Kualitas Informasi Siklus Informasi

Gambar 2.2 Siklus Informasi Kadir, 2002:32 2.4 Konsep Dasar Sistem Informasi 2.4.1 Pengertian Sistem Informasi Sistem informasi adalah kombinasi antara prosedur kerja, informasi, orang, dan teknologi yang diorganisasikan untuk mencapai tujuan dalam sebuah organisasi. Sistem informasi dapat didefinisikan sebagai suatu sistem di dalam suatu organisasi yang merupakan kombinasi dari orang-orang, fasilitas, teknologi, media prosedur-prosedur dan pengendalian yang ditujukan untuk mendapatkan jalur komunikasi penting, memproses tipe transaksi rutin tertentu, memberi sinyal kepada manajemen dan yang lainnya terhadap kejadian-kejadian internal dan eksternal yang penting dan Masukan Data Proses Model Keluaran Informasi Peneriman Tindakan Keputusan Hasil Tindakan Data Ditangkap Basis Data menyediakan suatu dasar informasi untuk pengambilan keputusan. Alter,1992

2.4.2 Komponen Sistem Informasi

Komponen sistem informasi terdiri dari 6 komponen yaitu : Kadir, 2002:70 1. Hardware dalam komponen sistem informasi dapat di golongkan menjadi beberapa bagian, yaitu: a. Peralatan penyimpanan data Disk merupakan perangkat yang paling sering digunakan sebagai peralatan penyimpanan. Disk diorganisasikan berupa silinder-silinder dengan tiap permukaan terdapat head yang ditumpuk secara vertikal. Head terdiri dari beberapa track. Track terbagi menjadi sektor-sektor. b. Peralatan input merupakan alat yang digunakan untuk menerima input. c. Peralatan output merupakan suatu alat keluarantampilan suatu data setelah mengalami proses. 2. Software merupakan kumpulan dari perintah atau fungsi yang ditulis denganaturan tertentu untuk memerintahkan komputer melaksanakan tugas tertentu. 3. Komunikasi Data merupakan komponen dari informasi yang akan diproses lebih lanjut untuk menghasilkan informasi. Komunikasi Data merupakan jembatan penghubung antara manusia dan mesin agar terjadi suatu proses pengolahan data. 4. Prosedur merupakan sekumpulan aturan yang dipakai untuk mewujudkan pemrosesan data dan pembangkitan keluaran yang dikehendaki. 5. Orang merupakan semua pihak yang bertanggung jawab dalam pengembangan sistem informasi, pemrosesan, dan penggunaan keluaran sistem informasi. 6. Basis data database merupakan sekumpulan tabel, hubungan, dan lain-lain yang berkaitan dengan penyimpanan data. 2.5 Konsep Dasar Sistem Informasi Manajemen Sumber Daya Manusia 2.5.1 Pengertian Manajemen