Prosedur Pengumpulan Data Teknik Analisis Data

3. Pengumpulan dan analisis data penelitian Berikut ini adalah tahapan yang ditempuh dalam pengumpulan dan analisis data : a. Membuat kisi-kisi instrumen penelitian. b. Menyusun kuesioner kemampuan mengelola waktu belajar siswa. c. Pengujian item kuesioner oleh dosen pembimbing. d. Melakukan Expert Judgement kepada Bapak Juster Donal Sinaga, M.Pd selaku dosen Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma. e. Melakukan Expert Judgement kepada Ibu Cicilia Eni Sumini selaku guru BK SMA Pangudi Luhur Sedayu. f. Permohonan ijin kepada pihak sekolah SMA Pangudi Luhur Sedayu untuk mengadakan penelitian. g. Melakukan uji coba penelitian yang dilakukan di SMA Pangudi Luhur Sedayu di kelas XI IPA 2. h. Melakukan pengumpulan data penelitian yang dilakukan di SMA Pangudi Luhur Sedayu di kelas XI IPA 1, XI IPS 1, dan XI IPS 2. i. Melakukan analisis data penelitian yang telah terkumpul. 42

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Dalam bab ini dipaparkan hasil penelitian dan pembahasan mengenai kemampuan mengelola waktu belajar siswa kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun ajaran 20152016.

A. Hasil Penelitian

1. Kemampuan Mengelola Waktu Belajar Siswa

Norma kategorisasi yang digunakan unuk mengelompokkan baik atau kurang baik kemampuan siswa XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20152016 dalam mengelola waktu belajarnya. Dengan mengikuti norma kategorisasi yang ada, maka diperoleh hasil sebagai berikut: X maksimum teoritik : 4 x 48 = 192 X minimum teoritik : 1 x 48 = 48 Luas jarak : 192 – 48 = 144 σ standar deviasi : 240 : 6 = 40 µ mean teoritik : 192 + 48 : 2 = 120 Berdasarkan data yang diperoleh, diketahui bahwa kemampuan siswa mengelola waktu belajar siswa kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20152016 tampak pada tabel 7. Tabel 7 Hasil Norma Kategorisasi Kemampuan Mengelola Waktu Belajar Siswa Kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20152016 Penghitungan Skor Skor Jumlah Subyek Persentase Kategori X [µ + 1,5 180 Sangat Baik [µ + 0,5 X ≤ [µ + 1,5 140 – 180 4 5 Baik [µ - 0,5 X ≤ [µ + 0,5 100 – 140 72 90 Cukup Baik [µ - 1,5 X ≤ [µ - 0,5 60 – 100 4 5 Kurang Baik X ≤ [µ - 1,5 ≤ 60 Tidak Baik Dari tabel 7 dapat dilihat bahwa: 1. Tidak ada 0 siswa yang tergolong sangat baik dalam mengelola waktu belajarnya. 2. Terdapat 4 5 siswa yang tergolong baik dalam mengelola waktu belajarnya. 3. Terdapat 72 90 siswa yang tergolong cukup baik dalam mengelola waktu belajarnya. 4. Terdapat 4 5 siswa yang tergolong kurang baik dalam mengelola waktu belajarnya. 5. Tidak ada 0 siswa yang tergolong tidak baik dalam mengelola waktu belajarnya. Dari hasil penelitian tersebut, peneliti dapat menyimpulkan bahwa pengelolaan waktu belajar siswa kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20152016 termasuk dalam kategori cukup baik. Berikut ini disajikan grafik guna membantu memperoleh gambaran mengenai kemampuan mengelola waktu belajar siswa kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20152016. 10 20 30 40 50 60 70 80 Sangat Baik Baik Cukup Baik Kurang Baik Tidak Baik Grafik 1 Kemampuan Mengelola Waktu Belajar Siswa Kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20152016

2. Analisis Butir

– butir Item yang teridentifikasi Rendah Penggolongan item-item kemampuan siswa XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20152016 dalam mengelola waktu belajarnya untuk melihat tinggi atau rendahnya skor pada setiap item pernyataan yang dipaparkan. Dengan demikian diperoleh hasil penggolongan item sebagai berikut: X maksimum teoritik : 4 x 80 = 320 X minimum teoritik : 1 x 80 = 80 Luas jarak : 320 – 80 = 240 σ standar deviasi : 440 : 6 = 66,67 µ mean teoritik : 400 : 2 = 200