Motivasi Berwirausaha Minat dan Motivasi Berwirausaha

tinggi akan memiliki kecenderungan untuk mengambil risiko pribadi. Pengambilan risiko adalah hal yang hakiki dalam merealisasikan potensi diri sebagai wirausahawan. Pengalaman dalam pengambilan risiko dalam hubungan pribadi dengan isteri, teman-teman dan tetangga-tetangga akan membantu seseorang memperoleh pengalaman untuk menilai kemungkinan- kemungkinan, mengambil risiko seperlunya dan mengelakkan risiko yang kecil ganjaran potensialnya Geoffrey G. Meredith et al, 2002: 40. Seorang wirausaha dalam menentukan untuk pengambilan risiko, akan didasarkan pada pertimbangan-pertimbangan yang matang dengan terlebih dahulu melakukan pengamatan yang mendalam pada bidang tertentu, agar risiko kegagalan dapat terminimalisir. Karena ketika seseorang memutuskan untuk berwirausaha, maka akan bersinggungan dengan ketidakpastian dalam beberapa hal, seperti misalnya dalam hal kesejahteran keuangan, kesejahteraan sikologis, keamanan karir serta hubungan dengan keluarga. Maka dengan adanya kecermatan analisis ketidak pastian akan lebih mudah untuk dielakan. 3 Self-efficacy Self-efficacy adalah suatu kepercayaan yang dimiliki seseorang untuk mengerahkan dan melaksanakan potensi pribadi, sumber daya, keterampilan, dan kompetensi yang diperlukan untuk mencapai tingkat dari prestasi tertentu pada tugas yang diberikan Bandura, 1997. Dengan kata lain, self-efficacy dapat dilihat sebagai sisi lain atau peran lain dari kepercayaan diri. Kondisi ini akan berdampak pada tindakan yang berbeda dari orang lain meskipun secara kemampuan memiliki kesamaan. Seseorang dengan self-efficacy tinggi untuk suatu tugas tertentu akan meluangkan waktu lebih besar, memiliki daya tahan, mengatur dan menerima tujuan yang lebih tinggi, serta mengembangkan rencana dan strategi lebih baik untuk suatu tugas. Seseorang dengan self- efficacy tinggi juga akan menanggapi hal yang negatif dengan cara yang lebih positif dan menggunakan umpan balik untuk meningkatkan kinerjanya. 4 Creativity Kreativitas merupakan sebuah proses yang dapat dikembangkan dan ditingkatkan. Kemampuan dan bakat wirausaha adalah merupakan dasar serta ditambah ilmu pengetahuan di dalam mengembangkan kreativitasnya Ating Tedjasutisna, 2005: 29. Zimmerer dalam Suryana 2001: 5 kreativitas diartikan sebagai kemampuan untuk mengembangkan ide-ide baru dan untuk menemukan cara-cara baru dalam memecahkan persoalan dan menghadapi peluang.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Antara Sikap Mandiri, Pengetahuan Kewirausahaan Dan Motivasi Berwirausaha Terhadap Minat Berwirausaha Siswa-Siswi SMK Di Kota Medan

2 91 89

PENGARUH MOTIVASI DAN PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA PADA SISWA KELAS XI Pengaruh Motivasi Dan Prestasi Praktik Kerja Industri Terhadap Minat Berwirausaha Pada Siswa Kelas XI Jurusan Akuntansi Di Smk Negeri 1 Karanganyar Tahu

0 2 18

PENGARUH MOTIVASI DAN PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA PADA SISWA KELAS XI Pengaruh Motivasi Dan Prestasi Praktik Kerja Industri Terhadap Minat Berwirausaha Pada Siswa Kelas XI Jurusan Akuntansi Di Smk Negeri 1 Karanganyar Tahu

0 2 15

PENGARUH PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK NEGERI 5 BANDUNG.

0 2 46

Pengaruh Pembelajaran Kewirausahaan dan Karakteristik Wirausaha terhadap Minat Berwirausaha Siswa Kelas XI SMK Negeri 1 Sukoharjo Tahun Ajaran 2015/2016.

0 0 18

PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN, KEPRIBADIAN WIRAUSAHA, DAN LINGKUNGAN TERHADAP MINAT SISWA SMK UNTUK BERWIRAUSAHA DI KABUPATEN KLATEN.

0 0 2

HUBUNGAN PROFIL JIWA WIRAUSAHA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK NEGERI 2 DEPOK SLEMAN.

1 4 84

Pengaruh Motivasi Berwirausaha Terhadap Minat Berwirausaha Melalui Prestasi Belajar Mata Pelajaran Kewirausahaan Siswa Kelas XI SMK Negeri 1 Kraksaan

0 0 10

PENGARUH PEMBELAJARAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT DAN MOTIVASI BERWIRAUSAHA SISWA DI SMK NEGERI 1 SELONG TAHUN PEMBELAJARAN 2016

0 0 8

PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN, PRAKTIK INDUSTRI DAN JENIS PEKERJAAN ORANG TUA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK

0 0 134