar yang melukiskan bagian-bagian pokok suatu ojek tanpa detail. Kedua, lukisan merupakan gambar hasil representasi simbolis dan artistik seseorang tentang suatu objek atau situasi. Ketiga, photo yakni gambar hasil pemotretan atau photografi. 25 Di antara media pendidikan, gambar foto adalah media yang paling umum dipakai. Dia merupakan bahasa yang umum, yang dapat dimengerti dan dinikmati dimana-mana. Oleh karena itu pepatah Cina yang mengatakan bahwa sebuah gambar berbicara lebih banyak daripada seribu kata. b Kelebihan Media GambarFoto 1. Sifatnya konkret; Gambarfoto lebih realitas menunjukkan pokok masalah dibandingkan dengan media verbal semata. 2. Gambar dapat mengatasi batasan ruang dan waktu. Tidak semua benda, objek atau peristiwa dapat di bawa ke kelas, dan tidak selalu bisa anak-anak dibawa ke objekperistiwa tersebut. Gambarfoto dapat mengatasi hal tersebut. Air terjun Niagara 25 Ibid, h. 86 22 atau Danau Toba dapat disajikan ke kelas lewat gambarfoto. Peristiwa-peristiwa yang terjadi di masa lampau, kemarin, atau bahkan semenit yang lalu kadang-kadang tak dapat kita lihat seperti apa adanya. Gambar atau foto amat bermanfaat dalam hal ini. 3. Media gambarfoto dapat mengatasi keterbatasan pengamatan kita. Sel atau penampang daun yang tak mungkin kita lihat dengan mata telanjang dapat disajikan dengan jelas dalam bentuk gambar atau foto. 4. Foto dapat memperjelas suatu masalah, dalam bidang apa saja dan foto untuk tingkat usia berapa saja, sehingga dapat mencegah atau membetulkan kesalahpahaman. 5. Foto harganya murah dan gampang didapat serta digunakan, tanpa memerlukan peralatan khusus. Jadi kelebihan media gambar adalah sifatnya konkret, dapat mengatasi batasan ruang dan waktu, dapat mengatasi keterbatasan pengamatan kita, dapat memperjelas suatu masalah, harganya murah dan gampang didapat serta digunakan. c Nilai Media Oemar Hamalik dalam Ruswandi, dkk mengatakan bahwa ada tujuh nilai penggunaan media dalam proses pembelajaran, yaitu: a meletakkan dasar-dasar konkret untuk berpikir, b memperbesar perhatian siswa, c meletakkan dasar-dasar yang penting untuk perkembangan belajar, d memberikan pengalaman yang nyata, e menumbuhkan pemikiran yang teratur dan kontinyu, f membantu tumbuhnya pengertian dalam hal berbahaya, dan g memberikan pengalaman-pengalaman yang tidak mudah diperoleh dengan cara lain. 26 Kemudian menurut M. Basyiruddin dalam Ruswandi, dkk menyebutkan bahwa penggunaan media dalam proses 26 Uus Ruswandi, dkk, Media Pembelajaran, Bandung: CV. Insan Mandiri, h. 15 23 pembelajaran mempunyai 8 nilai praktis, yaitu: a media dapat mengatasi berbagai permasalahan yang dialami oleh siswa, b dapat mengatasi permasalahan yang ada di ruang kelas, c memungkinkan adanya interaksi antara siswa dengan lingkungan, d menghasilkan keragaman pengamatan, e dapat menanamkan konsep dasar yang benar, realistis dan konkret, f dapat membangkitkan motivasi dan merangsang siswa utnuk belajar, g dapat membangkitkan keinginan dan minat yang baru, dan h dapat mebeberkan pengalaman yang integral dari sesuatu yang konkret sampai pada sesuatu yang abstrak. 27 Berdasarkan pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa penggunaan media sebagai alat bantu dalam proses pembelajaran, harus didasarkan pada kriteria yang objektif. Sebab penggunaan media pendidikan tidak sekedar menampilkan program pengajaran di dalam kelas, tetapi juga mempertimbangkan tujuan pembelajaran, strategi yang dipakai, termasuk bahan pembelajaran. d Media Pembelajaran sebagai Sarana Stimulus Aktif Segala sesuatu yang digunakan untuk menyalurkan pesan pengetahuan, keterampilan, dan sikap, serta dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan kemauan yang belajar sehingga secara sengaja proses belajar terjadi, bertujuan, dan terkendali. e Pemahaman TIK teknologi informasi dan komunikasi 1. Teknologi; cara mensinergikan peralatan yang digunakan hardwaresoftware, supaya mampu dimanfaatkan maksimal. 2. Informasi; teks, grafik, gambar, audio, video, animasi yang mampu memberikan makna bagi orang lain. 3. Komunikasi; hubungan satu dengan lainnya untuk saling bertukar data dan informasi. 4. Komputer, suatu peralatan hardware software yang digunakan untuk mengelola konten informasi. 27 Ibid, h. 16

Dokumen yang terkait

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band Surga Cinta pada siswa kelas VIII MTS Nur Asy-Syafi’iyah (YASPINA) Ciputat, Tangerang.

0 7 147

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band "Surga Cinta" pada siswa kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi'iyah (Yaspina) Ciputat, Tangerang

2 14 147

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band “Surga Cinta” pada siswa kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi’iyah (Yaspina) Ciputat, Tangerang

1 10 147

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI STRATEGI KRATIF PRODUKTIF DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IVB SDN WONOSARI 03 SEMARANG

0 3 220

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII SMP N 3 Blora.

0 1 15

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII SMP N 3 Blora.

1 4 15

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA Meningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Melalui Penggunaan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Premulung Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 16

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA Meningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Melalui Penggunaan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Premulung Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 12

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL CIRC DENGAN MEDIA GAMBAR FOTOGRAFI PADA SISWA KELAS IV SD 1 KALIPUTU KUDUS

0 0 21

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL MIND MAPING DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IV

0 0 16