Pola Pemberian Makan dan Statud Gizi Anak Balita Penderia ISPA di Wilayah Kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara Tahun 2015

(1)

59

FORMULIR METODE RECALL 24 JAM

No. Responden :

Waktu Makanan

Nama Masakan

Bahan Makanan Jenis

Banyaknya

URT g

Pagi / Jam

Snack

Siang / Jam

Snack


(2)

FORMULIR FOOD FREQUENCY

Nama :

No. Responden :

Tanggal :

Nama Bahan Makanan Frekuensi Konsumsi 1x3/har i 4-6 x/mggu 1-3x/mggu

1x/bln Tidak pernah

Makanan Pokok

a. Beras b. Mie c. Roti

Lauk – Pauk :

a. Daging Ayam b. Daging Sapi c. Ikan

d. Telur e. Tempe f. Tahu

Sayuran :

a. Bayam b. kangkung c. Kentang d. wortel

e. Brokoli f. Daun Ubi g. Sawi hijau

Buah–buahan:

a. pepaya b. Pisang c. Mangga d. Semangka


(3)

61

POLA PEMBERIAN MAKAN DAN STATUS GIZI ANAK BALITA PENDERITAINFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT (ISPA) DI PUSKESMAS TANJUNG TIRAMKABUPATEN BATUBARA

TAHUN 2015

Nomor Sampel

a. IdentitasResponden (IbuBalita):

- Nama : ………

- Umur : ………

- Pendidikan : ………

- Pekerjaan : ………

- Penghasilan : ………/bln

b. IdentitasBalita:

- Nama : ………..

- JenisKelamin : ………..

- Umur : ……….. Bulan/ Tahun

c. Status Gizi :

- BeratBadan : ……….. Kg

- TinggiBadan : ………Cm d. Kejadian ISPA padabalita:

- Apakah dalam satu bulan terakhir ini balita mengalami tanda- tanda seperti:

Batuk : Ya/ Tidak (….kali)

Pilek : Ya/ Tidak ( ….kali)


(4)

(5)

(6)

UMUR IBU

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid < 20 tahun 8 12.7 12.7 12.7

20-35 tahun 40 63.5 63.5 76.2

> 35 tahun 15 23.8 23.8 100.0

Total 63 100.0 100.0

PEKERJAAN IBU

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid Ibu Rumah Tangga 55 87.3 87.3 87.3

Wiraswasta 8 12.7 12.7 100.0

Total 63 100.0 100.0

PENDIDIKAN IBU

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid tdk sklh 9 14.3 14.3 14.3

SD 34 54.0 54.0 68.3

SMP 13 20.6 20.6 88.9

SMA 7 11.1 11.1 100.0

Total 63 100.0 100.0

PENGHASILAN IBU

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid <2.075.000 63 100.0 100.0 100.0

>2.075.000 0 0 0 0


(7)

65

JENIS KELAMIN

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid L 23 36.5 36.5 36.5

P 40 63.5 63.5 100.0

Total 63 100.0 100.0

USIA BALITA

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid 12-36 bulan 46 73.0 73.0 73.0

37-59 bulan 17 27.0 27.0 100.0


(8)

umurbalitaK * Karbohidrat Crosstabulation

Karbohidrat Total baik sedang kurang baik umurbalitaK 12-36

bulan

Count 4 28 14 46

% within umurbalitaK 8.7% 60.9% 30.4% 100.0% % within Karbohidrat 66.7% 75.7% 70.0% 73.0% % of Total 6.3% 44.4% 22.2% 73.0% 37-59

bulan

Count 2 9 6 17

% within umurbalitaK 11.8% 52.9% 35.3% 100.0% % within Karbohidrat 33.3% 24.3% 30.0% 27.0% % of Total 3.2% 14.3% 9.5% 27.0%

Total Count 6 37 20 63

% within umurbalitaK 9.5% 58.7% 31.7% 100.0% % within Karbohidrat 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 58.7% 31.7% 100.0%

umurbalitaK * Protein Crosstabulation

Protein Total

baik sedang kurang defisit baik

umurbalitaK 1 Count 17 21 5 3 46

% within umurbalitaK 37.0% 45.7% 10.9% 6.5% 100.0% % within Protein 85.0% 65.6% 71.4% 75.0% 73.0% % of Total 27.0% 33.3% 7.9% 4.8% 73.0%

2 Count 3 11 2 1 17

% within umurbalitaK 17.6% 64.7% 11.8% 5.9% 100.0% % within Protein 15.0% 34.4% 28.6% 25.0% 27.0% % of Total 4.8% 17.5% 3.2% 1.6% 27.0%

Total Count 20 32 7 4 63

% within umurbalitaK 31.7% 50.8% 11.1% 6.3% 100.0% % within Protein 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 31.7% 50.8% 11.1% 6.3% 100.0%

umurbalitaK * VitaminA Crosstabulation

VitaminA Total Sedang Kurang Defisit Sedang

umurbalitaK 1 Count 2 20 24 46

% within umurbalitaK 4.3% 43.5% 52.2% 100.0% % within VitaminA 50.0% 71.4% 77.4% 73.0% % of Total 3.2% 31.7% 38.1% 73.0%

2 Count 2 8 7 17

% within umurbalitaK 11.8% 47.1% 41.2% 100.0% % within VitaminA 50.0% 28.6% 22.6% 27.0% % of Total 3.2% 12.7% 11.1% 27.0%

Total Count 4 28 31 63

% within umurbalitaK 6.3% 44.4% 49.2% 100.0% % within VitaminA 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 6.3% 44.4% 49.2% 100.0%


(9)

67

umurbalitaK * Zink Crosstabulation

Zink Total

sedang kurang defisit sedang

umurbalitaK 1 Count 3 25 18 46

% within umurbalitaK 6.5% 54.3% 39.1% 100.0% % within Zink 50.0% 71.4% 81.8% 73.0% % of Total 4.8% 39.7% 28.6% 73.0%

2 Count 3 10 4 17

% within umurbalitaK 17.6% 58.8% 23.5% 100.0% % within Zink 50.0% 28.6% 18.2% 27.0% % of Total 4.8% 15.9% 6.3% 27.0%

Total Count 6 35 22 63

% within umurbalitaK 9.5% 55.6% 34.9% 100.0% % within Zink 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 55.6% 34.9% 100.0%

umurbalitaK * ZatBesi Crosstabulation

ZatBesi Total

sedang kurang defisit sedang

umurbalitaK 1 Count 6 18 22 46

% within umurbalitaK 13.0% 39.1% 47.8% 100.0% % within ZatBesi 75.0% 78.3% 68.8% 73.0% % of Total 9.5% 28.6% 34.9% 73.0%

2 Count 2 5 10 17

% within umurbalitaK 11.8% 29.4% 58.8% 100.0% % within ZatBesi 25.0% 21.7% 31.3% 27.0% % of Total 3.2% 7.9% 15.9% 27.0%

Total Count 8 23 32 63

% within umurbalitaK 12.7% 36.5% 50.8% 100.0% % within ZatBesi 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 12.7% 36.5% 50.8% 100.0%

umurbalitaK * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang

umurbalitaK 1 Count 2 8 36 46

% within umurbalitaK 4.3% 17.4% 78.3% 100.0% % within BB/U 100.0% 88.9% 69.2% 73.0% % of Total 3.2% 12.7% 57.1% 73.0%

2 Count 0 1 16 17

% within umurbalitaK .0% 5.9% 94.1% 100.0% % within BB/U .0% 11.1% 30.8% 27.0% % of Total .0% 1.6% 25.4% 27.0%

Total Count 2 9 52 63

% within umurbalitaK 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%


(10)

umurbalitaK * TB/U Crosstabulation

TB/U Total

Sangat

Pendek Pendek Normal

Sangat Pendek

umurbalitaK 1 Count 5 11 30 46

% within umurbalitaK 10.9% 23.9% 65.2% 100.0% % within TB/U 83.3% 68.8% 73.2% 73.0% % of Total 7.9% 17.5% 47.6% 73.0%

2 Count 1 5 11 17

% within umurbalitaK 5.9% 29.4% 64.7% 100.0% % within TB/U 16.7% 31.3% 26.8% 27.0% % of Total 1.6% 7.9% 17.5% 27.0%

Total Count 6 16 41 63

% within umurbalitaK 9.5% 25.4% 65.1% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 25.4% 65.1% 100.0%

umurbalitaK * BB/TB Crosstabulation

BB/TB Total Kurus Normal Kurus

umurbalitaK 1 Count 7 39 46

% within umurbalitaK 15.2% 84.8% 100.0% % within BB/TB 50.0% 79.6% 73.0% % of Total 11.1% 61.9% 73.0%

2 Count 7 10 17

% within umurbalitaK 41.2% 58.8% 100.0% % within BB/TB 50.0% 20.4% 27.0% % of Total 11.1% 15.9% 27.0%

Total Count 14 49 63

% within umurbalitaK 22.2% 77.8% 100.0% % within BB/TB 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 22.2% 77.8% 100.0%


(11)

69 JENISMAKANAN * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang JENISMAKANA

N

Lengkap Count 0 0 16 16

% within

JENISMAKANAN .0% .0% 100.0% 100.0% % within BB/U .0% .0% 30.8% 25.4% % of Total .0% .0% 25.4% 25.4% Tidak

Lengkap

Count 2 9 36 47

% within

JENISMAKANAN 4.3% 19.1% 76.6% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 69.2% 74.6% % of Total 3.2% 14.3% 57.1% 74.6%

Total Count 2 9 52 63

% within

JENISMAKANAN 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%

JENISMAKANAN * TB/U Crosstabulation

TB/U Total

Sangat

Pendek Pendek Normal

Sangat Pendek JENISMAKANA

N

Lengkap Count 0 0 16 16

% within

JENISMAKANAN .0% .0% 100.0% 100.0% % within TB/U .0% .0% 39.0% 25.4%

% of Total .0% .0% 25.4% 25.4%

Tidak Lengkap Count 6 16 25 47

% within

JENISMAKANAN 12.8% 34.0% 53.2% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 61.0% 74.6% % of Total 9.5% 25.4% 39.7% 74.6%

Total Count 6 16 41 63

% within

JENISMAKANAN 9.5% 25.4% 65.1% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 25.4% 65.1% 100.0%


(12)

JENISMAKANAN * BB/TB Crosstabulation

BB/TB Total Kurus Normal Kurus

JENISMAKANAN Lengkap Count 1 15 16

% within JENISMAKANAN 6.3% 93.8% 100.0% % within BB/TB 7.1% 30.6% 25.4%

% of Total 1.6% 23.8% 25.4%

Tidak Lengkap Count 13 34 47

% within JENISMAKANAN 27.7% 72.3% 100.0% % within BB/TB 92.9% 69.4% 74.6% % of Total 20.6% 54.0% 74.6%

Total Count 14 49 63

% within JENISMAKANAN 22.2% 77.8% 100.0% % within BB/TB 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 22.2% 77.8% 100.0%

