Metode belajar Penggerakan Actuating

Memulai dengan membacakan satu ayat, para peserta pembelajaran tersebut harus memperhatikan setiap kotak merah yang terdapat pada ayat tersebut, dan wajib berlatih menterjemahkan setiap kata yang baru diketemukan dengan mengulang-ulanginya, peserta melihat pada buku panduan peserta untuk terjemahnya. Kemudian peserta menyelesaikan terlebih dahulu membacanya sampai ayat yang ingin santri pahami terjemahnya. Hal ini harus selalu dilakukan memahami setiap kata yang baru ditemukan dengan selalu berlatih. 2 Tahap Sintetik. Sesudah memahami setiap kata, dilanjutkan dengan merangkaikan antara kata tersebut dalam bentuk per komponen ayat. Guna menghantarkan kepada pemahaman terjemah karena kalau hanya mengandalkan perkata kita belum mendapat pemahaman yang baik, dengan bantuan komponen ayat mulai terbuka pintu pemahaman santri terhadap ayat yang sedang santri terjemahkan. Dan memahami satu ayat penuh, juga dihubungkan dengan ayat sebelum atau sesudahnya guna mendapatkan pemahaman yang lengkap.

b. Jenjang Pendidikan

Materi kajian terjemah Al-Quran mandiri Juz 1 Dasar Pembelajaran diatur sebagaimana tingkatan pendidikan pada umumnya, yang meliputi tingkat dasar, menengah dan atas sehingga menghantarkan kepada kemampuan yang mupuni. 3 Tingkatan Dasar Pembelajaran materi dasar, dengan rincian: 1 Separuh Juz 1 bagian pertama mulai surat al-Fatihan dan ayat 1 sd ayat 74 surat al-Baqarah mengartikan kata demi kata yakni pemahaman kata baru yang terdapat dalam kotak merah, dengan bantuan buku saku terjemah yang telah diartikan setiap kata dalam kotak merahnya santri dapat belajar mandiri, atau dengan buku panduan juz 1. Diiringi dengan pemahaman rumus merah terjemah memperhatikan setiap huruf awalan atau awalan dan akhiran yang berwarna merah dengan bantuan panduan rumus merah terjemah. Diharapkan pada bagian ini santri telah memahami kata-kata baru kotak merah, kata yang sudah tidak berkotak, kata yang sudah menjadi bahasa Indonesia, rumus merah terjemah dan asal kata dalam bahasa Arab. 2 Separuh juz 1 bagian kedua ayat 75 sampai 141 tetap memahami arti kata demi kata, dengan tambahan mengartikan per 3 Hasil wawancara penulis dengan ketua TAQUMA, H. Syarifuddin Radin, Lc. MEI.pada tanggal 18 Juni 2012 komponen ayat, agar lebih mudah untuk dapat memahami kandungan yang terdapat dalam ayat tersebut. Pemahaman materi dasar ini meliputi kajian: a Kandungan juz 1 b Kotak merah c Pemisahan kalimat d Terjemah perkata e Yang sudah menjadi bahasa Indonesia f Rumus merah terjemah g Asal kata h Piano terjemah i Terjemah per komponen ayat j Sinonim juz 1 Diharapkan pada kajian juz 1 ini santri sudah dapat mengartikan kata demi kata, dengan komponen ayatnya, rumus merah dengan asal katanya, sehingga santri dapat memahami kandungan yang terdapat didalamnya. Materi kajian terjemah Al-Quran mandiri Juz II Menengah Untuk peserta yang telah menyelesaikan kajian tingkat dasar, maka pada bagian ini santri memasuki kajian tingkat menengah, tetapi harus tetap dijaga kajian dasar santri karena kaitannya begitu erat dengan kajian menengah ini. peserta tetap mengartikan kata yang terdapat dalam kotak merah peserta memperhatikan baik-baik dalam setiap lembarnya kotak merah sudah berkurang, karena peserta tetap mengartikan per komponen ayat karena santri sudah menguasai terjemah perkata. Tingkat Menengah Santri pembelajaran terjemah Al-Quran tetap mempelajari teknik mengartikan kata demi kata yang terdapat dalam kotak merah atau yang sudah tidak berkotak porsi ini yang lebih banyak dalam juz 2, mengartikan per komponen ayat, kajian kajian ini meliputi : 4 a Juz 2 surat al-Baqarah ayat 141 sampai 202 mengartikan kata demi kata masih tetap agar pemahaman terjemah perkatanya terjaga, penguasaan terjemah per komponen tetap diperdalam dalam kajian ini. Kemudian memahami jenis kalimahnya, yaitu Isim, Fi’il dan Huruf. Dengan mengingat tiap warnanya, hitam untuk isim, hijau untuk fi’il dan merah untuk huruf. Santri juga mengenal setiap ciri masing-masing agar mudah menentukannya. b Pada bagian juz 2 surat al-Baqarah ayat 203 sampai 252 Santri belajar pengertian nama- nama dari isim, Begitu juga dengan fi’il dan huruf. Materi tambahan dalam juz 2 ini adalah: Mengenal jenis-jenis isim Mengenal jenis- jenis fi’il Mengenal jenis-jenis huruf 4 Hasil wawancara penulis dengan ketua TAQUMA, H. Syarifuddin Radin, Lc. MEI.pada tanggal 18 Juni 2012 Santri telah masuk pada tingkat menengah tidak dituntut bisa semuanya tetapi yang diharapkan lembaga TAQUMA ini adalah santri mau mempelajarinya. Dengan pemahaman kaidah- kaidah menengah diatas akan menghantarkan santri lebih mudah untuk menterjemah perkata dan memahami per komponen ayat, seh ingga menghantarkan kepada “santri Baca santri Faham”. Materi kajian terjemah Al-Quran mandiri Juz III Atas Kemauan belajar yang luar biasa, mencurahkan segenap perhatian kepada Al-Quran menghantarka kepada hudan Allah, pengamalan nilai-nilainya dan kebarokahan hidup. Kajian pada tingkat atas ini berarti peserta sudah masuk 69 menguasai kosa kata dalam Al- Qur’an karena di dalam juz 3 ini hanya dapat ditemukan 68 kosa kata yang baru karena kosa kata yang lain sudah ditemukan di dalam juz-juz sebelumnya. Tingkat Atas mulai mengenali susunan kalimat, perinciannya: 5 a Juz III bagian pertama mengartikan kata-kata dan komponen ayat, ditambah pemahaman struktur kalimat utama dalam bahasa Arab yakni mengenalkan ma’na kalimah yang Mabni dan Mu’rab, baik Isim maupun Fi’ilnya, pemahaman jumlah ismiyah dan fi’liyahnya. Diharapkan santri dapat memahami setiap kalimat yang dijumpai 5 Hasil wawancara penulis dengan ketua TAQUMA, H. Syarifuddin Radin, Lc. MEI.pada tanggal 18 Juni 2012