Hipotesis Tindakan KAJIAN PUSTAKA

53 Quantum learning juga mengintegrasikan totalitas tubuh dan pikiran dalam proses pembelajaran sehingga siswa lebih aktif dalam proses pembelajaran. Proses pembelajaran yang menyenangkan serta dapat mengaktifkan siswa akan menjadikan siswa lebih mudah dalam memahami materi sehingga kemampuan siswa dalam menyusun struktur kalimat dapat meningkat. Gambar I. Bagan Alur Kerangka Pikir

H. Hipotesis Tindakan

Berdasarkan kerangka pikir sebagaimana diuraikan di atas maka dirumuskan hipotesis tindakan dalam penelitian ini, yaitu “penerapan model quantum learning dapat meningkatkan kemampuan menyusun struktur kalimat pada siswa tunarungu SLB Wiy ata Dharma 1 Sleman Yogyakarta”. Kemampuan siswa dalam menyusun struktur kalimat meningkat Penerapan model quantum learning sistem TANDUR Keunggulan model quantum learning dengan penerapan TANDUR  Menumbuhkan minat belajar siswa tunarungu  Memaksimalkan gaya belajar siswa tunarungu berupa visual dan kinestetik  Tercipta proses pembelajaran yang menyenangkan  Penguasaan materi menjadi lebih mudah Kemampuan siswa tunarungu dalam menyusun struktur kalimat rendah Keterbatasan mendengar yang dimiliki siswa tunarungu mengakibatkan ketidaksempurnaanya dalam penguasaan struktur kalimat baik secara verbal maupun non verbal 54

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas classroom action research, dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian tindakan kelas merupakan suatu pencermatan terhadap kegiatan yang sengaja dimunculkan dan terjadi dalam sebuah kelas Zainal Aqib, 2006: 13. Pardjono 2007: 12 mengemukakan bahwa penelitian tindakan kelas adalah salah satu jenis penelitian tindakan yang dilakukan oleh guru untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di kelasnya. Sejalan dengan pendapat Pardjono, menurut Suharsimi Arikunto 2008: 58 penelitian tindakan kelas adalah penelitian tindakan classroom action research yang dilakukan dengan tujuan memperbaiki mutu praktik pembelajaran di kelas. Berdasarkan pengertian di atas, dapat disampaikan bahwa penelitian tindakan kelas adalah kegiatan pencermatan dan tindakan yang dilakukan oleh guru kelas dalam memperbaiki proses pembelajaran sehingga kualitas pendidikan menjadi lebih baik dan hasil belajar siswa meningkat. Penelitian ini dilakukan dengan maksud untuk memecahkan permasalahan mengenai rendahnya kemampuan siswa dalam menyusun struktur kalimat siswa tunarungu kelas VI SLB Wiyata Dharma 1 Sleman Yogyakarta.

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENYUSUN POLA-POLA HUBUNGAN KALIMAT PADA SISWA KELAS VI SEKOLAH DASAR NEGERI II Peningkatan Kemampuan Menyusun Pola-Pola Hubungan Kalimat Pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar Negeri II Padarangin Kecamatan Slogohimo Kabupaten Wonogiri

0 1 13

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENYUSUN POLA-POLA HUBUNGAN KALIMAT PADA SISWA KELAS VI SEKOLAH DASAR NEGERI II Peningkatan Kemampuan Menyusun Pola-Pola Hubungan Kalimat Pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar Negeri II Padarangin Kecamatan Slogohimo Kabupaten Wonogiri

0 1 20

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA TUNARUNGU KELAS V DI SEKOLAH LUAR BIASA NEGERI 2 BANTUL YOGYAKARTA.

0 0 202

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI METODE GLOBAL PADA SISWA TUNARUNGU KELAS DASAR II DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) BHAKTI WIYATA KULON PROGO.

0 0 236

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN MELALUI METODE PEER TUTORIAL (TUTOR SEBAYA) ANAK TUNARUNGU KELAS DASAR II DI SLB WIYATA DHARMA 1 SLEMAN.

0 0 199

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA ANAK TUNARUNGU KELAS V DI SEKOLAH LUAR BIASA WIYATA DHARMA 4 GODEAN.

0 1 229

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK TUNARUNGU KELAS DASAR I MELALUI MEDIA PERMAINAN SCRABBLE DI SLB WIYATA DHARMA 1 SLEMAN YOGYAKARTA.

0 4 215

PENINGKATAN PERBENDAHARAAN KATA ANAK TUNARUNGU PADA KELAS 1 MELALUI PEMBELAJARAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DI SLB B WIYATA DHARMA 1 SLEMAN YOGYAKARTA.

0 2 213

PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA MELALUI MEDIA RANTAI HURUF PADA SISWA TUNARUNGU KELAS 2 DI SEKOLAH LUAR BIASA WIYATA DHARMA I SLEMAN.

0 0 233

PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA MENGGUNAKAN METODE GUIDED DISCOVERY PADA SISWA TUNARUNGU KELAS IV DI SEKOLAH LUAR BIASA WIYATA DHARMA I SLEMAN.

12 80 276