Karbohidrat * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang

Karbohidrat Baik Count 0 1 5 6

% within Karbohidrat .0% 16.7% 83.3% 100.0% % within BB/U .0% 11.1% 9.6% 9.5%

% of Total .0% 1.6% 7.9% 9.5%

Sedang Count 1 1 35 37

% within Karbohidrat 2.7% 2.7% 94.6% 100.0% % within BB/U 50.0% 11.1% 67.3% 58.7% % of Total 1.6% 1.6% 55.6% 58.7%

Kurang Count 1 7 12 20

% within Karbohidrat 5.0% 35.0% 60.0% 100.0% % within BB/U 50.0% 77.8% 23.1% 31.7% % of Total 1.6% 11.1% 19.0% 31.7%

Total Count 2 9 52 63

% within Karbohidrat 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%


(13)

71 Protein * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang

Protein baik Count 0 2 18 20

% within Protein .0% 10.0% 90.0% 100.0% % within BB/U .0% 22.2% 34.6% 31.7% % of Total .0% 3.2% 28.6% 31.7%

sedang Count 2 7 23 32

% within Protein 6.3% 21.9% 71.9% 100.0% % within BB/U 100.0% 77.8% 44.2% 50.8% % of Total 3.2% 11.1% 36.5% 50.8%

kurang Count 0 0 7 7

% within Protein .0% .0% 100.0% 100.0% % within BB/U .0% .0% 13.5% 11.1% % of Total .0% .0% 11.1% 11.1%

defisit Count 0 0 4 4

% within Protein .0% .0% 100.0% 100.0% % within BB/U .0% .0% 7.7% 6.3%

% of Total .0% .0% 6.3% 6.3%

Total Count 2 9 52 63

% within Protein 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%

VitaminA * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang

VitaminA Sedang Count 0 0 4 4

% within VitaminA .0% .0% 100.0% 100.0% % within BB/U .0% .0% 7.7% 6.3%

% of Total .0% .0% 6.3% 6.3%

Kurang Count 1 4 23 28

% within VitaminA 3.6% 14.3% 82.1% 100.0% % within BB/U 50.0% 44.4% 44.2% 44.4% % of Total 1.6% 6.3% 36.5% 44.4%

Defisit Count 1 5 25 31

% within VitaminA 3.2% 16.1% 80.6% 100.0% % within BB/U 50.0% 55.6% 48.1% 49.2% % of Total 1.6% 7.9% 39.7% 49.2%

Total Count 2 9 52 63

% within VitaminA 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%


(14)

VitaminA * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang

VitaminA Sedang Count 0 0 4 4

% within VitaminA .0% .0% 100.0% 100.0% % within BB/U .0% .0% 7.7% 6.3%

% of Total .0% .0% 6.3% 6.3%

Kurang Count 1 4 23 28

% within VitaminA 3.6% 14.3% 82.1% 100.0% % within BB/U 50.0% 44.4% 44.2% 44.4% % of Total 1.6% 6.3% 36.5% 44.4%

Defisit Count 1 5 25 31

% within VitaminA 3.2% 16.1% 80.6% 100.0% % within BB/U 50.0% 55.6% 48.1% 49.2% % of Total 1.6% 7.9% 39.7% 49.2%

Total Count 2 9 52 63

% within VitaminA 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%

Zink * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang

Zink sedang Count 1 0 5 6

% within Zink 16.7% .0% 83.3% 100.0% % within BB/U 50.0% .0% 9.6% 9.5% % of Total 1.6% .0% 7.9% 9.5%

kurang Count 1 6 28 35

% within Zink 2.9% 17.1% 80.0% 100.0% % within BB/U 50.0% 66.7% 53.8% 55.6% % of Total 1.6% 9.5% 44.4% 55.6%

defisit Count 0 3 19 22

% within Zink .0% 13.6% 86.4% 100.0% % within BB/U .0% 33.3% 36.5% 34.9% % of Total .0% 4.8% 30.2% 34.9%

Total Count 2 9 52 63

% within Zink 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%


(15)

73 ZatBesi * BB/U Crosstabulation

BB/U Total

sangat

kurang Kurang Normal

sangat kurang

ZatBesi sedang Count 0 0 8 8

% within ZatBesi .0% .0% 100.0% 100.0% % within BB/U .0% .0% 15.4% 12.7% % of Total .0% .0% 12.7% 12.7%

kurang Count 1 5 17 23

% within ZatBesi 4.3% 21.7% 73.9% 100.0% % within BB/U 50.0% 55.6% 32.7% 36.5% % of Total 1.6% 7.9% 27.0% 36.5%

defisit Count 1 4 27 32

% within ZatBesi 3.1% 12.5% 84.4% 100.0% % within BB/U 50.0% 44.4% 51.9% 50.8% % of Total 1.6% 6.3% 42.9% 50.8%

Total Count 2 9 52 63

% within ZatBesi 3.2% 14.3% 82.5% 100.0% % within BB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 3.2% 14.3% 82.5% 100.0%

Karbohidrat * TB/U Crosstabulation

TB/U Total

Sangat

Pendek Pendek Normal

Sangat Pendek

Karbohidrat baik Count 1 1 4 6

% within Karbohidrat 16.7% 16.7% 66.7% 100.0% % within TB/U 16.7% 6.3% 9.8% 9.5%

% of Total 1.6% 1.6% 6.3% 9.5%

sedang Count 4 6 27 37

% within Karbohidrat 10.8% 16.2% 73.0% 100.0% % within TB/U 66.7% 37.5% 65.9% 58.7% % of Total 6.3% 9.5% 42.9% 58.7%

kurang Count 1 9 10 20

% within Karbohidrat 5.0% 45.0% 50.0% 100.0% % within TB/U 16.7% 56.3% 24.4% 31.7% % of Total 1.6% 14.3% 15.9% 31.7%

Total Count 6 16 41 63

% within Karbohidrat 9.5% 25.4% 65.1% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 25.4% 65.1% 100.0%


(16)

Protein * TB/U Crosstabulation

TB/U Total

Sangat

Pendek Pendek Normal

Sangat Pendek

Protein baik Count 0 6 14 20

% within Protein .0% 30.0% 70.0% 100.0% % within TB/U .0% 37.5% 34.1% 31.7% % of Total .0% 9.5% 22.2% 31.7%

sedang Count 5 10 17 32

% within Protein 15.6% 31.3% 53.1% 100.0% % within TB/U 83.3% 62.5% 41.5% 50.8% % of Total 7.9% 15.9% 27.0% 50.8%

kurang Count 1 0 6 7

% within Protein 14.3% .0% 85.7% 100.0% % within TB/U 16.7% .0% 14.6% 11.1% % of Total 1.6% .0% 9.5% 11.1%

defisit Count 0 0 4 4

% within Protein .0% .0% 100.0% 100.0% % within TB/U .0% .0% 9.8% 6.3%

% of Total .0% .0% 6.3% 6.3%

Total Count 6 16 41 63

% within Protein 9.5% 25.4% 65.1% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 25.4% 65.1% 100.0%

VitaminA * TB/U Crosstabulation

TB/U Total

Sangat

Pendek Pendek Normal

Sangat Pendek

VitaminA Sedang Count 0 0 4 4

% within VitaminA .0% .0% 100.0% 100.0% % within TB/U .0% .0% 9.8% 6.3%

% of Total .0% .0% 6.3% 6.3%

Kurang Count 4 5 19 28

% within VitaminA 14.3% 17.9% 67.9% 100.0% % within TB/U 66.7% 31.3% 46.3% 44.4% % of Total 6.3% 7.9% 30.2% 44.4%

Defisit Count 2 11 18 31

% within VitaminA 6.5% 35.5% 58.1% 100.0% % within TB/U 33.3% 68.8% 43.9% 49.2% % of Total 3.2% 17.5% 28.6% 49.2%

Total Count 6 16 41 63

% within VitaminA 9.5% 25.4% 65.1% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 25.4% 65.1% 100.0%


(17)

75 Zink * TB/U Crosstabulation

TB/U Total

Sangat

Pendek Pendek Normal

Sangat Pendek

Zink sedang Count 1 1 4 6

% within Zink 16.7% 16.7% 66.7% 100.0% % within TB/U 16.7% 6.3% 9.8% 9.5% % of Total 1.6% 1.6% 6.3% 9.5%

kurang Count 3 12 20 35

% within Zink 8.6% 34.3% 57.1% 100.0% % within TB/U 50.0% 75.0% 48.8% 55.6% % of Total 4.8% 19.0% 31.7% 55.6%

defisit Count 2 3 17 22

% within Zink 9.1% 13.6% 77.3% 100.0% % within TB/U 33.3% 18.8% 41.5% 34.9% % of Total 3.2% 4.8% 27.0% 34.9%

Total Count 6 16 41 63

% within Zink 9.5% 25.4% 65.1% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 25.4% 65.1% 100.0%

ZatBesi * TB/U Crosstabulation

TB/U Total

Sangat

Pendek Pendek Normal

Sangat Pendek

ZatBesi sedang Count 0 0 8 8

% within ZatBesi .0% .0% 100.0% 100.0% % within TB/U .0% .0% 19.5% 12.7% % of Total .0% .0% 12.7% 12.7%

kurang Count 2 7 14 23

% within ZatBesi 8.7% 30.4% 60.9% 100.0% % within TB/U 33.3% 43.8% 34.1% 36.5% % of Total 3.2% 11.1% 22.2% 36.5%

defisit Count 4 9 19 32

% within ZatBesi 12.5% 28.1% 59.4% 100.0% % within TB/U 66.7% 56.3% 46.3% 50.8% % of Total 6.3% 14.3% 30.2% 50.8%

Total Count 6 16 41 63

% within ZatBesi 9.5% 25.4% 65.1% 100.0% % within TB/U 100.0% 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 9.5% 25.4% 65.1% 100.0%


(18)

Karbohidrat * BB/TB Crosstabulation

BB/TB Total Kurus Normal Kurus

Karbohidrat baik Count 1 5 6

% within Karbohidrat 16.7% 83.3% 100.0% % within BB/TB 7.1% 10.2% 9.5% % of Total 1.6% 7.9% 9.5%

sedang Count 3 34 37

% within Karbohidrat 8.1% 91.9% 100.0% % within BB/TB 21.4% 69.4% 58.7% % of Total 4.8% 54.0% 58.7%

kurang Count 10 10 20

% within Karbohidrat 50.0% 50.0% 100.0% % within BB/TB 71.4% 20.4% 31.7% % of Total 15.9% 15.9% 31.7%

Total Count 14 49 63

% within Karbohidrat 22.2% 77.8% 100.0% % within BB/TB 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 22.2% 77.8% 100.0%

Protein * BB/TB Crosstabulation

BB/TB Total Kurus Normal Kurus

Protein baik Count 4 16 20

% within Protein 20.0% 80.0% 100.0% % within BB/TB 28.6% 32.7% 31.7% % of Total 6.3% 25.4% 31.7%

sedang Count 10 22 32

% within Protein 31.3% 68.8% 100.0% % within BB/TB 71.4% 44.9% 50.8% % of Total 15.9% 34.9% 50.8%

kurang Count 0 7 7

% within Protein .0% 100.0% 100.0% % within BB/TB .0% 14.3% 11.1% % of Total .0% 11.1% 11.1%

defisit Count 0 4 4

% within Protein .0% 100.0% 100.0% % within BB/TB .0% 8.2% 6.3% % of Total .0% 6.3% 6.3%

