52
B. Penelitian yang Relevan
1.  Penelitian  yang  dilakukan  oleh  Andriana  Ovi  Kristanti  2012  yang berjudul “Pengaruh Motivasi Belajar, Minat Belajar dan Perhatian Orang
Tua terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri 1  Kalasan  Tahun  Ajaran  20112012”.  Hasil  penelitian  ini  menunjukan
bahwa  1  terdapat  pengaruh  positif  dan  signifikan  Motivasi  Belajar terhadap Prestasi Belajar Akuntansi, ditunjukkan dengan koefisien korelasi
r
x1,y
sebesar 0,509, koefisien determinasi  r
2 x1,y
sebesar 0,259 dan t
hitung
sebesar  5,350t
tabel
1,980.  2  terdapat  pengaruh  positif  dan  signifikan Minat  Belajar  terhadap  Prestasi  Belajar  Akuntansi,  ditunjukkan  dengan
koefisien korelasi r
x2.y
sebesar 0,511 koefisien determinasi r
2 x2y
sebesar 0,261  dan  t
hitung
sebesar  5,350t
table
1,980.  Penelitian  yang  dilakukan  oleh Andriana  Ovi  Kristanti  dengan  penelitian  ini  memiliki  persamaan  yaitu
sama-sama  menggunakan  variabel  bebas  Motivasi  Belajar  dan  Minat Belajar dan variabel terikat Prestasi Belajar Akuntansi. Perbedaannya pada
variabel  bebas  lainnya,  dalam  penelitian  Andriana  Ovi  Kristanti  variabel bebas lainnya adalah Perhatian Orang Tua sedangkan dalam penelitian ini
variabel bebas lainnya adalah Lingkungan Teman Sebaya. 2.  Penelitian yang dilakukan oleh Rita Dewi Anggraini 2017 yang berjudul
“Pengaruh  Motivasi  Belajar  dan  Lingkungan  Teman  Sebaya  Terhadap Prestasi  Belajar  Akuntansi  Siswa  Kelas  XI  IPS  SMA  N  1  Pleret  Tahun
Ajaran 20162017”. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa 1 Terdapat pengaruh  positif  Motivasi  Belajar  terhadap  Prestasi  Belajar  Akuntansi
53 yang  ditunjukkan  dengan  nilai  r
x y
=0,553;  r
2 x1y
=0,306;  t
hitung
5,308;  t
tabel
1,998  pada  taraf  signifikansi  5.  2  Terdapat  pengaruh  positif Lingkungan  Teman  Sebaya  terhadap  Prestasi  Belajar  Akuntansi  yang
ditunjukkan dengan nilai  r
x2y
= 0,434; r
2 x2y
= 0,188; t
hitung
3,852; t
tabel
1,998 pada  taraf  signifikansi  5.    Penelitian  yang  dilakukan  oleh  Rita  Dewi
Anggraini  dengan  penelitian  ini  memiliki  persamaan  yaitu  sama-sama menggunakan  variabel  bebas  Motivasi  Belajar  dan  Lingkungan  Teman
Sebaya dan variabel terikat Prestasi Belajar Akuntansi. Perbedaannya pada variabel  bebas  lainnya,  dalam  penelitian  ini  menggunakan  variabel  bebas
lainnya  yaitu  Minat  Belajar,  sedangkan  dalam  penelitian  yang  dilakukan oleh  Rita  Dewi  Anggraini  hanya  menggunakan  variabel  bebas  Motivasi
Belajar dan Lingkungan Teman Sebaya.
3.
Penelitian  yang  dilakukan  oleh  Muhammad  Ilyas  2014  yang  berjudul “Pengaruh  Motivasi  Belajar  dan  Lingkungan  Belajar  terhadap  Prestasi
Belajar  Akuntansi  Siswa  Kelas  XI  IPS  SMA  Negeri  1  Ngaglik  Tahun Ajaran 20132014. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh
positif dan signifikan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa  Kelas  XI  IPS  SMA    Negeri  1  Ngaglik  Tahun  Ajaran  20132014
dengan nilai r
x1y
0,384, r
2 x1y
0,147 dan t
hitung
4,010t
tabel
1,658 pada taraf  signifikansi  5;  Penelitian  yang  dilakukan  oleh  muhammad  Ilyas
dengan penelitian ini memiliki persamaan yaitu sama-sama menggunakan variabel  bebas  Motivasi  Belajar  dan  variabel  terikat  Prestasi  Belajar
Akuntansi.  Perbedaannya  pada  variabel  bebas  lainnya,  dalam  penelitian
54 Muhammad  Ilyas  variabel  bebas  lainnya  adalah  Lingkungan  Belajar
sedangkan  dalam  penelitian  ini  variabel  bebas  lainnya  adalah  Minat Belajar dan Lingkungan Teman Sebaya.
C. Kerangka Berpikir