Wawancara dengan Informan VIII

2.8 Wawancara dengan Informan VIII

1. Selain sebagai ibu rumah tangga, Ibu juga bekerja. Bagaimana Ibu membagi waktu untuk tanggung jawab rumah tangga dan pekerjaan? Apakah Ibu terlambat pergi kerja karena sibuk mengurus keluarga? Jawab: Saya bangun jam 4, menyelesaikan pekerjaan rumah sesempatnya dan dibantu anak dan saya tidak pernah terlambat kerja. 2. Apakah jenis pekerjaan Ibu? Bagaimana beban kerja yang diberikan oleh pimpinan? Apakah terselesaikan dengan waktu yang telah ditetapkan? Jawab: Saya dulu kerjanya memupuk dan menyemprot. Tetapi sekarang dibagian dongkel akar atau pohon yang mengganggu pertumbuhan pohon kelapa sawit. Karena saya memiliki riwayat penyakit. Jika disuruh memilih saya lebih baik kerja menyemprot. karena lebih mudah dibandingkan mendongkel. Kalau saya mulai merasa lelah maka saya akan istirahat dan tidak terlalu memaksakan untuk terus bekerja. Pekerjaan yang kami lakukan itu tidak langsung selesai. Selesainya pekerjaan itu sekitar 2-3 hari. 3. Apa yang ibu rasakan ketika bekerja dengan beban kerja yang berat? Jawab: Karena saya punya penyakit, maka saya selalu waspada agar saya tetap bisa kerja dan tidak sakit ditempat kerja. jika saya banyak fikiran maka saya akan pingsan atau lemas tiba-tiba. bahkan rasa lelah ini menimbulkan rasa malas bekerja. 4. Apakah waktu tidur ibu terganggu karena pekerjaan? Jawab: Memang waktu tidur saya terganggu karena saya takut bangun kesiangan. Jadi sering terbangun tengah malam hingga beberapa kali. 5. Apakah ibu merasa tertekan ketika dimarahi pimpinan? Jawab: Saya kalau dimarahi pimpinan tidak merasa tertekan. Biasa saja. Universitas Sumatera Utara 6. Bagaimana pola makan ibu sehari-hari? Jawab: Pola makan saya bertambah karena kelelahan. Nanti kadang-kadang malam hari makan cemilan lagi. 7. Bagaimana ibu mengontrol rasa emosi ibu, ketika sedang marah? Jawab: Kalau saya sudah bertemu dengan teman-teman maka marah saya jadi hilang. 8. Bagaimana kondisi lingkungan sosial saat ibu bekerja? Jawab: Lingkungan di lapangan bagus. Teman kerjanya ramah dan kompak, juga bisa diajak kerja sama. 9. Ketika ada masalah keluarga seperti ; sanak saudara meninggal atau pesta pernikahan, apakah akan memperngaruhi pekerjaan Ibu? Jawab: Jika ada masalah yang menyangkut keluarga, jika kemalangan biasanya saya libur mengambil cuti. Tetapi kalau untuk pesta pernikahan saya tetap kerja.

2.9 Wawancara dengan Informan IX

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Stres Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada PT Perkebunan Nusantara III Kantor Pusat Medan

10 68 125

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KOMITMEN KERJA KARYAWAN PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA VII UNIT USAHA PEMATANG KIWAH

3 11 65

Pengaruh Program Keselamatan dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Bah Butong (Studi pada PT Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Bah Butong Kecamatan Sidamanik Kabupaten Simalungun)

1 24 117

PENGARUH KONFLIK PERAN GANDA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA POLISI WANITA Pengaruh Konflik Peran Ganda Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Polisi Wanita Di Polresta Surakarta.

1 18 17

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 10

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 2

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 8

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 28

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 3

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 38