Total Count 14 49 63

% within Protein 22.2% 77.8% 100.0% % within BB/TB 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 22.2% 77.8% 100.0%


(19)

77 VitaminA * BB/TB Crosstabulation

BB/TB Total Kurus Normal Kurus

VitaminA Sedang Count 0 4 4

% within VitaminA .0% 100.0% 100.0% % within BB/TB .0% 8.2% 6.3% % of Total .0% 6.3% 6.3%

Kurang Count 3 25 28

% within VitaminA 10.7% 89.3% 100.0% % within BB/TB 21.4% 51.0% 44.4% % of Total 4.8% 39.7% 44.4%

Defisit Count 11 20 31

% within VitaminA 35.5% 64.5% 100.0% % within BB/TB 78.6% 40.8% 49.2% % of Total 17.5% 31.7% 49.2%

Total Count 14 49 63

% within VitaminA 22.2% 77.8% 100.0% % within BB/TB 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 22.2% 77.8% 100.0%

Zink * BB/TB Crosstabulation

BB/TB Total Kurus Normal Kurus

Zink sedang Count 1 5 6

% within Zink 16.7% 83.3% 100.0% % within BB/TB 7.1% 10.2% 9.5% % of Total 1.6% 7.9% 9.5%

kurang Count 12 23 35

% within Zink 34.3% 65.7% 100.0% % within BB/TB 85.7% 46.9% 55.6% % of Total 19.0% 36.5% 55.6%

defisit Count 1 21 22

% within Zink 4.5% 95.5% 100.0% % within BB/TB 7.1% 42.9% 34.9% % of Total 1.6% 33.3% 34.9%

Total Count 14 49 63

% within Zink 22.2% 77.8% 100.0% % within BB/TB 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 22.2% 77.8% 100.0%


(20)

ZatBesi * BB/TB Crosstabulation

BB/TB Total Kurus Normal Kurus

ZatBesi sedang Count 0 8 8

% within ZatBesi .0% 100.0% 100.0% % within BB/TB .0% 16.3% 12.7% % of Total .0% 12.7% 12.7%

kurang Count 5 18 23

% within ZatBesi 21.7% 78.3% 100.0% % within BB/TB 35.7% 36.7% 36.5% % of Total 7.9% 28.6% 36.5%

defisit Count 9 23 32

% within ZatBesi 28.1% 71.9% 100.0% % within BB/TB 64.3% 46.9% 50.8% % of Total 14.3% 36.5% 50.8%

Total Count 14 49 63

% within ZatBesi 22.2% 77.8% 100.0% % within BB/TB 100.0% 100.0% 100.0% % of Total 22.2% 77.8% 100.0%

BB/U * KEJADIANISPA Crosstabulation

KEJADIANISPA Total

1 kali sebulan 2 kali sebulan 3 kali sebulan 1 kali sebulan

BB/U sangat kurang Count 0 1 1 2

% within BB/U .0% 50.0% 50.0% 100.0%

% within KEJADIANISPA .0% 2.9% 16.7% 3.2%

% of Total .0% 1.6% 1.6% 3.2%

Kurang Count 2 6 1 9

% within BB/U 22.2% 66.7% 11.1% 100.0% % within KEJADIANISPA 8.7% 17.6% 16.7% 14.3%

% of Total 3.2% 9.5% 1.6% 14.3%

Normal Count 21 27 4 52

% within BB/U 40.4% 51.9% 7.7% 100.0%

% within KEJADIANISPA 91.3% 79.4% 66.7% 82.5%

% of Total 33.3% 42.9% 6.3% 82.5%

Total Count 23 34 6 63

% within BB/U 36.5% 54.0% 9.5% 100.0%

% within KEJADIANISPA 100.0% 100.0% 100.0% 100.0%


(21)

79 TB/U * KEJADIANISPA Crosstabulation

KEJADIANISPA Total

1 kali sebulan 2 kali sebulan 3 kali sebulan 1 kali sebulan

TB/U Sangat Pendek Count 1 4 1 6

% within TB/U 16.7% 66.7% 16.7% 100.0% % within KEJADIANISPA 4.3% 11.8% 16.7% 9.5%

% of Total 1.6% 6.3% 1.6% 9.5%

Pendek Count 5 8 3 16

% within TB/U 31.3% 50.0% 18.8% 100.0% % within KEJADIANISPA 21.7% 23.5% 50.0% 25.4%

% of Total 7.9% 12.7% 4.8% 25.4%

Normal Count 17 22 2 41

% within TB/U 41.5% 53.7% 4.9% 100.0%

% within KEJADIANISPA 73.9% 64.7% 33.3% 65.1%

% of Total 27.0% 34.9% 3.2% 65.1%

Total Count 23 34 6 63

% within TB/U 36.5% 54.0% 9.5% 100.0%

% within KEJADIANISPA 100.0% 100.0% 100.0% 100.0%

% of Total 36.5% 54.0% 9.5% 100.0%

BB/TB * KEJADIANISPA Crosstabulation

KEJADIANISPA Total

1 kali sebulan 2 kali sebulan 3 kali sebulan 1 kali sebulan

BB/TB Kurus Count 3 9 2 14

% within BB/TB 21.4% 64.3% 14.3% 100.0%

% within KEJADIANISPA 13.0% 26.5% 33.3% 22.2%

% of Total 4.8% 14.3% 3.2% 22.2%

Normal Count 20 25 4 49

% within BB/TB 40.8% 51.0% 8.2% 100.0%

% within KEJADIANISPA 87.0% 73.5% 66.7% 77.8%

% of Total 31.7% 39.7% 6.3% 77.8%

Total Count 23 34 6 63

% within BB/TB 36.5% 54.0% 9.5% 100.0%

% within KEJADIANISPA 100.0% 100.0% 100.0% 100.0%


(22)

MASTER TABEL

No Karakteristik Ibu JK

Balita Umur (bln) BB (Kg) TB (cm)

Status gizi balita berdasarkan indikator

SM Jumlah Asupan Zat Gizi Frekuensi

Umur Pekerjaan Pendidikan Penghasilan BB/U TB/U BB/TB Ca PR Vit A Zn Fe ISPA

1 36 IRT SD 1 1 16 10,2 81 Normal Normal Normal 1 2 1 3 3 2 1

2 41 IRT SD 1 1 27 15,6 97 Normal Normal Normal 2 1 1 4 4 3 1

3 27 Wiraswasta tdk sklh 1 2 18 11,1 83 Normal Normal Normal 1 2 1 3 3 4 1

4 31 IRT SD 1 1 36 14,8 91 Normal Normal Normal 2 1 1 3 4 3 1

5 18 Wiraswasta SMP 1 1 24 12,2 83 Normal Normal Normal 1 2 1 4 4 2 1

6 21 IRT SMP 1 2 40 16,1 94 Normal Normal Normal 2 2 4 4 3 4 1

7 37 Wiraswasta SD 1 2 22 10,4 79 Normal Normal Normal 1 2 1 3 3 3 2

8 16 IRT SD 1 1 23 12 80 Normal Normal Normal 2 2 2 4 4 3 2

9 24 IRT SD 1 2 41 15,7 90 Normal Pendek Kurus 2 1 2 3 3 4 2

10 27 IRT SMP 1 1 35 13,7 87 Kurang Normal Normal 2 3 1 3 4 4 1

11 16 IRT tdk sklh 1 1 15 8,5 78 Normal Normal Kurus 2 3 1 4 3 4 2

12 32 IRT tdk sklh 1 1 17 8,3 77 Normal Pendek Kurus 2 2 1 4 3 3 2

13 17 Wiraswasta SD 1 1 13 7,6 71 Kurang Pendek Normal 2 3 2 4 3 3 1

14 28 Wiraswasta SMA 1 2 18 10,9 82 Normal Normal Normal 1 2 4 3 4 2 2

15 32 IRT SD 1 1 20 9,2 74 Normal Sangat Pendek Normal 2 2 2 3 2 4 2

16 25 IRT SD 1 2 40 14,6 86 Normal Normal Kurus 1 3 2 4 3 4 1

17 33 IRT tdk sklh 1 2 38 14 85 Normal Pendek Kurus 2 3 2 4 4 3 2

18 35 IRT SD 1 1 50 18,2 96 Normal Pendek Kurus 2 3 1 3 3 4 1

19 21 Wiraswasta SD 1 2 17 10,4 82 Normal Normal Normal 1 2 2 3 4 2 1

20 19 IRT SMA 1 2 15 8,3 77 Normal Normal Normal 2 2 3 4 3 3 1

21 25 IRT SMA 1 2 25 13,1 84 Normal Normal Normal 1 2 4 4 3 4 1

22 31 IRT SMP 1 1 37 14 91 Normal Normal Normal 2 1 1 3 2 3 2

23 26 IRT SD 1 1 21 9,9 78 Normal Normal Normal 1 1 2 4 4 4 2

24 37 IRT SD 1 2 45 17,8 99 Normal Normal Normal 2 2 2 3 3 4 2

25 29 IRT SD 1 1 18 9,1 76 Normal Pendek Normal 2 3 2 4 4 3 1

26 37 IRT SMP 1 2 26 13,1 85 Normal Normal Normal 1 2 1 3 3 2 1

27 30 Wiraswasta SMA 1 2 35 13,4 89 Normal Normal Normal 2 2 4 4 3 4 2

28 35 IRT SMA 1 2 37 13,8 90 Normal Normal Normal 2 2 1 3 2 2 2

29 28 IRT SD 1 1 16 8,2 77 Kurang Normal Normal 2 3 1 4 3 3 2

30 25 IRT SD 1 2 25 12 84 Normal Normal Normal 1 2 3 3 3 4 2

31 19 IRT SD 1 2 36 9,8 75 Kurang Sangat Pendek Normal 2 2 2 3 4 4 2

32 36 Wiraswasta tdk sklh 1 1 27 12,8 81 Normal Pendek Kurus 2 3 1 4 3 4 3

33 32 IRT tdk sklh 1 1 38 13,8 82 Normal Sangat Pendek Kurus 2 2 2 4 3 4 1

34 27 IRT tdk sklh 1 1 34 12,6 87 Normal Pendek Normal 2 3 1 4 3 3 1

35 29 IRT SD 1 2 33 11 85 Normal Pendek Normal 2 3 2 3 3 4 2

36 22 IRT SMP 1 1 14 7,9 74 Kurang Normal Kurus 2 3 2 4 3 4 2

37 21 IRT SD 1 2 20 7,3 69 Sangat K Sangat Pendek Normal 2 3 2 3 3 3 3


(23)

