Metode Analisis Data METODE PENELITIAN

Tingkat Pendidikan Pendidikan formal yang dijalani atau pernah dijalani oleh responden 0. Rendah SD, SLTP 1. Sedang SMU Ordinal Pekerjaan Kegiatan yang dilakukan kepala keluarga bersifat menghasilkan uang dan bertujuan untuk memenuhi kebutuhan keluarga 0. Nelayan 1. Wiraswasta Nominal Solidaritas Komunal Kesetiakawanan sosial yang diaplikasikan dalam kelompok sosial yang memiliki identitas yang sama in-group 0. Rendah jumlah skor 6 1. Tinggi jumlah skor ≥ 6 Ordinal Tingkat Pengetahuan Tingkat pengetahuan responden tentang pemanfaatan pelayanan kesehatan di Puskesmas 0. Kurang 50 1. Sedang 50-75 2. Baik 76-100 Ordinal Sikap Respon seseorang terhadap pelayanan kesehatan puskesmas 0. Kurang 50 1. Sedang 50-75 2. Baik, 76-100 Ordinal Persepsi Proses dimana seseorang mengorganisasikan dan menginterpretasikan sensasi yang dirasakan dengan tujuan untuk memberikan makna terhadap lingkungannya dalam pemanfaatan pelayanan kesehatan di puskesmas 0. Kurang 50 1. Sedang 50-75 2. Baik, 76-100 Ordinal

3.7 Metode Analisis Data

1. Analisis Univariat Analisis univariat dilakukan untuk mendapatkan gambaran tentang distribusi frekuensi faktor predisposi yang meliputi faktor demografi umur, Universitas Sumatera Utara jenis kelamin, dan jumlah anggota keluarga, struktur sosial tingkat pendapatan, tingkat pendidikan, pekerjaan dan solidaritas komunal, perilaku tingkat pengetahuan, sikap dan persepsi serta variabel dependen pemanfaatan pelayanan puskesmas. 2. Analisis Bivariat Analisis bivariat digunakan untuk melihat sejauh mana hubungan faktor predisposisi, yang meliputi faktor: demografi umur, jenis kelamin, dan jumlah anggota keluarga, struktur sosial tingkat pendapatan, tingkat pendidikan, pekerjaan dan solidaritas komunal, perilaku tingkat pengetahuan, sikap dan persepsi dengan variabel dependen pemanfaatan pelayanan puskesmas dengan menggunakan uji Chi-Square. 3. Analisis Multivariat Analisis multivariat adalah untuk melihat pengaruh antara faktor predisposisi, yaitu faktor: demografi umur, jenis kelamin dan jumlah anggota keluarga, struktur sosial tingkat pendapatan, pekerjaan, pendidikan dan solidaritas komunal dan perilaku tingkat pengetahuan, sikap dan persepsi terhadap pemanfaatan pelayanan kesehatan di Puskesmas Panipahan Kecamatan Pasir Limau Kapas, Kabupaten Rokan Hilir, Provinsi Riau. Dari hasil uji tersebut dapat diketahui pengaruh variabel independen yang paling dominan terhadap variabel dependen dengan menggunakan uji regresi logistik ganda dengan metode Backward Stepwise. Universitas Sumatera Utara

BAB 4 HASIL PENELITIAN

4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian 4.1.1 Letak Geografis Puskesmas Panipahan terletak di Kecamatan Pasir Limau Kapas, Kabupaten Rokan Hilir, Provinsi Riau. Wilayah kerja mencakup 4 Kepenghuluan, yaitu: - Kepenghuluan Pasir Limau Kapas - Kepenghuluan Sei Daun - Kepenghuluan Panipahan - Kepenghuluan Teluk Pulai Sebagian besar wilayah Kecamatan Pasir Limau Kapas terdiri dari dataran rendah dan rawa-rawa, terutama sepanjang pesisir pantai. Wilayah ini merupakan tanah gambut dan hutan bakau, sehingga sulit dibudidayakan di bidang pertanian, kecuali sebagian wilayah di Kepenghuluan Teluk Pulai dan sebagian besar di Kepenghuluan Sei Daun merupakan daerah pertanian yang cukup baik untuk penanaman padi, sehingga Kepenghuluan Sei Daun merupakan satu-satunya daerah penghasil padi di Kecamatan Pasir Limau Kapas, sedangkan sebagian besar penduduk Kecamatan Pasir Limau Kapas merupakan nelayan tradisional.

4.1.2 Jumlah Penduduk dan Kepala Keluarga pada Wilayah Kerja

Jumlah penduduk Kecamatan Pasir Limau Kapas pada tahun 2007 tercatat 39.339 jiwa, dengan laju pertumbuhan penduduk sebesar 1,94 pertahun. 48 Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Determinan Pemanfaatan Pelayanan Rawat Jalan Di Puskesmas Batang Toru Kecamatan Batang Toru Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2015

9 66 113

Pengaruh Faktor Predisposisi, Pemungkin dan Kebutuhan terhadap Pemanfaatan Pelayanan Jampersal di Wilayah Kerja Puskesmas Parongil Kabupaten Dairi

5 67 131

Gambaran Peran Keluarga Terhadap Penderita Tbc Di Wilayah Kerja Puskesmas Kota Datar Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang Provinsi Sumatera Utara 2013

1 61 152

Pemanfaatan Modal Sosial Nelayan Etnis Tionghoa (Studi Pada : Nelayan Etnis Tionghoa di Bagansiapiapi Kabupaten Rokan Hilir, Riau)

0 55 116

Pengaruh Sosiodemografi, Sosiopsikologi dan Pelayanan Kesehatan terhadap Pemanfaatan Puskesmas oleh Masyarakat Raja Maligas Kec. Hutabayu Raja Kabupaten Simalungun

6 120 176

Gambaran Distribusi Penyakit ISPA Pada Balita Di Puskesmas Sadabuan Kabupaten Tapanuli Selatao Tahun 2000

1 28 87

Determinan Pemanfaatan Puskesmas Oleh Masyarakat Di Wilayah Kerja Puskesmas Talun Kenas Kecamatan STM Hilir Kabupaten Deli Serdang Tahun 2003

9 116 77

Persepsi Tenaga Kesehatan Di Puskesmas Terhadap Pelayanan Kefarmasian Sesuai PP No. S1 Tahun 2009

1 47 57

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan - Pengaruh Faktor Predisposisi, Pemungkin dan Kebutuhan terhadap Pemanfaatan Pelayanan Jampersal di Wilayah Kerja Puskesmas Parongil Kabupaten Dairi

0 0 32

PELAKSANAAN PROGRAM JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT (JAMKESMAS) DI KECAMATAN TANAH PUTIH KABUPATEN ROKAN HILIR PROVINSI RIAU - Repository IPDN

0 0 14