Hubungan Faktor Quality of Work Life dengan Kinerja Perawat Pelaksana

2 Mengevaluasi praktik keperawatan dengan dibanding-kan standar kepera-watan 30 38,0 38 48,1 11 13,9 3 Membuat rencana lanjutan jika hasil tindakan keperawa- tan tidak memuas-kan pasien 33 41,8 43 54,4 3 3,8 4 Melakukan evaluasi secara terus-menerus 41 51,9 38 48,1

4.5. Analisis Bivariat

Untuk mengidentifikasi hubungan variabel Quality of work life yaitu keterlibatan karyawan, pengembangan karir, penyelesaian masalah, komunikasi, fasilitas yang tersedia, rasa aman terhadap pekerjaan, keselamatan lingkungan kerja, kompensasi yang seimbang, dan rasa bangga terhadap institusi dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan, dapat dilihat sebagai berikut :

4.5.1. Hubungan Faktor Quality of Work Life dengan Kinerja Perawat Pelaksana

di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan Berdasarkan hasil analisis statistik uji Chi Square diketahui bahwa : a. Terdapat hubungan keterlibatan karyawan dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,0430,05. b. Terdapat hubungan pengembangan karir dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,0000,05. c. Tidak terdapat hubungan penyelesaian masalah dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,0880,05. Tabel 419. Lanjutan Universitas Sumatera Utara d. Tidak terdapat hubungan komunikasi dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,1380,05. e. Tidak terdapat hubungan fasilitas yang tersedia dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,0600,05. f. Terdapat hubungan rasa aman terhadap pekerjaan dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,0030,05. g. Tidak terdapat hubungan keselamatan lingkungan kerja dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,1190,05. h. Terdapat hubungan kompensasi yang seimbang dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,0390,05. i. Terdapat hubungan rasa bangga terhadap institusi dengan kinerja perawat pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan p=0,0100,05. Tabel 4.20. Hubungan Faktor Quality of Work Life dengan Kinerja Perawat Pelaksana di Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Kesdam IBB Medan Quality of Work Life Kinerja Perawat Pelaksana ρ Kadang- kadang Sering Selalu n n n Keterlibatan Karyawan 0,043 Tidak Setuju Setuju Sangat Setuju 3 0,0 0,0 0,9 12 15 7 10,8 13,3 9,9 13 16 13 13,3 16,5 12,2 Pengembangan Karir 0,000 Tidak Setuju 0,0 17 7,3 0,0 Setuju 2 0,9 13 10,3 9 12,8 Sangat Setuju 1 1,4 4 16,4 33 20,4 Penyelesaian Masalah 0,088 Sangat Tidak Setuju 0,0 6 3,0 1 3,7 Tidak Setuju 1 1,2 15 13,3 15 16,5 Setuju 1 1,0 11 11,2 14 13,8 Sangat Setuju 1 0,6 2 6,5 12 8,0 Universitas Sumatera Utara Komunikasi 0,138 Sangat Tidak Setuju 0,0 2 2,6 4 3,2 Tidak Setuju 1 1,1 16 12,5 12 15,4 Setuju 0,0 12 9,9 11 12,2 Sangat Setuju 2 0,8 4 9,0 15 11,2 Fasilitas yang Tersedia 0,060 Sangat Tidak Setuju 0,0 2 2,2 3 2,7 Tidak Setuju 0,0 12 8,6 8 10,6 Setuju 1,0 14 11,6 13 14,4 Sangat Setuju 3 1,0 6 11,6 18 14,4 Rasa Aman terhadap Pekerjaan 0,003 Tidak Setuju 1 1,1 21 12,9 8 15,9 Setuju 2 1,4 11 15,9 24 19,7 Sangat Setuju 0,0 2 5,2 10 6,4 Keselamatan Lingkungan Kerja 0,119 Sangat Tidak Setuju 0,0 1 0,9 1 1,1 Tidak Setuju 0,0 13 7,7 5 9,6 Setuju 1 1,1 12 12,5 16 15,4 Sangat Setuju 2 1,1 8 12,9 20 16,9 Kompensasi yang Seimbang 0,039 Tidak Setuju 0,0 8 5,6 5 6,9 Setuju 0,0 19 18,9 25 23,4 Sangat Setuju 3 0,8 7 9,5 12 11,7 Rasa Bangga terhadap Institusi 0,010 Tidak Setuju 0,0 7 5,2 5 6,4 Setuju 0,0 20 14,6 14 18,1 Sangat Setuju 3 1,3 7 14,2 23 17,5

4.6. Analisis Multivariat