81

39 39 IRT SD 1 2 32 11,3 82 Normal Pendek Normal 2 2 1 3 3 4 1

40 41 IRT SMP 1 1 39 15 95 Normal Normal Normal 2 2 2 2 3 3 3

41 43 IRT SD 1 1 50 13,3 94 Normal Pendek Normal 2 2 2 4 3 4 2

42 38 IRT SD 1 1 27 10 78 Kurang Sangat P Normal 2 1 2 3 4 3 2

43 26 IRT SMP 1 2 22 8 77 Kurang Pendek Kurus 2 3 2 4 3 4 3

44 29 IRT SMA 1 2 23 10 82 Normal Normal Normal 2 2 1 2 4 3 2

45 45 IRT SD 1 1 54 14,4 100 Normal Normal Normal 2 2 3 3 4 4 1

46 40 IRT SD 1 2 55 12,1 97 Kurang Pendek Kurus 2 3 2 3 3 3 2

47 29 IRT SMP 1 2 21 9,3 76 Normal Pendek Normal 2 2 1 4 4 4 2

48 27 IRT SMP 1 1 19 9,7 75 Normal Sangat P Normal 2 2 3 4 3 4 2

49 31 IRT SD 1 1 29 13,1 87 Normal Normal Normal 2 3 3 3 4 4 3

50 17 IRT SMA 1 2 15 8,1 76 Normal Normal Normal 1 3 1 4 3 2 2

51 32 IRT SD 1 1 18 10 75 Normal Pendek Normal 2 2 2 4 3 3 3

52 29 IRT SMP 1 1 41 13,8 92 Normal Normal Normal 2 3 3 4 4 4 2

53 35 IRT tdk sklh 1 1 19 11 81 Normal Normal Normal 1 2 2 4 4 3 1

54 27 IRT SD 1 1 24 8,6 79 Sangat K Pendek Kurus 2 2 2 4 2 4 2

55 31 IRT tdk sklh 1 2 30 9,8 89 Kurang Normal Kurus 2 3 2 4 3 3 2

56 24 IRT SMP 1 2 21 10 78 Normal Normal Normal 2 2 2 3 4 4 2

57 31 IRT SD 1 2 16 10,8 82 Normal Normal Normal 1 2 2 4 3 4 1

58 37 IRT SD 1 2 42 14,1 93 Normal Normal Normal 1 2 2 3 4 4 2

59 39 IRT SD 1 2 31 10,8 88 Normal Normal Normal 2 2 2 3 3 4 2

60 33 IRT SD 1 1 25 11,9 83 Normal Normal Normal 2 2 2 3 4 3 2

61 31 IRT SMP 1 1 29 13,3 95 Normal Normal Normal 1 2 2 3 2 4 1

62 45 IRT SD 1 1 48 18 98 Normal Normal Kurus 2 3 2 4 3 3 2

63 18 IRT SD 1 2 18 9,6 77 Normal Normal Normal 2 2 3 2 4 3 1

Penghasilan 1. >UMK Rp.2.075.000 Frekuensi Kejadian ISPA : 1. 1 kali dalam sebulan

2. <UMK Rp.2.075.000 2. 2 kali dalam sebulan

3. 3 kali dalam sebulan Jenis Kelamin ( JK) 1. Laki-laki

2.Perempuan Susunan Makanan (SM) : 1. Lengkap

2. Tidak Lengkap

Jumlah Asupan Zat Gizi 1. Baik : >100%

2. Sedang : > 80-99%

3. Kurang : 70-80%


(24)

(25)

57

DAFTAR PUSTAKA

Almatsier S, 2001., Prinsip Dasar Ilmu Gizi, Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. Beck M.E., 2011. Ilmu Gizi dan Diet. Yogyakarta : Yayasan Essensia Medica

(YEM)

Behrman R.E., 1999. Nelson Ilmu Kesehatan Anak,Jakarta: EGC.

Cakrawati, Mustika N.H., 2012. Bahan Pangan Gizi dan Kesehatan, Bandung : Alfabeta.

Depkes RI., 2006. Perkembangan Penanggulangan Gizi Buruk di Indonesia

Tahun 2005. Jakarta. Ditjen Binkesmas Direktorat Bina Gizi

Masyarakat.

Depkes RI., 2012. Direktorat Jenderal PPM & PLP.Pedoman Pemberantasan

Penyakit Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA), Jakarta.

Dinkes Provinsi Sumatera Utara., 2013. Profil Kesehatan Sumatera Utara, Medan

Dinkes Kab.Batubara., Laporan Tahunan 2011 - 2013, Batubara.

Fredrisyansyah., 2010. Hubungan Kadar Seng Dan Vitamin A Dengan

Kejadian ISPA dan Diare Pada Anak. Jurnal Departemen Kesehatan

Anak. Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya. Palembang

Hadiana S.Y.M., 2013. Hubungan Status Gizi Terhadap Infeksi Saluran

Pernafasan Akut (ISPA) pada Balita di Puskesmas Pajang Sukarta.

Fakultas Kedokteran Universitas Muhamadiyah Surakarta.

Irianto K., 2013. Solusi Sehat Peranan Vitamin dan Mineral Bagi Kesehatan, Bandung : Yrama Widya.

Irianto K, Waluyo K., 2007. Pangan dan Pola Hidup Sehat, Bandung : Yrama Widya.

Khomsan A., 2003. Pangan dan Gizi Untuk Kesehatan, Jakara : Raja Grafindo Persada.

Marimbi H, 2010. Tumbuh Kembang, Status Gizi, dan Imunisasi Dasar Pada

Balita, Yogyakarta : Nuha Medika

Nuryanto., 2012. ,Hubungan Status Gizi terhadap Penyakit Infeksi Saluran

Pernafasan Akut (ISPA) pada Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Sosial Palembang. (Jurnal Pembangunan Manusia) diakses 15 Maret


(26)

Probowo S., 2012 Penyakit Yang Paling Umum Pada Anak. Majalah Kesehatan. (Online)http://majalahkesehatan.com/penyakit-yang-paling-umum-pada-anak-bag-1/Diakses 11 Februari 2015

Pudjiadi S., 2011. Ilmu Gizi Klinis Pada Anak. Edisi keempat, Jakarta : Balai Penerbit Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.

Puskesmas Tanjung Tiram., 2014.Laporan Bulanan Penderita ISPA, Batubara Purwani E., Maryam., 2013. Pola Pemberian Makan dengan Status Gizi Anak

Usia 1-5 Tahun di Kabunan Taman Pematang Tahun 2013. (Jurnal

Keperawatn Anak) Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan UNIMUS. Rahajoe N, Suproyanto B, Setyanto DB., 2008. Buku Ajar Respirologi Anak,

Edisi Pertama, Jakarta : Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia. Riskesdas., 2007. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan

Departemen Kesehatan, Republik Indonesia Desember 2008.

Riskesdas., 2013. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan

Departemen Kesehatan, Republik Indonesia Desember 2013.

Santoso S., Ranti AL., 2009. Kesehatan dn Gizi. Edisi Kedua, Jakarta : PT Renika Cipta, PT Bina Adi Aksara.

Sitorus R., 2009. Makanan Sehat dan Bergizi, Bandung : Yrama Widya.

Soekirman., 2000. Ilmu Gizi dan Aplikasinya, Jakarta: Direktoral Jendral Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional.

Suhardjo., 1989. Sosio Budaya Gizi, Bogor : IPB.

., 2003. Berbagai Cara Pendidikan Gizi. PT Bumi Aksara, Jakarta. Sulistyoningsih H., 2011. Gizi Untuk Kesehatan Ibu dan Anak, Yogyakarta :

Graha Ilmu.

Supariasa I, Bakri B, Fajar I., 2008, Penilaian Status Gizi, Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC.

WHO., 2012.Penanggulangan ISPA pada Anak di Rumah Sakit Kecil Negara

Berkembang, Pedoman untuk Dokter dan Petugas Kesehatan Senior.

Jakarta: Buku Kedokteran EGC..


(27)

23

BAB III

METODE PENELITIAN

3.1. Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini bersifat deskriptif dengan rancangan cross sectional, yaitu suatu penelitan untuk melihat pola pemberian makanan dan status gizi anak balita penderita ISPA di wilayah kerja Puskesman Tanjung Tiram Kabupaten Barubara.

3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian 1. Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara. Hal ini didasarkan pada tingginya kasus Infeksi Saluran Pernafasn Akut (ISPA) pada balita yang merupakan urutan pertama 10 penyakit terbesar. Pada daerah ini paling banyak didapati keluarga miskin dan pola pemberian makan yang tidak tepat.

2. Waktu Penelitian

Waktu penelitian yang dilakukan untuk menyelesaikan penelitian ini dari bulan Agustus 2014 – Desember 2015.

3.3. Populasi dan Sampel 1. Populasi

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh anak usia 12-59 bulan yang menderita ISPA di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara pada bulan Januari- Februari tahun 2015 sebanyak 63 balita.


(28)

2. Sampel

Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh populasi balita yang menderita ISPA pada saat penelitian dilakukan sebanyak 63 balita.

3.4. Metode Pengumpulan Data 1. Data Primer

Data primer diperoleh dengan cara wawancara langsung kepada responden (ibu balita) dengan lembar observasi. Data yang dikumpulkan meliputi: karakteristik ibu balita (umur, pekerjaan, pendidikan, penghasilan), karakteristik balita (umur, jenis kelamin) status gizi (BB/U, TB/U, BB/TB) dan frekuensi kejadian Infeksi Saluran Pernafasn Akut (ISPA).

Pola pemberian makan yang meliputi susunan, frekuensi dan jumlah makanan diperoleh dengan formulir food recall 24 jam yang dilakukan 2 kali

recall pada hari yang tidak berurut yang diperoleh dikonversikan dari ukuran

rumah tangga ke satuan gram dengan bantuan food model. Frekuensi makanan diperoleh dengan menggunakan FFQ (Food Frequency Questionnaires)

2. Data Sekunder

Data sekunder diperoleh dari Puskesmas Tanjung Tiram. Data yang diperoleh berupa gambaran umum wilayah penelitian, profil puskesmas, data balita yang menderita ISPA di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram dan data-data lain yang dianggap relevan dengan tujuan penelitian.


(29)

25

3.5. Defenisi Operasional

1. Pola pemberian makan adalah berbagai informasi yang memberikan gambaran mengenai macam dan jumlah bahan makanan yang dimakan tiap hari oleh satu orang dan merupakan ciri khas untuk suatu kelompok masyarakat tertentu.

a. Susunan makanan adalah berbagai macam makanan yang mengandung gizi makro(karbohidrat dan protein) dan gizi mikro(vitamin A, zinc dan zat besi) yang di konsumsi balita di Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara.

b. Jumlah makanan adalah banyaknya makanan yang mengandung gizi makro (karbohidrat dan protein) dan gizi mikro (vitamin A, zinc, dan zat besi) yang di konsumsi balita.

c. Frekuensi makanan adalah berapa kali makanan yang mengandung gizi makro (karbohidrat dan protein) dan gizi mikro (vitamin A, zinc dan zat besi) yang di konsumsi balita.

2. Status gizi adalah keadaan tubuh sebagai akibat konsumsi makanan dan penggunaanzat-zat gizi untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan balita yang ditentukan berdasarkan nilai Z-score dengan indeks BB/U, TB/U dan BB/TB).

