Langkah-langkah dalam Penyusunan Tes

5 Menentukan kisi-kisi

3.2.3.3 Uji coba Instrumen Penelitian

Instrumen yang telah disusun kemudian diujicobakan pada kelas lain. Dari hasil uji coba kemudian dianalisis untuk menentukan soal-soal yang layak dipakai untuk instrumen penelitian.

3.2.3.4 Analisis Perangkat Tes

Tujuan menganalisis butir soal adalah untuk memperbaiki butir soal yang telah diujicobakan, sebab ada kemungkinan hasil tes siswa rendah akibat butir tesnya jelek, bukan karena siswanya yang tidak tahu. 3.2.3.4.1 Validitas Validitas adalah ukuran yang menunjukkan tingkat kesahihan suatu instrumen Arikunto, 2009. Untuk menetukan validitas masing-masing soal digunakan rumus korelasi product moment yaitu: r xy =           } Y Y N }{ X X N { Y X XY N 2 2 2 2 Keterangan: R xy = koefisien korelasi N = banyaknya peserta tes X = skor butir Y = skor total Setelah diperoleh harga r XY , kemudian dikonsultasikan dengan harga kritik r product moment yang ada pada tabel untuk mengetahui signifikan atau tidaknya korelasi tersebut. Jika r hitung r tabel , maka korelasi tersebut tidak signifikan Arikunto, 2009:78. 3.2.3.4.2 Reliabilitas Seperangkat tes dikatakan reliabel apabila tes tersebut dapat memberikan hasil yang tetap. Artinya apabila tes tersebut dikenakan pada sejumlah subjek yang sama pada lain waktu, maka hasilnya akan tetap sama atau relatif sama. Untuk mencari reliabilitas soal bentuk uraian digunakan rumus Alpha sebagai berikut. Keterangan: r 11 : reliabilitas yang dicari : jumlah varians skor tiap-tiap item : varians total Suharsimi Arikunto, 2009:109 Selanjutnya dalam pemberian interpretasi terhadap koefisien reliabilitas tes r 11 pada umumnya digunakan patokan sebagai berikut. 1 Apabila r 11 sama dengan atau lebih besar daripada 0,70 berarti tes hasil belajar yang sedang diuji reliabilitasnya dinyatakan telah memiliki reliabilitas yang tinggi = reliable. 2 Apabila r 11 lebih kecil daripada 0,70 berarti bahwa tes hasil belajar yang sedang diuji reliabilitasnya dinyatakan belum memiliki reliabilitas yang tinggi un-reliable.

Dokumen yang terkait

Analisis Kesalahan Siswa Kelas VII SMP 4 Kudus Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Pada Pokok Bahasan Segiempat Dengan Panduan Kriteria Polya

3 23 123

ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VIII SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL POKOK BAHASAN LINGKARAN DENGAN PANDUAN KRITERIA Analisis Kesalahan Siswa Kelas VIII SMP Dalam Menyelesaikan Soal Pokok Bahasan Lingkaran Dengan Panduan Kriteria Watson.

0 0 15

PENDAHULUAN Analisis Kesalahan Siswa Kelas VIII SMP Dalam Menyelesaikan Soal Pokok Bahasan Lingkaran Dengan Panduan Kriteria Watson.

0 0 8

ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VIII SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL POKOK BAHASAN LINGKARAN DENGAN Analisis Kesalahan Siswa Kelas VIII SMP Dalam Menyelesaikan Soal Pokok Bahasan Lingkaran Dengan Panduan Kriteria Watson.

0 0 16

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal Matematika pada pokok bahasan lingkaran kelas VIII B Smp Kanisius Kalasan Yogyakarta.

0 16 183

Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Kimia pada Materi Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan dengan Panduan Kriteria Watson.

0 0 1

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA MATERI POKOK GARIS SINGGUNG LINGKARAN DI SMP NEGERI 1 BOYOLANGU KELAS VIII E SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2010 2011 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 27

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA MATERI POKOK GARIS SINGGUNG LINGKARAN DI SMP NEGERI 1 BOYOLANGU KELAS VIII E SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2010 2011 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 13

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL- SOAL MATERI LINGKARAN PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 4 KLATEN TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - UNWIDHA Repository

6 36 25

ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 19 MATARAM DALAM MENYELESAIKAN SOAL-SOAL MATERI POKOK LINGKARAN TAHUN PELAJARAN 2017/2018 - Repository UNRAM

0 0 13