Keterbatasan Penelitian Pembahasan Hasil Penelitian

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang disampaikan pada bab sebelumnya, maka disarankan sebagai berikut : 1. Peserta didik dapat siap dalam menghadapi dunia usahaindustri DUDI dengan diperlukan peran aktif dari guru agar peserta didik dapat diarahkan untuk menentukan cita-cita setelah lulus dari SMK. Peserta didik dapat mewujudkan cita cita sesuai dengan kemampuan skill dan kemauan yang diiginkan dengan adanya komunikasi intensif antara wali kelas dengan orang tua peserta didik. 2. Pengalaman praktik kerja industri yang dilakukan oleh peserta didik dapat ditingkatkan dengan disusun program kerja yang jauh lebih baik oleh orang yang berkompeten dalam penyusunan kurikulum. Selain itu diperlukan sebuah jaringan tempat usahaindustri yang luas dan menyeleksi secara pas sesuai dengan harapan dan tujuan pelaksanaan model pendidikan sistem ganda. 3. Bagi Peserta Didik Diharapkan peserta didik mampu memanfaatkan waktu dengan sebaik- baiknya saat pelaksanaan praktik di tempat usaha atau industri, dikarenakan pengalaman praktik kerja industri sangat berpengaruh secara signifikan didalam kesiapan kerja. Selain itu, peserta didik juga minimal dapat menguasai dasar pengetahuan kompetensi yang diajarkan untuk menunjang kemampuan ability teoritis peserta didik. 4. Bagi Peneliti Selanjutnya Diharapkan peneliti selanjutnya dapat menggunakan variabel lain selain pengalaman praktik kerja industri dan Kompetensi TIK didalam mengetahui kesiapan kerja. Karena masih ada beberapa faktor mendukung lainnya yang masih belum terungkap. Misalnya variabel variasi tepat praktik kerja industri, model block system, variasi pelaksanaan waktu praktik kerja industri, jenis kelamin, bimbingan karier, variasi pembimbing, pelajaran Kewirausahaan, kebijakan pelaksanaan praktik kerja industri, dan sebagainya. 118 DAFTAR PUSTAKA Anonim. 2010. BAB II hasil belajar estetika dan kesiapan kerja di instalasi gizi rumah sakit. Diambil dari : http:repository.upi.eduoperatoruploads_pkk_0607158_chapter2x.pdf , pada tanggal 20 Februari 2013. Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik Edisi Revisi 2010. Jakarta: Rineka Cipta. Azwar, Syaifuddin. 1996. “Tes Prestasi Fungsi Dan Pengembangan Pengukuran Prestasi Belajar Edisi II”. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Badan Pusat Statistika. 2012. “Berita Resmi Statistik Keadaan Ketenagakerjaan Februari 2012”. Skripsi. Universitas Pendidikan Indonesia. Tersedia : http:www.bps.go.idbrs_filenaker_07mei12.pdf tanggal 22 November 2012 pukul 11.57 WIB. Cokorda. 2004. “Kesiapan Kerja Untuk Berwirausaha Siswa SMKN Jurusan Boga Di Provinsi Bali”. Jurnal. IKIP Sisingamangaraja. Djemari Mardapi. 2008. “Teknik Penyusunan Instrumen Tes dan Non Tes”. Yogyakarta: Penerbit Mitra Cendekia Jogjakarta. Duwi Priyatno. 2010. “Teknik Mudah Dan Cepat Melakukan Analisis Data Penelitian SPSS”. Yogyakarta: Grava Media ____________.2009. “SPSS Untuk analisis korelasi, regresi, dan multivariate”. Yogyakarta: Grava Media Emi Prabawati. 2012. “Pengaruh Motivasi Memasuki Dunia Kerja Dan Pengalaman Praktik Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Peserta Didik Kelas Xii Program Keahlian Akuntansi Smk Negeri 1 Tempel Tahun Pelajaran 20112012”. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta. Tersedia : http:journal.uny.ac.idindex.phpjkpaiarticledownload889708 diakses pada tanggal 3 Desember 2012 pukul 09.57 WIB. Eko Putro Widoyoko. 2012. “Teknik Penyusunan Instrumen Penelitian”. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN BIJI PEPAYA (Carica Papaya L) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus strain wistar) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

23 199 21

KEPEKAAN ESCHERICHIA COLI UROPATOGENIK TERHADAP ANTIBIOTIK PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH DI RSU Dr. SAIFUL ANWAR MALANG (PERIODE JANUARI-DESEMBER 2008)

2 106 1

EFEKTIFITAS BERBAGAI KONSENTRASI DEKOK DAUN KEMANGI (Ocimum basilicum L) TERHADAP PERTUMBUHAN JAMUR Colletotrichum capsici SECARA IN-VITRO

4 157 1

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

FENOMENA INDUSTRI JASA (JASA SEKS) TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU SOSIAL ( Study Pada Masyarakat Gang Dolly Surabaya)

63 375 2

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25