3. Kejadian Infeksi Saluran Pernafasan pada balita adalah penyakit yang sedang diderita oleh anak pada saat penelitian dilakukan dengan gejala batuk dan atau pilek, demam dan telah didiagnosa oleh dokter.


(30)

3.6. Aspek Pengukuran

1. Pola Pemberian makan a. Susunan Makanan

Susunan makanan yang diberikan kepada anak balita:

- Lengkap :Makanan pokok, lauk pauk, sayur, buah-buahan, susu/ASI.

- Tidak lengkap : Makanan pokok, dan lauk pauk.

b. Frekuensi Makanan

frekuensi makanan diukur dengan formulir food frequency. 1. 1-3x sehari

2. 4 – 6x/ minggu 3. 1 – 3x / minggu 4. 1 x / bulan 5. Tidak pernah

c. Jumlah makanan

Jumlah asupan berdasarkan Angka Kecukupan Gizi (AKG), yang dikategorikan atas:

a. Karbohidrat

- 12-36 bulan : 155 gr sehari - 37-59 bulan : 220 gr sehari b. Protein

- 12-36 bulan : 26 gr sehari - 37-59 bulan : 35 gr sehari


(31)

27

c. Vitamin A

- 12-36 bulan : 400 mcg sehari - 37-59 bulan : 450 mcg sehari d. Zinc

- 12-36 bulan : 4 mg sehari - 37-59 bulan : 5 mg sehari e. Zat Besi

- 12-36 bulan : 8 mg sehari - 37-59 bulan : 9 mg sehari

Rumus menghitung zat gizi yang terdapat dalam bahan makanan:

Dengan kategori:

- Baik : ≥100% - Sedang : >80-99% - Kurang : 70-80% - Defisit : < 70%


(32)

2. Status Gizi

Status gizi diukur dengan menggunakan indikator BB/U, TB/U dan BB/TB) melalui penilaian nilai Z-score sesuai WHO-Anthro 2005.

Indikator Status Gizi Keterangan

BB/U BB Sangat Kurang BB Kurang

BB Normal

< -3 SD

≥ -3 SD s/d <-2SD > -2 SD s/d <2 SD TB/U TB Sangat Pendek

TB Pendek TB Normal

TB Lebih dari Normal

< -3 SD

≥ -3 SD s/d <-2SD > -2 SD s/d <2 SD > 2 SD s/d <3 SD BB/TB Sangat Kurus

Kurus Normal Gemuk Obesitas

< -3 SD

≥ -3 SD s/d <-2SD > -2 SD s/d <2 SD > 2 SD s/d <3 SD >3 SD

3.Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA)

Kejadian ISPA diukur dengan menggunakan lembar observasi dan meminta bantuan dari ibu balita untuk mengetahui berapa kali balita terkena Infeksi Saluran Pernafasn Akut (ISPA) (batuk, pilek dan demam).

3.7. Analisis Data

Data yang telah dikumpulkan diolah dan dianalisis dengan system komputerisasi program (SPSS) melalui editing, coding, entry, cleaning serta analisis data dan disajikan dan bentuk tabel dan narasi.


(33)

29 BAB IV

HASIL PENELITIAN

4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian

Puskesmas Tanjung Tiram didirikan pada tanggal 19 juli 1994 yang berlokasi di jl. Rahmadsyah Desa Suka Maju Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batubara. Puskesmas Tanjung Tiram memiliki wilayah kerja 2 kelurahan dengan 11 desa. Puskesmas berada didaerah pesisir pantai, yang sebagian masyarakatnya berprofesi sebagai nelayan. Jumlah penduduk sebanyak 40.747 jiwa, dengan jumlah balita sebanyak 5586 orang. Penyakit ISPA di Wilayah Kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara termasuk peringkat pertama dari 10 penyakit terbesar saat ini, hal ini disebabkan oleh keadaan rumah yang tidak sehat seperti kurangnya ventilasi rumah dan keadaan penduduk yang terlalu padat.

4.2. Karakteristik Ibu

Hasil penelitian tentang gambaran karakteristik ibu balita di Wilyah Kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2015 ditampilkan pada tabel 4.1.


(34)

Tabel 4.1. Distribusi Karakteristik Ibu

Umur n %

< 20 Tahun 8 12,7

20-35 Tahun 40 63,5

> 35 Tahun 15 23,8

Total 63 100,0

Pendidikan N %

Tidak Sekolah 9 14,3

SD 34 54,0

SMP 13 20,6

SMA 7 11,1

Total 63 100,0

Pekerjaan N %

Ibu Rumah Tangga 55 87,3

Wiraswasta 8 12,7

Total 63 100,0

Penghasilan N %

< UMK(2.075.000) 63 100,0

>UMK (2.075.000) 0 0

Total 63 100,0

Berdasarkan tabel 4.1. diatas dapat dilihat bahwa ibu balita lebih banyak yaitu pada kelompok umur 20-35 tahun sebanyak 40 (63,5%) orang. Distribusi ibu berdasarkan pekerjaan diperoleh bahwa distribusi ibu pada kelompok yang tidak bekerja sebanyak 55 orang (87,3%). Pendidikan ibu pada kelompok pendidikan SD yaitu sebanyak 34 orang (54,0%). Penghasilan < UMK (2.075.000) yaitu 63 ibu.

4.3. Karakteristik Balita

Hasil penelitian tentang gambaran karakteristik balita di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara Tahun 2015 di tampilkan pada tabel 4.2.


(35)

31

Tabel 4.2. Distribusi Balita berdasarkan Jenis Kelamin dan Kelompok Umur

Jenis Kelamin n %

Laki-laki 23 36,5

Perempuan 40 63,5

Total 63 100,0

Umur n %

12-36 Bulan 46 73,0

37-59 Bulan 17 27,0

Total 63 100,0

Berdasarkan tabel 4.2 dapat dilihat bahwa distribusi balita penderita ISPA lebih banyak pada jenis kelamin perempuan yaitu sebanyak 40 balita (63,5%), dengan umur 12-36 bulan yaitu sebanyak 46 balita (73,0%).

4.4. Pola Pemberian Makanan 4.4.1. Susunan Makanan

Hasil penelitian tentang gambaran susunan makanan balita penderita ISPA di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2015 ditampilkan pada tabel 4.3.

Tabel 4.3 Distribusi Balita Berdasarkan Susunan Makanan

Susunan Makanan N %

Lengkap 9 14,3

Tidak Lengkap 54 85,7

Total 63 100,0

Berdasarkan tabel 4.3. diatas dapat dilihat bahwa distribusi balita berdasarkan susunan makanan lebih banyak dengan susunan makanan yang tidak lengkap ( nasi + lauk pauk ) sebanyak 54 balita (85,7%)


(36)

4.4.2. Frekuensi Makanan

Hasil penelitian tentang frekuensi dan jenis makanan balita penderita ISPA di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2015 ditampilkan pada tabel 4.4.

Tabel 4.4. Distribusi Berdasarkan Frekuensi dan Jenis Makanan Yang Dikonsumsi

Frekuensi Bahan Makanan Jenis

Makanan

1-3x/hari 4-6x/ minggu 1-3x / minggu 1x /bulan Tidak Pernah Total n % N % N % n % n % n %

Makanan Pokok

Nasi 63 100,0 0 0 0 0 0 0 0 0 63 100 Mie 0 0 0 0 18 28,6 38 60,3 7 11,1 63 100 Roti 0 0 30 47,6 33 52,4 0 0 0 0 63 100

Lauk-pauk

Ikan 63 100,0 0 0 0 0 0 0 0 0 63 100 Daging Ayam 0 0 0 0 0 0 37 58,7 26 41,3 63 100 D.Sapi 0 0 0 0 0 0 9 14,3 54 85,7 63 100 Telur 0 0 3 4,8 45 71,4 15 23,8 0 0 63 100 Tahu 8 12,7 19 30,2 36 57,1 0 0 0 0 63 100 Tempe 0 0 15 23,8 48 76,2 0 0 0 0 63 100

Sayuran

Bayam 0 0 2 3,2 31 49,2 30 47,6 0 0 63 100 Kangkung 0 0 0 0 46 73,0 13 20,6 4 6,4 63 100 Kentang/

wortel

0 0 0 0 15 23,8 28 44,4 20 31,8 63 100 Brokoli 0 0 0 0 0 0 20 31,7 43 68,3 63 100 Daun ubi 0 0 0 0 0 0 25 39,7 38 60,3 63 100 Sawi hijau 0 0 0 0 45 71,4 18 28,6 0 0 63 100

Buah-buahan

Pepaya 0 0 34 54,0 29 46,0 0 0 0 0 63 100 Pisang 0 0 2 3,2 36 57,1 25 39,7 0 0 63 100 Mangga 0 0 0 0 0 0 23 36,5 40 63,5 63 100 Semangka 0 0 0 0 0 0 22 34,9 41 65,1 63 100 Susu 0 0 0 0 13 20,6 22 34,9 28 44,5 63 100

Berdasarkan tabel 4.4. diatas dapat dilihat balita penderita ISPA lebih banyak pada kelompok dengan frekuensi makan sebanyak 1-3 kali/ hari dengan jenis makanan pokok nasi sebanyak 63 balita (100%), frekuensi makan 1-3 kali/hari dengan jenis lauk-pauk ikan yaitu sebanyak 63 balita (100%), frekuensi makan 1-3x/minggu dengan jenis makanan sayur-mayur kangkung 46 orang (73,0%), frekuensi makan 4-6x/minggu dengan jenis buah-buahan pisang


(37)

33

sebanyak 36 orang (57,1%) dan frekuensi 1 kali/ bulan dengan jenis konsumsi minuman susu sebanyak 22 balita (34,9%).

4.4.3. Asupan Zat Gizi Jumlah Asupan Karbohidrat, Protein, Vitamin A, Zink dan Zat Besi dengan Kelompok Umur.

Hasil penelitian tentang gambaran jumlah asupan karbohidrat, protein, vitamin A, zink dan zat besi dengan kelompok umur balita di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara Tahun 2015 ditampilkan pada tabel 4.5.

Tabel 4.5. Distribusi Asupan Karbohidrat Balita Berdasarkan Kelompok Umur

Umur Balita Asupan Karbohidrat

Baik Sedang Kurang Total

n % n % n % n %

12-36 Bulan 4 8,7 28 60,9 14 30,4 46 100,0

37-59 Bulan 2 11,8 9 52,9 6 35,3 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.5 diatas dapat dilihat bahwa balita asupan karbohidrat lebih banyak pada kategori kurang dengan kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 14 balita (30,4%) dan kelompok umur 37-59 bulan sebanyak 6 balita (35,5%). Tabel 4.6. Distribusi Asupan Protein Balita Berdasarkan Kelompok Umur

Umur Balita Asupan Protein

Baik Sedang Kurang Defisit Total

N % n % N % n % N %

12-36 Bulan 17 37,0 21 45,7 5 10,8 3 6,5 46 100,0

37-59 Bulan 3 17,6 11 64,7 2 11,8 1 5,9 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.6. diatas dapat dilihat bahwa jumlah asupan protein lebih banyak pada kategori defisit dengan kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 3 balita (6,5%%).


(38)

Tabel 4.7. Distribusi Asupan Vitamin A Balita Berdasarkan Kelompok Umur

Umur Balita Asupan Vitamin A

Sedang Kurang Defisit Total

n % n % n % n %

12-36 Bulan 2 4,3 20 43,5 24 52,2 46 100,0

37-59 Bulan 2 11,8 8 47,1 7 41,2 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.7. diatas dapat dilihat bahwa jumlah asupan vitamin A lebih banyak pada kategori defisit dengan kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 24 balita (52,2%), dan kelompok umur 37-59 bulan sebanyak 7 balita (41,2%).

Tabel 4.8. Distribusi Asupan Zink Balita Berdasarkan Kelompok Umur

Umur Balita Asupan Zink

Sedang Kurang Defisit Total

n % n % n % n %

12-36 Bulan 3 6,5 25 54,3 18 39,2 46 100,0

37-59 Bulan 3 17,6 10 58,8 4 23,6 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.8. diatas dapat dilhat bahwa jumlah asupan zink lebih banyak pada kategori kurang dengan kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 25 balita (54,3%) dan kemlompok umur 37-59 bulan sebanyak 10 balita (58,8%). Tabel 4.9. Distribusi Asupan Zat Besi Balita Berdasarkan Umur

Umur Balita Asupan Zat Besi

Sedang Kurang Defisit Total

n % n % n % n %

12-36 Bulan 6 13,0 18 39,2 22 47,8 46 100,0

37-59 Bulan 2 11,8 5 29,4 10 58,8 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.9. diatas dapat dilihat bahwa jumlah asupan zat besi lebih banyak pada kategori defisit dengan kelompok umur 12-36 tahun sebanyak 22 balita (47,8%) dan kelompok umur 37-59 sebanyak 10 balita (58,8%).


(39)

35

4.5. Status Gizi Balita

Hasil penelitian tentang status gizi balita berdasarkan indikator berat badan menurut umur (BB/U), indikator tinggi badan menurut umur (TB/U) dan indikator berat badan menurut tinggi badan (BB/TB) penderita ISPA diwilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2015 ditampilkan pada tabel 4.10.

Tabel 4.10. Distribusi Status Gizi Balita Menurut BB/U Berdasarkan Umur

Umur Balita Status Gizi BB/U

Sangat Kurang

Kurang Normal Total

n % n % n % n %

12-36 Bulan 2 4,3 8 17,4 36 78,3 46 100,0

37-59 Bulan 0 0 1 5,9 16 94,1 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.10 diatas dapat dilihat bahwa status gizi berdasarkan BB/U lebih banyak pada kategori normal dengan kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 36 balita (78,3%) dan kelompok umur 37-59 bulan sebanyak 16 balita (94,1%).

4.11. Distribusi Status Gizi Balita Menurut TB/U Berdasarkan Kelompok Umur

Umur Balita Status Gizi TB/U

Sangat Pendek

Pendek Normal Total

n % n % n % N %

12-36 Bulan 5 10,9 11 23,9 30 65,2 46 100,0

37-59 Bulan 1 5,9 5 29,4 11 64,7 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.11. diatas dapat dilihat bahwa status gizi berdasarkan TB/U lebih banyak pada kategori normal dengan kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 30 balita (65,2%) dan kelompok umur 37-59 bulan sebanyak 11 balita (64,7%).


(40)

4.12. Distribusi Status Gizi Balita Menurut BB/TB Berdasarkan Kelompok Umur

Umur Balita Status Gizi BB/TB

Kurus Normal Total

N % N % N %

12-36 Bulan 7 15,2 39 84,8 46 100,0

37-59 Bulan 7 41,2 10 58,8 17 100,0

Berdasarkan Tabel 4.12. diatas dapat dilihat bahwa status gizi berdasarkan TB/U lebih banyak pada kategori normal dengan kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 39 balita (84,8%) dan kelompok umur 37-59 bulan sebanyak 10 balita (58,8%).

4.6. Kejadian ISPA

4.6.1. Frekuensi Kejadian ISPA

Hasil penelitian tentang gambaran Frekuensi kejadian ISPA pada balita di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2015 ditampilkan pada tabel 4.13.

Tabel 4.13. Distribusi Frekuensi Kejadian ISPA berdasarkan Umur

Umur Balita Frekuensi Kejadian ISPA

1 kali sebulan 2 kali sebulan 3 kali sebulan Total

n % n % n % N %

12-36 Bulan 18 39,1 23 50,0 5 10,9 46 100,0

37-59 Bulan 5 29,4 11 64,7 1 5,9 17 100,0

Berdasarkan tabel 4.13. diatas dapat dilihat bahwa balita dengan frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan lebih banyak pada kelompok umur 12-36 bulan sebanyak 23 balita (50,0%).


(41)

37

4.7. Tabulasi Silang Pola Pemberian Makan dengan Status Gizi balita Penderita Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA).

Hasil tabulasi silang antara pola makan dengan status gizi balita penderita ISPA di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2015dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

Tabel 4.14. Distribusi Susunan Makanan Berdasarkan Status Gizi BB/U

Susunan Makanan Status Gizi BB/U

Sangat kurang

Kurang Normal Total

n % n % n % N %

Lengkap 0 0 0 0 16 100,0 16 100,0

Tidak Lengkap 2 4,3 9 19,1 36 76,6 47 100,0

Berdasarkan tabel 4.14. diatas dapat dilihat bahwa ada 16 balita (100%) yang susunan makanannya lengkap dengan status gizi normal. Dan dari 47 balita ada 36 balita (76,6%) yang susunan makanannya tidak lengkap dengan status gizi sangat normal.

Tabel 4.15. Distribusi Susunan Makanan Berdasarkan Status Gizi TB/U

Susunan Makanan Status Gizi TB/U

Sangat Pendek

Pendek Normal Total

n % n % n % N %

Lengkap 0 0 0 0 16 100,0 16 100,0

Tidak Lengkap 6 12,8 16 34,0 25 53,2 47 100,0

Berdasarkan Tabel 4.15. diatas dapat dilihat bahwa dari 63 balita, yang mengkonsumsi susunan makanan lengkap dengan kategori status gizi normal sebanyak 16 orang (100%) dan susunan makanan tidak lengkap dengan status gizi normal sebanyak 25 balita (53,2%)


(42)

Tabel 4.16. Susunan Makanan Berdasarkan Status Gizi BB/U

Susunan Makanan Status Gizi BB/TB

Kurus Normal Total

n % n % n %

Lengkap 1 6,3 15 93,7 16 100,0

Tidak Lengkap 13 27,7 34 72,3 47 100,0

Berdasarkan Tabel 4.16. diatas dapat dilihat bahwa dari 16 balita ada 1 balita (6,3%) yang susunan makanannya lengkap dengan status gizi kurus. Dan dari 47 balita ada 13 balita (27,7%) yang susunan makanannya tidak lengkap dengan status gizi kurus.

Tabel 4.17. Distribusi Jumlah Asupan Karbohidrat Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/U

Asupan Karbohidrat Status Gizi BB/U

Sangat Kurang

Kurang Normal Total

n % n % n % n %

Baik 0 0 1 16,7 5 83,3 6 100,0

Sedang 1 2,7 1 2,7 35 91,6 37 100,0

Kurang 1 5,0 7 35,0 12 60,0 20 100,0

Berdasarkan tabel 4.17. diatas dapat dilihat bahwa dari 6 balita yang asupan karbohidratnya kategori baik ada 5 balita (83,3%) status gizi normal. Kemudian sebanyak 37 orang asupan karbohidratnya kategori sedang ada 35 balita (91,6%) status gizi normal. Sedangkan dari 20 balita yang asupan karbohidratnya kategori kurang ada 12 balita (60,0%) status gizi normal.


(43)

39

Tabel 4.18. Distribusi Jumlah Asupan Protein Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/U

Asupan Protein Status Gizi BB/U

Sangat Kurang

Kurang Normal Total

n % n % n % n %

Baik 0 0 2 10,0 18 90,0 20 100,0

Sedang 2 6,3 7 21,8 23 71,9 32 100,0

Kurang 0 0 0 0 7 100,0 7 100,0

Defisit 0 0 0 0 4 100,0 4 100,0

Berdasarkan tabel 4.18. diatas dapat dilihat bahwa dari 20 balita yang asupan proteinnya kategori baik ada 18 orang (90,0%) status gizi normal. Kemudian sebanyak 32 balita yang asupan proteinnya kategori sedang ada 23 balita (71,9%) status gizi normal. Sedangkan ada 7 balita (100%) yang asupan proteinnya kategori kurang status gizi normal dan ada 4 balita (100%) yang asupan proteinnya kategori defisit status gizi normal.

Tabel 4.19. Distribusi Jumlah Asupan Vitamin A Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/U

Asupan Vitamin A Status Gizi BB/U

Sangat Kurang

Kurang Normal Total

n % n % n % n %

Sedang 0 0 0 0 4 100,0 4 100,0

Kurang 1 3,6 4 14,3 23 82,1 28 100,0

Defisit 1 3,2 5 16,2 25 80,6 31 100,0

Berdasarkan tabel 4.19. diatas dapat dilihat bahwa ada 4 balita (100%) yang asupan vitamin A nya sedang status gizi normal. Kemudian sebanyak 28 balita yang asupan vitamin A nya kurang ada 23 balita (82,1%) status gizi normal. Sedangkan dari 31 balita yang asupan vitamin A nya defisit ada 25 balita (80,6%) status gizi normal.


(44)

Tabel 4.20. Distribusi Jumlah Asupan Zink Balita Penderita ISPA berdasarkan Status Gizi BB/U

Asupan Zink Status Gizi BB/U

Sangat Kurang

Kurang Normal Total

n % n % n % n %

Sedang 1 16,7 0 0 5 83,3 6 100,0

Kurang 1 2,9 6 17,1 28 80,0 35 100,0

Defisit 0 0 3 13,6 19 86,4 22 100,0

Berdasarkan tabel 4.20. diatas dapat dilihat bahwa dari 6 balita yang asupan zinknya kategori sedang ada 5 balita (83,3%) status gizi normal. Kemudian sebanyak 35 balita yang asupan zinknya kurang ada 28 balita (80,0%) status gizi normal. Sedangkan dari 22 balita yang asupan zinknya kategori defisit ada 19 balita (86,4%) status gizi normal.

Tabel 4.21. Distribusi Jumlah Asupan Zat Besi Balita Penderita ISPA berdasarkan Status Gizi BB/U

Asupan Zat Besi Status Gizi BB/U

Sangat Kurang

Kurang Normal Total

n % n % n % n %

Sedang 0 0 0 0 8 100,0 8 100,0

Kurang 1 4,3 5 21,7 17 73,9 23 100,0

Defisit 1 3,1 4 12,5 27 84,4 32 100,0

Berdasarkan tabel 4.21. diatas dapat dilihat bahwa yang asupan zat besinya kategori sedang ada 8 balita (100%) status gizi normal. Kemudian sebanyak 23 balita yang asupan zat besinya kategori kurang ada 17 balita (73,9%) status gizi normal. Sedangkan dari 32 balita yang asupan zat besinya kategori defisit ada 27 balita (84,4%) status gizi normal.


