METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian

118 Lampiran Sumber data dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X.1 dan guru mata pelajaran matematika kelas X SMA Negeri 2 Lembar Tahun Pelajaran 20152016. 2. Jenis Data Jenis data dalam penelitian ini adalah data kuatitatif dan data kualitatif yang terdiri dari: a Data hasil observasi aktivitas belajar siswa b Data hasil belajar siswa c Data skor dan poin turnamen siswa. d Data observasi aktivitas guru 3. Cara Pengumpulan Data a Data aktivitas siswa, aktivitas guru dan kegiatan belajar mengajar pada pelaksanaan tindakan diperoleh melalui lembar observasi. b Data hasil belajar siswa diperoleh melalui pemberian tes kepada siswa berupa soal essay yang diberikan pada setiap akhir siklus. c Data skor dan poin turnamen diperoleh melalui pemberian skor 100 setiap berhasil menjawab soal turnamen dan mengkonversikannya ke dalam poin turnamen.

G. Analisis Data

1. Data Aktivitas Belajar Siswa a. Menentukan skor aktivitas belajar siswa Data aktivitas belajar siswa dianalisis secara deskriptif kualitatif. Indikator aktivitas belajar siswa yang diamati adalah sebanyak 6 indikator dengan setiap indikator memiliki 3 deskriptor. Penentuan skor aktivitas siswa ditentukan sebagai berikut: 1 Skor 3 diberikan jika . 2 Skor 2 diberikan jika . 3 Skor 1 diberikan jika . 4 Skor 0 diberikan jika X . X = presentase siswa yang aktif melakukan aktivitas sesuai dengan indikator. b. Data aktivitas belajar siswa dianalisis menggunakan mean ideal MI dan standar deviasi ideal SDI Banyak indikator = 6 Skor maksimal tiap indikator = 3 Skor maksimal ideal SMI = 119 Modul Matematika SMA M i dan SD i dapat diperoleh dengan menggunakan rumus berikut Nurkancana, 1990: 100: M SM SD M Jadi nilai M i dan SD i aktivitas belajar siswa adalah: M SM SD M c. Menentukan kriteria aktivitas belajar siswa Untuk mengetahui kriteria aktivitas belajar siswa secara klasikal digunakan pedoman yang sudah dimodifikasi dari Nurkancana 1990: 103 seperti yang disajikan pada tabel 3.2 berikut. Tabel 3.2 Pedoman Kriteria Aktivitas Belajar Siswa Interval Kriteria MI + 1,5 SDI Sangat Aktif MI + 0,5 SDI MI + 1,5 SDI Aktif MI 0,5 SDI MI + 0,5 SDI Cukup Aktif MI 1,5 SDI MI 0,5 SDI Kurang Aktif MI – 1,5 SDI Sangat Kurang Aktif = skor rata-rata indikator aktivitas belajar siswa Berdasarkan tabel 3.2 dan data dari MI serta SDI maka dapat disusun kategori aktivitas belajar siswa sebagai berikut: Tabel 3.3 Kategori Aktivitas Belajar Siswa Interval Skor Kategori Sangat aktif Aktif Cukup aktif Kurang aktif Sangat kurang