Sejarah Masyarakat Sikka DESKRIPSI KEADAAN BAHASA SIKKA

21 Tabel 2. Luas Panen, Produktivitas Tanaman Pangan Kabupaten Sikka No. Tanaman Pangan Luas Panen Produkfivitas kuintalhektar Produksi ton 1 Padi Ladang 7.148 1.6795 23,49 2 Jagung 13.659 29.470 21,57 3 Ubi kayu 7.682 72.063 93,80 4 Padi Sawah 3.214 9.768 30,39 Sumber: BPS Kabupaten Sikka 2016 Tabel 3. Produksi Perikanan Tangkap dikabupaten Sikka ton No Jenis Perikanan Jumlah 1 Perikanan laut 13800,24 2 Perairan umum - Sumber: BPS Kabupaten Sikka 2016

2.3.3 Pendidikan

Jumlah sekolah, guru, dan murid di kabupaten Sikka dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 4. Jumlah Sekolah, Guru, dan Murid di Sikka No Tingkat Pendidikan Sekolah Guru Murid 1 SDMI 341 3514 48106 2 SLTPMTS 81 17700 1294 3 SMUMA 21 8886 8886 Sumber: BPS Kabupaten Sikka 2016

2.3.4 Keadaan Budaya dan Tradisi

Terdapat lima kelompok adat budaya yang masing-masing memiliki pakaian, kesenian, tari-tarian dan ritual yang khas. Lima kelompok adat budaya tersebut dapat dirinci sebagai berikut. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 22 Pertama, Adat Budaya Lio: masyarakat yang mendiami bagian barat Kabupaten Sikka. Pakaian adat Lio busana wanita dikenal dengan lawo-lambu dan busana pria dikenal dengan regi-semba-lesu. Kesenian khas adalah tarian ga’i atau gawi yang mengungkapkan pentingnya kebersamaan dalam menantang alam dan merenda kehidupan. G a’i atau gawi aslinya ditarikan dengan iringan tempurung kelapa. Kedua, Adat Budaya Sikka Krowe: masyarakat yang mendiami bagian tengah kabupaten Sikka. Busana adat perempuan Sikka-Krowe terdiri dari utang, dong , dan labu . Tatanan rambut disebut konde . Sementara busana pria terdiri dari liparagi, lensu dan labu. Tarian adatnya disebut soka hegong , yang diiringi musik tradisioanal gong waning . Ketiga, Adat Budaya Palue: masyarakat yang mendiami pulau Palue. Masyarakat Palue memiliki ritus adat unik Patikarapau yakni upacara pemberian makan kepada nenek moyang berupa penyembelihan kerbau. Acara ini kerap disatukan dengan peresmian perahu besar yang dibuat digunung, dan pada saat ritual Patikarapau perahu ini digotong kelaut. Busana adat Palue disebut Tama Koka . Terdapat dua tarian besar di Palue yaitu tarian Misa dan Togo . Keempat, Adat Budaya MuhangTana Ai: masyarakat yang mendiami bagian paling timur Kabupaten Sikka. Pakaian dan tarian budaya Muhang sama dengan Sikka Krowe, yang membedakan adalah dialek bahasa dan ritual adat. Kelima, Adat Budaya BajoBugis: umumnya mendiami pesisir pantai. Budaya ini dibawa oleh perantau yang berasal dari Bone, Buton, Bugis dan Bajo PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI