Penerapan Media Flowchart dalam Pembembelajaran Pembuatan Saku Passepoille

62 dalam Kunandar, 2015: 264, penilaian unjuk kerja perlu mempertimbangkan hal-hal berikut : a Langkah-langkah kinerja yang diharapkan dilakukan siswa untuk menunjukkan kinerja dari suatu kompetensi. b Kelengkapan dan ketepatan aspek yang akan dinilai dalam kinerja tersebut. c Kemampuan khusus yang diperlukan untuk menyelesaikan tugas. d Upaya kemampuan yang akan dinilai tidak terlalu banyak sehinggga semua dapat diamati. e Kemampuan yang akan dinilai diurutkan berdasarkan urutan yang akan diamati. f Peserta didik telah memperoleh semua bahan, alat, instrumen, gambar- gambar, atau semua peralatan penyelesaian tes. g Peserta didik harus mengetahui apa yang harus dikerjakan, berapa lamanya waktu serta aspek apa saja yang akan dinilai. h Guru sebaiknya jangan memberi bantuan kepada peserta didik, kecuali menjelaskan petunjuk mengarjakan tes.

5. Penerapan Media Flowchart dalam Pembembelajaran Pembuatan Saku Passepoille

Penerapan media flowchart dalam pembelajaran pembuatan saku passepoille yang dilakukan di penelitian quasi eksperimen ini adalah sebagai berikut : 63 1 Kegiatan Pendahuluan a Memotivasi 1 Guru mengucapkan salam b Apresiasi 1 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran 2 Guru memberikan pertanyaan seputar saku 2 Kegiatan Inti a Mengamati 1 Guru memberikan tugas kepada siswa untuk megamati komponen- komponen saku passepoille, arah serat kain, cara menempel vislin, membuat tanda jahitan lubang saku, langkah-langkah membuat saku passepoille, ukuran stikan, media flowchart saku passepoille kepada siswa 2 Siswa secara bergantian mengamati komponen-komponen saku passepoille, arah serat kain, cara menempel vislin, membuat tanda jahitan lubang saku, langkah-langkah membuat saku passepoille, ukuran stikan pada media flowchart saku passepoille dengan panduan yang diberikan guru. b Menanya 1 Guru memberika kesempatan kepada siswa untuk bertanya seputar pembuatan saku passepoille 2 Siswa merespon kesempatan yang diberikan oleh guru untuk bertanya 64 c Eksperimen 1 Guru memberikan tugas kepada siswa untuk membuat saku passepoille 2 Siswa mulai menyiapkan komponen-komponen untuk membuat saku passepoille 3 Guru membimbing siswa dalam mengerjakan pembuatan saku passepoille 4 Siswa melaksanakan proses pembuatan saku passepoille dengan bantuan media flowchart saku passepoille d Mengasosiasi 1 Guru memeriksa hasil pekerjaan siswa 2 Siswa menunjukkan hasil pekerjaannya pada guru e Mengkomunikasi 1 Guru memberikan evaluasi terhadap pekerjaan siswa 2 Siswa mendengarkan evaluasi dari guru 3 Guru memberikan soal post test essay 4 Siswa mengerjakan soal post test secara mandiri 3 Penutup 1 Guru membuat kesimpulan tentang pembuatan saku passepoille 2 Guru menutup kegiatan belajar mengajar dengan mengucapkan salam

B. Kajian Penelitian yang Relevan

Penelitian yang peneliti anggap relevan dengan penelitian yang kami lakukan yaitu hasil penelitian dari Ria Kusrini, Ria Nur Rahmawati, Prima