Tujuan dan Ruang Lingkup SIM dan LMS

Pedoman Umum 37 1 Penyelenggara kegiatan Bimtek Pengelola Sistem Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Tingkat UPT adalah Ditjen GTK. 2 Fasilitator kegiatan Bimtek Pengelola Sistem Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Tingkat UPT adalah tim pengembang SIM dan LMS Pembinaan Karier Guru serta tim pengembang sistem tes akhir. 3 Peserta Bimtek Pengelola Sistem Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Tingkat UPT adalah operator UPT, admin LMS, panitia kelas, dan admin tes akhir dari setiap UPT Pusat penyelenggara Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi. 4 Bimtek Pengelola Sistem Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Tingkat UPT diselenggarakan dengan pola 33 JP selama 4 hari. 5 Output: tersedianya operator UPT, admin LMS, dan panitia kelas yang terampil dalam mengoperasikan dan mengelola SIM dan LMS Pembinaan Karier Guru. 6 Tempat: PPPPTK, LPPPTK KPTK, Hotel, atau tempat lain yang ditetapkan. 7 Struktur Program Bimtek Pengelola Sistem Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Tingkat UPT dijelaskan pada tabel 3.9 Tabel 3.9 Struktur Program Bimtek Pengelola Sistem Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Tingkat UPT No Materi Waktu JP UMUM 3 1 Kebijakan Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 2 2 Orientasi Pembekalan Admin 1 POKOK 3 Petunjuk Teknis Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 4 4 Pengenalan Sistem pada Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 6 a. Pengenalan Sistem Informasi Manajemen 2 Pedoman Umum 38 No Materi Waktu JP b. Pengenalan Learning Management System 2 c. Pengenalan Umum Sistem Tes Akhir 2 5 Pengelolaan Sistem pada Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 18 Kelas Admin a. Pengelolaan Akun Pengguna b. Penyiapan data master c. Pengelolaan Kelas d. Penjadwalan Tes AwalTes Akhir e. Sistem Penilaian f. Tata kelola konten pembelajaran g. Aplikasi mobile Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Kelas a. Persiapan dan Pemantauan TUK b. Instalasi dan Pengoperasian Server Tes Akhir c. Instalasi dan Pengoperasian Client Tes Akhir d. Simulasi Ujian Tes Ahir e. Troubleshouting Tes Akhir PENUNJANG 6 Penyusunan Rencana Tindak Lanjut 2 Total 33 Catatan: Deskripsi masing-masing materi tercantum pada buku pegangan pembekalan admin b. Bimtek Pengelolaan SIM Pembinaan Karier Guru Tingkat Dinas 1 Penyelenggara kegiatan Bimtek Pengelola SIM Pembinaan Karier Guru Tingkat Provinsi adalah Dinas Pendidikan Provinsi dengan menggunakan dana dekonsentrasi. 2 Fasilitator kegiatan Bimtek Pengelola SIM Pembinaan Karier Guru Tingkat Dinas adalah operator UPT, admin LMS, dan panitia kelas dari setiap UPT penyelenggara Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi yang telah mengikuti Bimtek Pengelola SIM Pembinaan Karier Guru Tingkat UPT. 3 Peserta Bimtek Pengelola SIM Pembinaan Karier Guru Tingkat Dinas adalah operator dinas, panitia kelas perwakilan komunitas GTK, dan operator TUK Dinas Pendidikan Provinsi KabupatenKota. 4 Bimtek Pengelola SIM Pembinaan Karier Guru Tingkat Provinsi Pedoman Umum 39 diselenggarakan dengan pola 22 JP selama 3 hari. 5 Output: tersedianya operator dinas dan operator TUK yang terampil dalam mengoperasikan dan mengelola SIM Pembinaan Karier Guru. 6 Tempat: PPPPTK, LPPPTK KPTK, Balai, Hotel, atau tempat lain yang ditetapkan. 7 Struktur Program Bimtek Pengelola SIM Pembinaan Karier Guru Tingkat Dinas dijelaskan pada tabel 3.10 Tabel 3.10 Struktur Program Bimtek Pengelola SIM Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi Tingkat Dinas No Materi Waktu JP UMUM 1 Kebijakan Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 2 2 Orientasi Pembekalan Admin 1 POKOK 3 Petunjuk Teknis Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 3 4 Pemanfaatan Sistem Informasi Manajemen Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 8 5 Pemanfaatan Sistem Tes Akhir Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi 6 PENUNJANG 6 Penyusunan Rencana Tindak Lanjut 2 Total 22 Catatan: Deskripsi masing-masing materi tercantum pada buku pegangan pembekalan admin

E. Perangkat Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi

Perangkat Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi yang disiapkan sebagai pegangan untuk NSPengampu, INMentor, dan guru adalah sebagai berikut. Pedoman Umum 40 Tabel 3.11 Tabel Perangkat Program Pembinaan Karier Guru melalui Peningkatan Kompetensi