Penelitian Terdahulu Variabel Stres Kerja sebagai variabel Y Tabel 4.8

9. Pahami tugas dan kewajiban sebagai karyawan, mungkin inilah yang jelas-jelas akan mengurangi stres yang dialami di tempat kerja. Dengan mengetahui kewajiban akan mampu mengatur waktu dan rutinitas sehingga peluang stres akan mengecil 10. Selain itu dapat pula di atasi dengan kekuatan yang bersumber dari dalam diri sendirikekuatan yang datang dari dalam diri, berupa: keberanian menerima cobaan dengan berdoa; ikhlas menerima akan membantu menyelesaikan masalah; mampu mengendalikan persaan; lebih mementingkan kesehatan badan; mampu sebagai pendengar yang baik; mendengar keluhan orang; mampu menempatkan diri sebagai sahabat bagi orang yang sedang menghadapi musibah; mengupayakan mendapat dukungan dari keluarga dalam menghadapi berbagai masalah sulit; mampu bereaksi cepat dalam menghadapi masalah-masalah; mampu menyelesaikan setiap masalah selangkah demi selangkah; bilamana perlu mengubah filosofi kehidupan, selalu positif thingking; selalu bersyukur bilamana menghadapi masalah; selalu senyum dalam menghadapi berbagai masalah.

2.4 Penelitian Terdahulu

Penelitian terdahulu yang digunakan dalam penelitian ini dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 2.1 Daftar Penelitian Terdahulu Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Penelitian Metode Penelitian Hasil Penelitian Kumar Suni 2009 Role of Emotional Intelligence in Managing Stress and Anxiety at Workplace Variabel bebas Emotional Intelligence X Variabel terikat Stress and anxiety Y Methode descriptive statistics, correlation and regression The emotional intelligence correlate negatively with stress and the variable of stress and anxiety Muchti Yuda Pratama 2010 Hubungan Antara Konflik Peran Ganda Dengan Stres Kerja Pada Wanita Bekerja Variabel bebas Konflik Peran GandaX Variabel terikat Setres Kerja Y Pearson Product Moment Terdapat hubungan positif antara konflik peran ganda dengan stress kerja pada wanita bekerja Hamideh Sherafat mandyari 2012 The Relationship Between Emotional Intelligence and Job Stress Variabel bebas Emotional Intelligence X Variabel terikat Job Stress Y Methode of descriptive statistics There significant relationship between emphaty and social skill and job stress. there is not significant relationship between self control and motivation and job stress Zeynep Kalyoncu 2012 Analysis of The Relationship Between Emotional Intelligence and Stress Caused by The Organisation : A Study of Nurses Variabel bebas Emotinal Intelligence X Variabel terikat Stress Y Regression Analysis A significant relationship between emotional intelligence an stress Purnomo 2013 Hubungan antara konflik peran ganda dengan stres kerja pada perawat wanita yang sudah menikah Variabel bebas Konflik Peran Ganda X Variabel terikat Stres Kerja Y Korelasi Product Moment Tidak ada hubungan antara konflik peran ganda dengan stres kerja pada perawat yang sudah menikah Fridawati Raslin Bangun 2014 Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Dukungan Sosial terhadap Stres Kerja pada Tenaga Kerja Wanita PT Karwikarya Variabel bebas Konflik Peran Ganda X 1 Dukungan Sosial X 2 Analisis Univariat, Bivariat, Multivariat Terdapat pengaruh positif antara variabel konflik peran ganda dan dukungan sosial terhadap setres kerja Universitas Sumatera Utara Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Penelitian Metode Penelitian Hasil Penelitian wisman graha tanjungpinang provinsi kepulauan riau Variabel terikat Setres Kerja Y wanita PT. Karwikarya Sarita Joshi 2014 Stress Duo to Dual Role of Working Women Variabel bebas Dual Role X Variabel bebas Stress Y Measure of Central Tendency Analysis Descriptive 60 suffer with stress related diseases. most of them have full support from family. 70 agreed that they have stress due to upgradationof education in the institute. 85 managed their stress by watching television. Dita Fitrisia Sari 2015 Pengaruh Konflik Peran Ganda Terhadap Stres Kerja Pada Karyawan Wanita Di Dinas Pertanian Provinsi Sumatera Utara Variabel bebas Konflik Peran Ganda X Variabel terikat Setres Kerja Y Analisis Regresi Linear Berganda Secara parsial variabel work family conflict berpengaruh positif dan signifikan terhadap stres kerja Delia 2015 Pengaruh Komponen Kecerdasan Emosional Terhadap Tingkat Setres Kerja Auditor pada Kantor Akuntan Publik KAP Di Pekanbaru dan Medan Variabel bebas Kecerdasan Emos X Variabel terikat Setres Kerja Y Analisis Regresi Berganda Komponen kecerdasan emosional berpengaruh secara negatif dan tidak signifikan terhadap stres kerja

2.5 Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Stres Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada PT Perkebunan Nusantara III Kantor Pusat Medan

10 68 125

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KOMITMEN KERJA KARYAWAN PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA VII UNIT USAHA PEMATANG KIWAH

3 11 65

Pengaruh Program Keselamatan dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Bah Butong (Studi pada PT Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Bah Butong Kecamatan Sidamanik Kabupaten Simalungun)

1 24 117

PENGARUH KONFLIK PERAN GANDA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA POLISI WANITA Pengaruh Konflik Peran Ganda Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Polisi Wanita Di Polresta Surakarta.

1 18 17

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 10

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 2

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 8

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 28

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 3

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 38