(45)

41

Tabel 4.22. Distribusi Jumlah Asupan Karbohidrat Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi TB/U

Asupan Karbohidrat Status Gizi TB/U

Sangat Pendek

Pendek Normal Total

n % n % n % n %

Baik 1 16,7 1 16,7 4 66,6 6 100,0

Sedang 4 10,8 6 16,2 27 73,0 37 100,0

Kurang 1 9,5 9 25,4 10 65,1 20 100,0

Berdasarkan tabel 4.22. diatas dapat dilihat bahwa dari 6 balita yang asupan karbohidratnya kategori baik ada 4 balita (66,6%) status gizi normal. Kemudian dari 37 balita yang asupan karbohidratnya kategori sedang ada 27 balita (73,0%) status gizi normal. Sedangkan dari 20 balita yang asupan karbohidratnya kategori kurang ada 10 balita (65,1%) status gizi normal.

Tabel 4.23. Distribusi Jumlah Asupan Protein Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi TB/U

Asupan Protein Status Gizi TB/U

Sangat Pendek

Pendek Normal Total

n % n % n % n %

Baik 0 0 6 30,0 14 70,0 20 100,0

Sedang 5 15,6 10 31,3 17 53,1 32 100,0

Kurang 1 14,3 0 0 6 85,7 7 100,0

Defisit 0 0 0 0 4 100,0 4 100,0

Berdasarkan tabel 4.23. diatas dapat dilihat bahwa dari 20 balita yang asupan proteinnya kategori baik ada 14 balita (70,0%) status gizi normal. Kemudian dari 32 balita yang asupan proteinnya sedang ada 17 balita (53,1%) status gizi normal. Sedangkan dari 7 balita yang asupan proteinnya kurang ada 6 balita (85,7%) status gizi normal. Dan dari 4 balita yang asupan proteinnya defisit ada 4 balita (100,0%) status gizi normal.


(46)

Tabel 4.24. Distribusi Jumlah Asupan Vitamin A Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi TB/U

Asupan Vitamin A Status Gizi TB/U

Sangat Pendek

Pendek Normal Total

n % n % n % n %

Sedang 0 0 0 0 4 100,0 4 100,0

Kurang 4 14,3 5 17,8 19 67,9 28 100,0

Defisit 2 6,5 11 35,4 18 58,1 21 100,0

Berdasarkan tabel 4.24. diatas dapat dilihat bahwa ada 4 balita (100,0%) yang asupan vitamin A nya kategori sedang status gizi normal. Kemudian dari 28 balita yang asupan vitamin A nya kategori kurang ada 19 balita (67,9%) status gizi normal. Sedangkan dari 21 balita yang asupan vitamin A nya kategori defisit ada 18 balita (58,1%) status gizi normal.

Tabel 4.25. Distribusi Jumlah Asupan Zink Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi TB/U

Asupan Zink Status Gizi TB/U

Sangat Pendek

Pendek Normal Total

n % n % n % n %

Sedang 1 16,7 1 16,7 4 66,6 6 100,0

Kurang 3 8,6 12 34,3 20 57,1 35 100,0

Defisit 2 9,1 3 13,6 17 77,3 22 100,0

Berdasarkan tabel 4.25. diatas dapat dilihat bahwa dari 6 balita yang asupan zinknya kategori sedang ada 4 balita (66,6%) status gizi normal. Kemudian dari 35 balita yang asupan zinknya kategori kurang ada 20 balita (57,1%) status gizi normal. Sedangkan dari 22 balita yang asupan zinknya kategori defisit ada 17 balita (77,3%) status gizi normal.


(47)

43

Tabel 4.26. Distribusi Jumlah Asupan Zat Besi Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi TB/U

Asupan Zat Besi Status Gizi TB/U

Sangat Pendek

Pendek Normal Total

n % n % n % n %

Sedang 0 0 0 0 8 100,0 8 100,0

Kurang 2 8,7 7 30,4 14 60,9 23 100,0

Defisit 4 12,5 9 28,1 19 59,4 32 100,0

Berdasarkan tabel 4.26. diatas dapat dilihat bahwa ada 8 balita (100%) asupan zat besi sedang dengan status gizi normal. Kemudian dari 23 balita yang asupan zinknya kategori kurang ada 14 balita (60,9%) dengan status gizi normal. Sedangkan dari 32 balita yang asupan zinknya kategori defisit ada 19 balita (59,4%) dengan status gizi normal.

Tabel 4.27. Distribusi Jumlah Asupan Karbohidrat Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/TB

Asupan Karbohidrat Status Gizi BB/TB

Kurus Normal Total

n % n % n %

Baik 1 16,7 5 83,3 6 100,0

Sedang 3 8,1 34 91,9 37 100,0

Kurang 10 50,0 10 50,0 20 100,0

Berdasarkan tabel 4.27. diatas dapat dilihat bahwa dari 6 balita yang asupan karbohidratnya kategori baik ada 5 balita (83,3%) status gizi normal. Kemudian dari 37 balita yang asupan karbohidratnya kategori sedang ada 34 balita (91,9%) status gizi normal. Sedangkan dari 20 balita yang asupan karbohidratnya kategori kurang ada 10 balita (50,0%) status gizi kurus.


(48)

Tabel 4.28. Distribusi Jumlah Asupan Protein Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/TB

Asupan Protein Status Gizi BB/TB

Kurus Normal Total

n % n % n %

Baik 4 20,0 16 80,0 20 100,0

Sedang 10 31,2 22 68,8 32 100,0

Kurang 0 0 7 100,0 7 100,0

Defisit 0 0 4 100,0 4 100,0

Berdasarkan tabel 4.28. diatas dapat dilihat bahwa dari 20 balita yang asupan proteinnya kategori baik ada 16 balita (80,0%) status gizi normal. Kemudian dari 32 balita yang asupan proteinnya kategori sedang ada 22 balita (68,8%) status gizi normal. Sedangkan yang asupan proteinnya kategori kurang ada 7 balita (100%) status gizi normal dan yang asupan proteinnya kategori defisit ada 4 balita ( 100%) status gizi normal.

Tabel 4.29. Distribusi Jumlah Asupan Vitamin A Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/TB

Asupan Vitamin A Status Gizi BB/TB

Kurus Normal Total

n % n % n %

Sedang 0 0 4 100,0 4 100,0

Kurang 3 10,7 25 89,3 28 100,0

Defisit 11 35,5 20 64,5 31 100,0

Berdasarkan tabel 4.29. diatas dapat dilihat bahwa yang asupan vitamin A nya kategori sedang ada 4 balita (100,0%) status gizi normal. Kemudian dari 28 balita yang asupan vitamin A nya kategori kurang ada 25 balita (89,3%) status gizi normal. Sedangkan dari 31 balita yang asupan vitamin A nya kategori defisit ada 20 balita (64,5%) status gizi normal.


(49)

45

Tabel 4.30. Distribusi Jumlah Asupan Zink Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/TB

Asupan Zink Status Gizi BB/TB

Kurus Normal Total

n % n % n %

Sedang 1 16,7 5 83,3 6 100,0

Kurang 12 34,3 23 54,7 35 100,0

Defisit 1 4,5 21 95,5 22 100,0

Berdasarkan tabel 4.30. diatas dapat dilihat bahwa dari 6 balita yang asupan zinknya kategori sedang ada 5 balita (83,3%) gizi normal. Kemudian dari 35 balita yang asupan zinknya kategori kurang ada 23 balita (54,7%) status gizi normal. Sedangkan dari 22 balita yang asupan zinknya kategori defisit ada 21 balita (95,5%) status gizi normal.

Tabel 4.31.Distribusi Jumlah Asupan Zat Besi Balita Penderita ISPA Berdasarkan Status Gizi BB/TB

Asupan Zat Besi Status Gizi BB/TB

Kurus Normal Total

n % n % n %

Sedang 0 0 8 100,0 8 100,0

Kurang 5 21,7 18 78,3 23 100,0

Defisit 9 28,1 23 71,9 32 100,0

Berdasarkan tabel 4.31. diatas dapat dilihat bahwa yang asupan zat besinya kategori sedang ada 8 balita (100,0%) status gizi normal. Kemudian dari 23 balita yang asupan zat besinya kategori kurang ada 18 balita (78,3%) status gizi normal. Sedangkan dari 32 balita yang asupan zat besinya kategori defisit ada 23 balita (71,9%) status gizi normal.


(50)

4.8. Tabulasi Silang Status Gizi Balita Penderita ISPA dengan Frekuensi Kejadian ISPA.

Hasil tabulasi silang status gizi balita penderita ISPA dengan frekuensi kejadian ISPA di wilayah kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2015 dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

4.32. Distribusi Frekuensi Kejadian ISPA Balita Berdasarkan Status Gizi BB/U

Status Gizi BB/U Frekuensi Kejadian ISPA

1 kali sebulan

2 kali Sebulan

3 Kali sebulan

Total

n % n % n % n %

Sangat Kurang 0 0 1 50,0 1 50,0 2 100,0

Kurang 2 22,2 6 66,7 1 11,1 9 100,0

Normal 21 40,4 27 51,9 4 7,7 52 100,0

Berdasarkan tabel 4.32. diatas dapat dilihat bahwa dari 2 balita yang status gizinya sangat kurang ada 1 (50%) balita frekuensi kejadian ISPA 3 kali sebulan. Kemudian dari 9 balita yang status gizinya kurang ada 6 balita (66,7%) frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan. Sedangkan dari 52 balita yang status gizi normal ada 27 balita (51,9%) frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan.

4.33. Distribusi Frekuensi Kejadian ISPA Balita Berdasarkan Status Gizi TB/U

Status Gizi TB/U Frekuensi Kejadian ISPA

1 kali sebulan

2 kali Sebulan

3 kali Sebulan

Total

n % n % n % n %

Sangat Pendek 1 16,7 4 66,6 1 16,7 6 100,0

Pendek 5 31,3 8 50,0 3 18,7 16 100,0

Normal 17 41,5 22 53,7 2 4,8 41 100,0

Berdasarkan tabel 4.33. diatas dapat dilihat bahwa dari 6 balita yang status gizinya sangat pendek ada 4 balita (66,6%) frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan. Kemudian dari 16 balita yang status gizinya pendek ada 8 balita (50,0%)


(51)

47

frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan. Sedangkan dari 41 balita yang status gizi normal ada 22 balita (53,7%) frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan.

4.34. Distribusi Frekuensi Kejadian ISPA Balita Berdasarkan Status Gizi BB/TB Status Gizi

BB/TB

Frekuensi Kejadian ISPA 1 kali

Sebulan

2 kali Sebulan

3 kali Sebulan

Total

n % n % n % n %

Kurus 3 21,4 9 64,3 2 14,3 14 100,0

Normal 20 40,8 25 51,0 4 8,2 49 100,0

Berdasarkan Tabel 4.34 diatas dapat dilihat bahwa dari 14 balita yang status gizinya kurus ada 9 balita (64,3%) frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan, sedangkan dari 49 balita yang status gizinya normal ada 25 balita (51,0%) frekuensi kejadian ISPA 2 kali sebulan.


