Aspek-aspek Bimbingan Pribadi Bimbingan Pribadi

Dalam hal ini peneliti membuat pernyataan-peryataan tertulis dan bentuknya angket untuk dijawab oleh responden. Bentuk angket adalah angket tertutup, yaitu angket yang pernyataan-pernyataannya menggunakan teknik pilihan yang sudah ada pilihan jawabannya, sehingga responden tinggal memilih jawaban yang dikehendaki. Teknik angket digunakan untuk Pada penyusunan angket, peneliti membuat kisi-kisi yang dapat dilihat pada lampiran 1, dan item dari kisi-kisi instrumen pada tabel 3.2. Pembuatan kuesioner penelitian ini tidak mencakup semua indikator pada aspek tata tertib di SMA N 1 Temon karena kuisioner ini dibuat berdasarkan kebutuhan siswa di sekolah. Tabel 3.2 Tabel Kisi-kisi Instrumen Tingkat Kedisiplinan terhadap Tata Tertib Studi Deskriptif Pada Siswa Kelas XI SMA N 1 Temon Kulon Progo Tahun Ajaran 20162017 dan Implikasinya Terhadap Bimbingan Pribadi Va ria be l Aspek Indikator Nomor Item Jumlah Favourable Unfourable Ke disi pli na n S iswa 1. Keamanan 1.1 Siswa berperilaku baik disekolah 5,7, 9 36 4 1.2 Siswa menjaga barang milik pribadi dan teman 12,13 14,16 4 1.3 Siswa tidak diperolehkan membawa senjata tajam 10,22,23, 3 1.4 Siswa tidak diperbolehkan mengaktifkan hp saat pelajaran 11.,32, 40,38 4 1.5 Siswa tidak diperbolehkan merokok dan mengkonsumsi miras 18,33,34,35 4 1.6 siwa tidak diperbolehkan membawa kendaraan apabila belum mempunyai SIM 21,37,39 3 2. Kebersihan 2.1 Siswa wajib memelihara kebersihan lingkungan sekolah 29,30 2 2.2 Siswa menjalankan piket sesuai jadwal dan tidak merusak fasilitas 24,27 2 3. Ketertiban 3.1. Siswa wajib menaati tata tertib yang berlaku disekolah dengan datang tepat waktu, mengikuti upacara bendera. 1,19,25 , 31, 44 45 6 3.2. Siswa menggunakan seragam sekolah sesuai jadwal. 20, 26 2 3.3. Siswa wajib membayar SPP dan iuran sekolah. 28 1 3.4. Siswa wajib menata rambut dengan rapi dan sopan. 41,42,43 46 4 4. Ketladanan 4.1. Siswa berperilaku baik 2,3, 8, 3 4.2. dengan menghormati bapak ibu guru. 4,6, 2 4.3. Siswa membuat suasana nyaman disekolah 15,17 2 JUMLAH 46

Dokumen yang terkait

Deskripsi tingkat kedisiplinan siswa terhadap tata tertib sekolah kelas VIII SMP Taman Dewasa Jetis Yogyakarta tahun ajaran 2015/2016 dan implikasi terhadap usulan topik-topik bimbingan pribadi-sosial.

0 0 75

Resiliensi siswa SMA Negeri I Wuryantoro (studi deskriptif pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Wuryantoro tahun ajaran 2015/2016 dan implikasinya terhadap usulan topik-topik bimbingan pribadi-sosial).

0 0 99

Deskripsi tingkat perilaku agresif siswa kelas XI SMK Marsudi Luhur Yogyakarta tahun ajaran 2014/2015 dan implikasinya terhadap usulan topik bimbingan pribadi-sosial.

0 0 92

Deskripsi tingkat kesadaran terhadap kedisiplinan tata tertib sekolah para peserta didik kelas XI SMA Santo Mikael Sleman tahun ajaran 2014/2015 dan implikasinya pada usulan topik-topik bimbingan.

0 1 124

Tingkat konformitas siswa : studi deskriptif pada siswa kelas XI SMK Marsudi Luhur 2 Yogyakarta tahun ajaran 2012/2013 dan implikasinya terhadap usulan topik-topik bimbingan pribadi-sosial.

0 2 121

Kekerasan dalam pacaran: studi deskriptif pada siswa kelas XI SMA N 1 Karangnongko tahun ajaran 2012/2013 dan implikasinya terhadap usulan topik-topik layanan bimbingan pribadi sosial.

0 2 149

Tingkat konformitas siswa studi deskriptif pada siswa kelas XI SMK Marsudi Luhur 2 Yogyakarta tahun ajaran 20122013 dan implikasinya terhadap usulan topik topik bimbingan pribadi sosial

0 0 119

Minat Siswa Kelas XI Terhadap Mata Pelajaran Tata Boga Di SMA N 1 Temon.

0 1 124

geologi regional kulon progo, kabupaten kulon progo, yogyakarta

6 49 9

HUBUNGAN TEMAN BERMAIN DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA KELAS X DAN XI DI SMA NEGERI 1 TEMON KULON PROGO NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Teman Bermain dengan Perilaku Merokok pada Siswa Kelas X dan XI di SMA Negri 1 Temon Kulon Progo - DIGILIB UNISAYOGYA

0 1 12