Fungsi Kegunaan Ergonomi Keindahan Estetika ukiran Finishing Analisis

commit to user a. Interval 0,200 dianggap sangat rendah b. 0,200 – 0,399 dianggap rendah c. 0,400 – 0,599 dianggap cukup d. 0,600 – 0,799 dianggap tinggi e. 0,800 – 1,000 dianggap sangat tinggi Uji reliabilitas ini dilakukan dengan menggunakan Cronbach Alpha dengan bantuan software SPSS for Windows 11,5 dengan hasil sebagai berikut: Tabel IV.4 HASIL UJI RELIABILITAS KUESIONER TINGKAT KEPENTINGAN NO KETERANGAN SCORE STATUS

A. Fungsi Kegunaan

0,6157 Reliabilitas tinggi

B. Ergonomi

0,9495 Reliabilitas sangat tinggi

C. Keindahan

0,7528 Reliabilitas tinggi

D. Estetika ukiran

0,7543 Reliabilitas tinggi

E. Finishing

0,9412 Reliabilitas sangat tinggi Sumber : data primer yang diolah, 2010. Hasil uji reliabilitas untuk tingkat kepentingan tabel IV.5 menunjukkan bahwa dimensi ergonomi memiliki nilai yang paling tinggi 0,9495, sedangkan untuk dimensi yang paling rendah nilainya adalah dimensi fungsi atau kegunaan 0,6157. Tabel IV.5 HASIL UJI RELIABILITAS KUESIONER TINGKAT KINERJA NO KETERANGAN SCORE STATUS

A. Fungsi Kegunaan

0,7504 Reliabilitas tinggi

B. Ergonomi

0,9578 Reliabilitas sangat tinggi

C. Keindahan

0,7662 Reliabilitas tinggi

D. Estetika ukiran

0,8671 Reliabilitas sangat tinggi

E. Finishing

0,8941 Reliabilitas sangat tinggi Sumber : data primer yang diolah, 2010. Hasil uji reliabilitas untuk tingkat kinerja TKi di atas juga menunjukkan bahwa dimensi ergonomi memiliki nilai yang paling tinggi 0,9578 dengan status reliabilitas sangat tinggi. Sedangkan dimensi fungsi atau kegunaan memiliki nilai yang paling rendah reliabilitasnya 0,7504 di antara dimensi lainnya.. commit to user Dari hasil uji validitas dan uji reliabilitas di atas untuk tingkat kepentingan dan tingkat kinerja atau performance adalah seluruh item dinyatakan telah valid dan reliabel. Sehingga bisa berlanjut ke tahap berikutnya.

E. Analisis

House Of Quality 1. Voice of Customer Langkah penerapan QFD diawali dengan mengumpulkan suara konsumen voice of customer . Data didapat dari beberapa referensi yang berkaitan dengan kualitas desain produk kursi kayu ukir. Sehingga dari data ini bisa diketahui atribut-atribut apa saja yang disyaratkan atau diperhatikan oleh konsumen dalam memilih produk kursi kayu ukir. Nilai tingkat kepentingan persyaratan konsumen diperoleh dari rata-rata persepsi responden terhadap dimensi kualitas produk. Hasil rata-rata tersebut menunjukkan bahwa urutan kualitas produk berdasarkan tingkat kepentingannya adalah dimensi kualitas produk. Dalam tahap ini, suara konsumen ditransformasikan ke dalam CR yang dengan jelas menggambarkan apa yang akan dilakukan konsumen dengan produk tersebut, misalnya bagaimana produk akan digunakan. Hasil dari atribut ini dikelompokkan seperti pada tabel IV.6. Persyaratan ini akan menempati sebelah kiri House of Quality. commit to user Tabel IV.6 CUSTOMER REQUIREMENTS

A. Fungsi Kegunaan

Dokumen yang terkait

Aplikasi Integrasi Metode Fuzzy Servqual dan Quality Function Deployment (QFD) Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Layanan Pendidikan (Studi Kasus: SMP Swasta Cinta Rakyat 3 Pematangsiantar)

10 125 85

Perbaikan Rancangan Produk dengan Metode Concurrent Function Deployment dan TRIZ

3 100 53

Penerapan Metode Kano, Quality Function Deployment Dan Value Engineering Untuk Peningkatan Mutu Produk Sarung Tangan Karet

11 73 101

Aplikasi Kansei Engineering Dan Quality Function Deployment (QFD) Serta Teoriya Resheniya Izobretatelskikh Zadatch (TRIZ) Untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Rumah Sakit Pada Instalasi Hemodialisis

9 92 70

Analisis Tingkat Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Quality Function Deployment (Qfd); (Studi Kasus Japanese Mathematics Center Sakamoto Method Cabang Multatuli Medan)

8 152 80

Strategi Perbaikan Kualitas Pelayanan Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD) dan Pendekatan Blue Ocean Strategy di LotteMart Wholesale Medan

13 167 189

Integrasi Aplikasi Metode Quality Function Deployment (QFD) dengan Blue Ocean Strategy (BOS) untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Hotel, Studi Kasus: Hotel Grand Angkasa Internasional Medan

15 91 169

Perancangan Fasilitas Kerja Menggunakan Metode QFD (Quality Function Deployment) Dengan Pendekatan AHP (Analytical Hierarchy Process) Dan Memperhatikan Prinsip Ergonomi Di PT. Carsurindo

7 83 212

Rancangan Penggiling Buah Kopi Dengan Metode Quality Function Deployment (QFD) untuk Meningkatkan Produktivitas (Studi Kasus di UKM Tani Bersama

4 70 111

Perbaikan Rancangan Produk Menggunakan Metode Quality Function Deployment Dan Design For Manufacturing And Assembly

10 99 227