(52)

48

5.1 Pola Pemberian Makan Pada Anak Balita

5.1.1. Pola Pemberian Makan Berdasarkan Susunan Makanan dan Frekuensi Makanan pada Anak Balita Penderita ISPA

Pola pemberian makan pada balita penderita ISPA masih banyak yang yang tidak tepat, dimana anak balita jarang mengkonsumsi sayur dan buah. Tingkat pendapatan yang kurang mempengaruhi ketersediaan makanan dalam keluarga. Hal inilah yang menyebabkan daya beli bahan makanan yang kurang akan berpengaruh terhadap pola pemberian makan balita penderita ISPA. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa susunan makanan anak balita penderita ISPA tidak lengkap yaitu nasi + lauk pauk (85,7%). Keadaan ini dipengaruhi oleh persepsi ibu bahwa mengonsumsi makanan cukup dengan nasi dan lauk pauk sudah memenuhi kebutuhan gizi, konsumsi buah tergantung ketersediaan atau tidaknya sebab bagi ibu pendapatan mereka tidak dapat mencukupi untuk membeli buah-buahan, sedangkan sayur sayuran ibu selalu mengolah sesuai dengan selera keluarga, bukan selera anak balita tersebut. Oleh karena itu mereka lebih cenderung mengonsumsi makanan pokok dan lauk pauk saja. Ini dapat dilihat dari frekuensi mereka makan sayuran dan buah-buahan sangat jarang yaitu hanya 1-3 kali/minggu.

Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa lauk pauk yang selalu dikonsumsi balita penderita ISPA dengan frekuensi 1-3 kali/hari dengan jenis ikan yaitu sebesar 100%. Hal ini dikarenakan ibu dengan sangat mudah mendapatkan ikan, tanpa harus membelinya. Selain itu, anak balita juga selalu mengonsumi


(53)

49

tahu (12,7%) sebagai pelengkap dalam menu makanan. Lauk pauk yang dikonsumsi tidak bervariasi, terlihat dari jenis lauk pauk yang dikonsumsi tidak beragam. Mereka jarang mengonsumsi lauk pauk lain seperti daging sapi maupun ayam. Selain itu, ikan yang dikonsumsi biasanya diolah dengan digoreng dan digulai. Begitu pula dengan tahu dan tempe yang biasa dikonsumsi diolah dengan digoreng.

Rata-rata frekuensi konsumsi sayuran pada balita penderita ISPA tergolong jarang. Jenis sayuran yang jarang dikonsumsi adalah sayuran brokoli (68,3%), begitu pula dengan sayuran lain seperti sayuran daun ubi (60,3%) dengan frekuensi tidak pernah dalam sebulan. Hal ini dikarenakan, sebagian ibu balita menganggap sayuran bukan kebutuhan makanan yang wajib dipenuhi, selain itu sebagian balita yang mengonsumsi sayuran, jika hanya tersedia saja. Padahal seharusnya, mengonsumsi sayuran sangat dianjurkan dalam setiap kali makan. Ini dikarenakan sayuran mengandung serat yang tinggi, sehingga sangat baik untuk balita yang masih mengalami masa pertumbuhan.

Frekuensi konsumsi buah-buahan anak balita penderita ISPA tergolong jarang. Jenis buah-buahan yang sangat jarang dikonsumsi adalah mangga dan semangka dengan frekuensi 1x/bulan. Hal ini dikarenakan, sebagian ibu balita menganggap buah-buahan tidak harus dikonsumsi setiap kali makan dan kurangnya daya beli keluarga. Selain itu mereka hanya mengonsumsi buah jika tersedia saja. Kebiasaan mengonsumsi buah-buahan dianjurkan bagi anak balita penderita ISPA agar lebih sering mengonsumsinya. Ini dikarenakan buah-buahan mempunyai efek yang mengenyangkan dan tinggi akan vitamin, mineral dan serat


(1)

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI……… i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

ABSTRAK... iii

ABSTRACT ... iv

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... v

KATA PENGANTAR... vi

DAFTAR ISI... viii

DAFTAR TABEL... x

DAFTAR LAMPIRAN... ... xiii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LatarBelakang ... 1

1.2 PerumusanMasalah ... 5

1.3 TujuanPenelitian ... 5

1.4 ManfaatPenelitian ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 InfeksiSaluranPernapasanAkut (ISPA) PadaBalita…. 7

2.2 PolaPemberian Makan..………. ... 10

2.3 Tingkat Asupan Makanan Anak Balita ... ... 11

2.4 Zat Gizi Makro ... 12

2.5 Zat Gizi Mikro... 13

2.6 Pola Pemberian Makan dengan Kejadian ISPA ... 15

2.7 Penilaian Status Gizi pada Balita... 16

2.8 Faktor – faktor yang Mempengaruhi Status Gizi ... . 20

2.9 Status Gizi dengan Kejadian ISPA ... 21

2.10 Kerangka Konsep ... 22

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 JenisPenelitian ... 23

3.2 LokasidanWaktuPenelitian………... .. 23

3.3 PopulasidanSampel……… . 23

3.4 Pengumpulan Data ... 24

3.5 Definisi Operasional... 25

3.6 Aspek Pengukuran ... 26

3.7 Metode Analisis Data... 28

BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian... 29

4.2 Karakteristik Ibu... 29


(2)

4.4.2 Frekuensi Makanan... 32

4.4.3 Jumlah Asupan Zat Gizi Karbohidrat, Protein, Vitamin A Zink, dan Zat Besi dengan Kelompok Umur... 33

4.5 Status Gizi Balita... 35

4.6 Kejadian Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA)... 36

4.6.1 Frekuensi Kejadian ISPA... 36

4.7 Tabulasi Silang Pola Pemberian Makan dengan Status Gizi penderita ISPA... 37

4.8 Tabulasi Silang Status Gizi Balita Penderita ISPA Dengan Frekuensi Kejadian ISPA... 46

BAB V PEMBAHASAN 5.1 Pola Pemberian Makan Balita... 48

5.5.1 Pola Pemberian Makan Penderita ISPA Berdasarkan Susunan Makanan dan frekuensi Makanan pada Anak Balita Penderita ISPA... 48

5.1.2 Pola Pemberian Makan Berdasarkan Jumlah Asupan Karbohidrat, Protein, Vitamin A, Zink dan Zat Besi pada Anak Balita Penderita ISPA... 49

5.2 Status Gizi Anak Balita Penderita ISPA... 52

5.3 Frekuensi Kejadian Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) pada Anak Balita ... 54

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan... 55

6.2 Saran... 56 DAFTAR PUSTAKA


(3)

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Kategori Status Gizi Berdasarkan Indikator yang Digunanakan... 19

Tabel 4.1 Distribusi Karakteristik Ibu... 30

Tabel 4.2 Distribusi Balita Berdasarkan Jenis Kelamin dan Kelompok Umur.. 31

Tabel 4.3 Distribusi Balita Berdasarkan Susunan Makanan... 31

Tabel 4.4 Distribusi Berdasarkan Frekuensi dan Jenis Makanan yang di Konsumsi... 32

Tabel 4.5 Distribusi Asupan Karbohidrat Berdasarkan Kelompok Umur... 33

Tabel 4.6 Distribusi Asupan Protein Berdasarkan Kelompok Umur... 33

Tabel 4.7 Distribusi Asupan Vitamin A Berdasarkan Kelompok Umur... 34

Tabel 4.8 Distribusi Asupan Zink Berdasarkan Kelompok Umur... 34

Tabel 4.9 Distribusi Asupan Zat Besi Berdasarkan Kelompok Umur... 34

Tabel 4.10 Distribusi Status Gizi Balita Menurut BB/U Berdasarkan Umur... 35

Tabel 4.11 Distribusi Status Gizi Balita Menurut TB/U Berdasarkan Umur... 35

Tabel 4.12 Distribusi Status Gizi Balita Menurut BB/TB Berdasarkan Umur... 36

Tabel 4.13 Distribusi Balita Berdasarkan Frekuensi Kejadian ISPA... 36

Tabel 4.14 Distribusi Susunan Makanan Balita Berdasarkan Status Gizi BB/U... 37

Tabel 4.15 Distribusi Susunan Makanan Balita Berdasarkan Status Gizi TB/U... 37

Tabel 4.16 Distribusi Susunan Makanan Balita Berdasarkan Status Gizi BB/TB... 38


(4)

Tabel 4.17 Distribusi Jumlah Asupan Karbohidrat Balita Berdasarkan Status Gizi BB/U... 38 Tabel 4.18 Distribusi Jumlah Asupan Protein Balita Berdasarkan Status Gizi

BB/U... 39 Tabel 4.19 Distribusi Jumlah Asupan Vitamin A Balita Berdasarkan Status

Gizi BB/U... 39 Tabel 4.20 Distribusi Jumlah Asupan Zink Balita Berdasarkan Status Gizi

BB/U... 40 Tabel 4.21 Distribusi Jumlah Asupan Zat Besi Balita Berdasarkan Status Gizi

BB/U... 40 Tabel 4.22 Distribusi Jumlah Asupan Karbohidrat Balita Berdasarkan Status GiziTB/U... 41 Tabel 4.23 Distribusi Jumlah Asupan Protein Balita Berdasarkan Status Gizi

TB/U... 41 Tabel 4.24 Distribusi Jumlah Asupan Vitamin A Balita Berdasarkan Status

GiziTB/U... 42 Tabel 4.25 Distribusi Jumlah Asupan Zink Balita Berdasarkan Status Gizi

TB/U... 42 Tabel 4.26 Distribusi Jumlah Asupan Zat Besi Balita Berdasarkan Status Gizi

TB/U... 43 Tabel 4.27 Distribusi Jumlah Asupan Karbohidrat Balita Berdasarkan Status

GiziBB/TB... 43 Tabel 4.28 Distribusi Jumlah Asupan Protein Balita Berdasarkan Status Gizi

BB/TB... 44 Tabel 4.29 Distribusi Jumlah Asupan Vitamin A Balita Berdasarkan Status

Gizi BB/TB... 44 Tabel 4.30 Distribusi Jumlah Asupan Zink Balita Berdasarkan Status Gizi

BB/TB... 45 Tabel 4.31 Distribusi Jumlah Asupan Zat Besi Balita Berdasarkan Status


(5)

Tabel 4.32 Distribusi Frekuensi Kejadian ISPA Balita Berdasarkan Status

Gizi BB/U... 46 Tabel 4.33 Distribusi Frekuensi Kejadian ISPA Balita Berdasarkan Status

GiziTB/U... 46 Tabel 4.34 Distribusi Frekuensi Kejadian ISPA Balita Berdasarkan Status


(6)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Formulir Observasi ISPA

Lampiran 2 Formulir Food Recall

Lampiran 3 Formulir Food Frequency

Lampiran 4 Surat Permohonan Izin Penelitian dari FKM USU Lampiran 5 Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian

Lampiran 6 output Hasil Penelitian

Lampiran 7 Master Data